Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-19 Terurut Topik Sonny Susanto - ipay.indosatm2.com
Setuju Bro,

Kalau ada fitur beli apps / game dengan potong pulsa ataupun pake
voucher operator, insya allah transaksinya bakalan meningkat. User
bakalan gampang banget klak-klik beli apps/game yang diinginkan.
Tapi di sisi developernya, bakalan agak lama menerima
pembayaran/settlement karena rekon dengan pihak operator kadang2 agak
lama :)

Regards,
Sonny Susanto

2010/10/18 Nur Arief Putera arrivebob...@gmail.com:
 kalau bisa beli aplikasi dengan cara memotong pulsa, pasti banyak yang
 beli.tidak semua orang punya cc..

 @nariefp
 from FRG83

https://ipay.indosatm2.com -- Provide voucher game Cabal, WAR2. Travian dll

-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-19 Terurut Topik Ivan Malik
Oom Arief dan Oom Sonny saya pikir banyak benarnya.

Saya pribadi rasanya akan lebih rela dipotong pulsa Rp.10,000 per app,
dibanding $0.99 dari kartu kredit. Mungkin karena masih ga nyaman aja
ngebuka nomor KK di dunia maya. Takut tau2 kegesek $99 ngga tau oleh siapa
...


2010/10/20 Sonny Susanto - ipay.indosatm2.com sonny.susa...@gmail.com

 Setuju Bro,

 Kalau ada fitur beli apps / game dengan potong pulsa ataupun pake
 voucher operator, insya allah transaksinya bakalan meningkat. User
 bakalan gampang banget klak-klik beli apps/game yang diinginkan.
 Tapi di sisi developernya, bakalan agak lama menerima
 pembayaran/settlement karena rekon dengan pihak operator kadang2 agak
 lama :)

 Regards,
 Sonny Susanto

 2010/10/18 Nur Arief Putera arrivebob...@gmail.com:
  kalau bisa beli aplikasi dengan cara memotong pulsa, pasti banyak yang
  beli.tidak semua orang punya cc..
 
  @nariefp
  from FRG83


-- 
winxp4work | macosx4fun | bbos4chat | froyo4else
Y!:papatuwa | G!/T/FB:papatua

-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-19 Terurut Topik Herry Purnawan
Kalau pakai sistem pulsa berarti si developer ga mau di bayar oleh orang
luar donk ya ? Pasarnya jadi lokal aja ?


--
i had a dream



2010/10/20 Ivan Malik papa...@gmail.com

 Oom Arief dan Oom Sonny saya pikir banyak benarnya.

 Saya pribadi rasanya akan lebih rela dipotong pulsa Rp.10,000 per app,
 dibanding $0.99 dari kartu kredit. Mungkin karena masih ga nyaman aja
 ngebuka nomor KK di dunia maya. Takut tau2 kegesek $99 ngga tau oleh siapa
 ...


 2010/10/20 Sonny Susanto - ipay.indosatm2.com sonny.susa...@gmail.com

 Setuju Bro,

 Kalau ada fitur beli apps / game dengan potong pulsa ataupun pake
 voucher operator, insya allah transaksinya bakalan meningkat. User
 bakalan gampang banget klak-klik beli apps/game yang diinginkan.
 Tapi di sisi developernya, bakalan agak lama menerima
 pembayaran/settlement karena rekon dengan pihak operator kadang2 agak
 lama :)

 Regards,
 Sonny Susanto

 2010/10/18 Nur Arief Putera arrivebob...@gmail.com:
  kalau bisa beli aplikasi dengan cara memotong pulsa, pasti banyak yang
  beli.tidak semua orang punya cc..
 
  @nariefp
  from FRG83


 --
 winxp4work | macosx4fun | bbos4chat | froyo4else
 Y!:papatuwa | G!/T/FB:papatua


  --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-19 Terurut Topik Ivan Malik
Betul juga ... dan ada masalah pembayaran seperti yang Oom Sonny sudah
sebutkan sebelumnya.

Jalan tengah memang pakai paypal kalik ya ...
Ngisi paypal-nya pake pulsa operator, atau dari ATM?

*pokoknya ngga tebar no. KK di internet deh*



2010/10/20 Herry Purnawan mi...@purnawan.net

 Kalau pakai sistem pulsa berarti si developer ga mau di bayar oleh orang
 luar donk ya ? Pasarnya jadi lokal aja ?


 --
 i had a dream



 2010/10/20 Ivan Malik papa...@gmail.com

 Oom Arief dan Oom Sonny saya pikir banyak benarnya.

 Saya pribadi rasanya akan lebih rela dipotong pulsa Rp.10,000 per app,
 dibanding $0.99 dari kartu kredit. Mungkin karena masih ga nyaman aja
 ngebuka nomor KK di dunia maya. Takut tau2 kegesek $99 ngga tau oleh siapa
 ...


 2010/10/20 Sonny Susanto - ipay.indosatm2.com sonny.susa...@gmail.com

 Setuju Bro,

 Kalau ada fitur beli apps / game dengan potong pulsa ataupun pake
 voucher operator, insya allah transaksinya bakalan meningkat. User
 bakalan gampang banget klak-klik beli apps/game yang diinginkan.
 Tapi di sisi developernya, bakalan agak lama menerima
 pembayaran/settlement karena rekon dengan pihak operator kadang2 agak
 lama :)

 Regards,
 Sonny Susanto

 2010/10/18 Nur Arief Putera arrivebob...@gmail.com:
  kalau bisa beli aplikasi dengan cara memotong pulsa, pasti banyak yang
  beli.tidak semua orang punya cc..
 
  @nariefp
  from FRG83


 --
 winxp4work | macosx4fun | bbos4chat | froyo4else
 Y!:papatuwa | G!/T/FB:papatua


  --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


  --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729




-- 
winxp4work | macosx4fun | bbos4chat | froyo4else
Y!:papatuwa | G!/T/FB:papatua

-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-19 Terurut Topik Eko Mulyo Hadi
kalo pake Telkomsel bisa lewat sini
http://appzone.telkomsel.com/http://appzone.telkomsel.com/telkomsel/home.do
http://appzone.telkomsel.com/telkomsel/home.domungkin developer bisa naruh
apps disana mungkin profit sharing


2010/10/20 Sonny Susanto - ipay.indosatm2.com sonny.susa...@gmail.com

 Setuju Bro,

 Kalau ada fitur beli apps / game dengan potong pulsa ataupun pake
 voucher operator, insya allah transaksinya bakalan meningkat. User
 bakalan gampang banget klak-klik beli apps/game yang diinginkan.
 Tapi di sisi developernya, bakalan agak lama menerima
 pembayaran/settlement karena rekon dengan pihak operator kadang2 agak
 lama :)

 Regards,
 Sonny Susanto

 2010/10/18 Nur Arief Putera arrivebob...@gmail.com:
  kalau bisa beli aplikasi dengan cara memotong pulsa, pasti banyak yang
  beli.tidak semua orang punya cc..
 
  @nariefp
  from FRG83
 
 https://ipay.indosatm2.com -- Provide voucher game Cabal, WAR2. Travian
 dll

 --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-19 Terurut Topik han
pakai sistem voucher, jadi beli voucher ... kaya token gitu

2010/10/20 Eko Mulyo Hadi eko.h...@gmail.com

 kalo pake Telkomsel bisa lewat sini  
 http://appzone.telkomsel.com/http://appzone.telkomsel.com/telkomsel/home.do
 http://appzone.telkomsel.com/telkomsel/home.domungkin developer bisa
 naruh apps disana mungkin profit sharing


 2010/10/20 Sonny Susanto - ipay.indosatm2.com sonny.susa...@gmail.com

 Setuju Bro,


 Kalau ada fitur beli apps / game dengan potong pulsa ataupun pake
 voucher operator, insya allah transaksinya bakalan meningkat. User
 bakalan gampang banget klak-klik beli apps/game yang diinginkan.
 Tapi di sisi developernya, bakalan agak lama menerima
 pembayaran/settlement karena rekon dengan pihak operator kadang2 agak
 lama :)

 Regards,
 Sonny Susanto

 2010/10/18 Nur Arief Putera arrivebob...@gmail.com:
  kalau bisa beli aplikasi dengan cara memotong pulsa, pasti banyak yang
  beli.tidak semua orang punya cc..
 
  @nariefp
  from FRG83
 
 https://ipay.indosatm2.com -- Provide voucher game Cabal, WAR2. Travian
 dll

 --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


  --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-19 Terurut Topik Eko Mulyo Hadi
yang disitu potong pulsa kayaknya buat prepaid
dan kena konten usage buat postpaid
lebih simple nurut gw daripada beli voucher lagi kan :)


On Wed, Oct 20, 2010 at 11:04, han tulal...@gmail.com wrote:

 pakai sistem voucher, jadi beli voucher ... kaya token gitu

 2010/10/20 Eko Mulyo Hadi eko.h...@gmail.com

 kalo pake Telkomsel bisa lewat sini  
 http://appzone.telkomsel.com/http://appzone.telkomsel.com/telkomsel/home.do
 http://appzone.telkomsel.com/telkomsel/home.domungkin developer bisa
 naruh apps disana mungkin profit sharing


 2010/10/20 Sonny Susanto - ipay.indosatm2.com sonny.susa...@gmail.com

 Setuju Bro,


 Kalau ada fitur beli apps / game dengan potong pulsa ataupun pake
 voucher operator, insya allah transaksinya bakalan meningkat. User
 bakalan gampang banget klak-klik beli apps/game yang diinginkan.
 Tapi di sisi developernya, bakalan agak lama menerima
 pembayaran/settlement karena rekon dengan pihak operator kadang2 agak
 lama :)

 Regards,
 Sonny Susanto

 2010/10/18 Nur Arief Putera arrivebob...@gmail.com:
  kalau bisa beli aplikasi dengan cara memotong pulsa, pasti banyak yang
  beli.tidak semua orang punya cc..
 
  @nariefp
  from FRG83
 
 https://ipay.indosatm2.com -- Provide voucher game Cabal, WAR2. Travian
 dll

 --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


  --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


  --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-18 Terurut Topik theo priyo
Minimal dibikin kaya itunes gift cardnya apel.. Sistem voucher gitu, jadi 
memudahkan kita untuk membeli. 

*sebenernya niat beli tapi apa daya? Ga punya  cc sama paypal..


@theo_priyo

-Original Message-
From: Nur Arief Putera arrivebob...@gmail.com
Sender: id-android@googlegroups.com
Date: Mon, 18 Oct 2010 09:00:48 
To: id-android@googlegroups.com
Reply-To: id-android@googlegroups.com
Subject: Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

kalau bisa beli aplikasi dengan cara memotong pulsa, pasti banyak yang
beli.tidak semua orang punya cc..

@nariefp
from FRG83
On 18 Oct 2010 07:53, Agus Hamonangan id.andr...@gmail.com wrote:
 http://goo.gl/Ep5F

 Bandung - Ketimbang yang berbayar, orang Indonesia lebih suka memilih
 aplikasi yang gratisan. Kendati demikian, walaupun gratis bukan
 berarti si pembuat aplikasi tidak bisa mendulang uang.

 Demikian diungkapkan oleh Ibnu Sina, Chief Technical Officer GITS
 Indonesia, salah satu pengembang aplikasi lokal Android. Menurutnya,
 Indonesia merupakan pasar yang sangat besar. Ditambah lagi, pemain di
 aplikasi ini memang belum banyak.

 Kalau mau mengincar pasar Indonesia mendingan free. Menurut saya
 pasar di Indonesia lebih suka yang gratis, katanya saat berbicang
 dengan detikINET, Minggu (17/10/10).

 Meskipun gratis bukan berarti tidak mendulang uang. Menurut Ibnu, saat
 aplikasi tersebut gratis maka akan semakin banyak orang yang
 menggunakannya. Dan dengan semakin banyak yang menggunakan aplikasi
 tersebut, secara otomatis akan menarik perhatian pengiklan.

 Ibnu mencontohkan, iklan yang terpasang di aplikasi buatannya jika
 diklik pengguna, akan mendatangkan pendapatan antara 0,01-0,05 USD.
 GITS Indonesia merupakan salah satu pengembang aplikasi lokal Android
 yang bisa mensejajarkan diri dengan pengembang lainnya dari luar
 negeri. Saat ini ada sembilan aplikasi buatannya yang bercokol di
 Android Market.

 Saat ini ada 5 ribuan pengguna aplikasi kamus, ditambah 1.500
 pengguna aplikasi koran hari ini. Ditambah dengan pengguna
 aplikasi-aplikasi lainnya. Lumayan lah, ungkapnya.

 Namun diakui olehnya, nilai tersebut masih sangat jauh jika
 dibandingkan harga aplikasi buatannya yang dimanfaatkan perusahaan.
 Tapi tidak mudah memasarkan aplikasi ke perusahaan.

 Kalau dipakai perusahaan kan kita sekali bikin langsung dapat. Banyak
 lagi. Tapi sulit menggarap pasar ini, ujarnya di akhir perbincangan.



 ( afz / fw )

 --
 Salam,


 Agus Hamonangan


 Founder Indonesian Android Community
 http://groups.google.com/group/id-android
 Gtalk  : id.android
 Follow : @agushamonangan
 E-mail :  id.andr...@gmail.com

 --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729

-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729

-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-18 Terurut Topik Arianto C Nugroho
Ini sedikit rumit .. karena berarti operator harus kerja sama dengan
pengembang atau market dan membuka peluang operator lock (beberapa aplikasi
hanya boleh dijual di operator tertentu) ...


2010/10/18 Nur Arief Putera arrivebob...@gmail.com

 kalau bisa beli aplikasi dengan cara memotong pulsa, pasti banyak yang
 beli.tidak semua orang punya cc..

 @nariefp
 from FRG83
 On 18 Oct 2010 07:53, Agus Hamonangan id.andr...@gmail.com wrote:
  http://goo.gl/Ep5F
 
  Bandung - Ketimbang yang berbayar, orang Indonesia lebih suka memilih
  aplikasi yang gratisan. Kendati demikian, walaupun gratis bukan
  berarti si pembuat aplikasi tidak bisa mendulang uang.
 
  Demikian diungkapkan oleh Ibnu Sina, Chief Technical Officer GITS
  Indonesia, salah satu pengembang aplikasi lokal Android. Menurutnya,
  Indonesia merupakan pasar yang sangat besar. Ditambah lagi, pemain di
  aplikasi ini memang belum banyak.
 
  Kalau mau mengincar pasar Indonesia mendingan free. Menurut saya
  pasar di Indonesia lebih suka yang gratis, katanya saat berbicang
  dengan detikINET, Minggu (17/10/10).
 
  Meskipun gratis bukan berarti tidak mendulang uang. Menurut Ibnu, saat
  aplikasi tersebut gratis maka akan semakin banyak orang yang
  menggunakannya. Dan dengan semakin banyak yang menggunakan aplikasi
  tersebut, secara otomatis akan menarik perhatian pengiklan.
 
  Ibnu mencontohkan, iklan yang terpasang di aplikasi buatannya jika
  diklik pengguna, akan mendatangkan pendapatan antara 0,01-0,05 USD.
  GITS Indonesia merupakan salah satu pengembang aplikasi lokal Android
  yang bisa mensejajarkan diri dengan pengembang lainnya dari luar
  negeri. Saat ini ada sembilan aplikasi buatannya yang bercokol di
  Android Market.
 
  Saat ini ada 5 ribuan pengguna aplikasi kamus, ditambah 1.500
  pengguna aplikasi koran hari ini. Ditambah dengan pengguna
  aplikasi-aplikasi lainnya. Lumayan lah, ungkapnya.
 
  Namun diakui olehnya, nilai tersebut masih sangat jauh jika
  dibandingkan harga aplikasi buatannya yang dimanfaatkan perusahaan.
  Tapi tidak mudah memasarkan aplikasi ke perusahaan.
 
  Kalau dipakai perusahaan kan kita sekali bikin langsung dapat. Banyak
  lagi. Tapi sulit menggarap pasar ini, ujarnya di akhir perbincangan.
 
 
 
  ( afz / fw )
 
  --
  Salam,
 
 
  Agus Hamonangan
 
 
  Founder Indonesian Android Community
  http://groups.google.com/group/id-android
  Gtalk  : id.android
  Follow : @agushamonangan
  E-mail :  id.andr...@gmail.com
 
  --
  Indonesian Android Community [id-android]
 
  Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
  Moderator: id.andr...@gmail.com
  Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
  ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
  ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
  ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729

 --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729




-- 
--
Best Regards
Arianto C Nugroho
http://id.linkedin.com/in/ariantonugroho
YM-i : arianto.nugroho
skype-id : nugroho.arianto

-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-18 Terurut Topik imam wiratmadja
Jadi, tantangannya bukan cuma kreatif bikin app tapi juga kreatif membuat
business model ya Pak!

@Outstandjing on GreenRobot



2010/10/18 Agus Hamonangan id.andr...@gmail.com

 http://goo.gl/Ep5F

 Bandung - Ketimbang yang berbayar, orang Indonesia lebih suka memilih
 aplikasi yang gratisan. Kendati demikian, walaupun gratis bukan
 berarti si pembuat aplikasi tidak bisa mendulang uang.

 Demikian diungkapkan oleh Ibnu Sina, Chief Technical Officer GITS
 Indonesia, salah satu pengembang aplikasi lokal Android. Menurutnya,
 Indonesia merupakan pasar yang sangat besar. Ditambah lagi, pemain di
 aplikasi ini memang belum banyak.

 Kalau mau mengincar pasar Indonesia mendingan free. Menurut saya
 pasar di Indonesia lebih suka yang gratis, katanya saat berbicang
 dengan detikINET, Minggu (17/10/10).

 Meskipun gratis bukan berarti tidak mendulang uang. Menurut Ibnu, saat
 aplikasi tersebut gratis maka akan semakin banyak orang yang
 menggunakannya. Dan dengan semakin banyak yang menggunakan aplikasi
 tersebut,  secara otomatis akan menarik perhatian pengiklan.

 Ibnu mencontohkan, iklan yang terpasang di aplikasi buatannya jika
 diklik pengguna, akan mendatangkan pendapatan antara 0,01-0,05 USD.
 GITS Indonesia merupakan salah satu pengembang aplikasi lokal Android
 yang bisa mensejajarkan diri dengan pengembang lainnya dari luar
 negeri. Saat ini ada sembilan aplikasi buatannya yang bercokol di
 Android Market.

 Saat ini ada 5 ribuan pengguna aplikasi kamus, ditambah 1.500
 pengguna aplikasi koran hari ini. Ditambah dengan pengguna
 aplikasi-aplikasi lainnya. Lumayan lah, ungkapnya.

 Namun diakui olehnya, nilai tersebut masih sangat jauh jika
 dibandingkan harga aplikasi buatannya yang dimanfaatkan perusahaan.
 Tapi tidak mudah memasarkan aplikasi ke perusahaan.

 Kalau dipakai perusahaan kan kita sekali bikin langsung dapat. Banyak
 lagi. Tapi sulit menggarap pasar ini, ujarnya di akhir perbincangan.



 (   afz /   fw  )

 --
 Salam,


 Agus Hamonangan


 Founder Indonesian Android Community
 http://groups.google.com/group/id-android
 Gtalk  : id.android
 Follow : @agushamonangan
 E-mail :  id.andr...@gmail.com

 --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-17 Terurut Topik Nur Arief Putera
kalau bisa beli aplikasi dengan cara memotong pulsa, pasti banyak yang
beli.tidak semua orang punya cc..

@nariefp
from FRG83
On 18 Oct 2010 07:53, Agus Hamonangan id.andr...@gmail.com wrote:
 http://goo.gl/Ep5F

 Bandung - Ketimbang yang berbayar, orang Indonesia lebih suka memilih
 aplikasi yang gratisan. Kendati demikian, walaupun gratis bukan
 berarti si pembuat aplikasi tidak bisa mendulang uang.

 Demikian diungkapkan oleh Ibnu Sina, Chief Technical Officer GITS
 Indonesia, salah satu pengembang aplikasi lokal Android. Menurutnya,
 Indonesia merupakan pasar yang sangat besar. Ditambah lagi, pemain di
 aplikasi ini memang belum banyak.

 Kalau mau mengincar pasar Indonesia mendingan free. Menurut saya
 pasar di Indonesia lebih suka yang gratis, katanya saat berbicang
 dengan detikINET, Minggu (17/10/10).

 Meskipun gratis bukan berarti tidak mendulang uang. Menurut Ibnu, saat
 aplikasi tersebut gratis maka akan semakin banyak orang yang
 menggunakannya. Dan dengan semakin banyak yang menggunakan aplikasi
 tersebut, secara otomatis akan menarik perhatian pengiklan.

 Ibnu mencontohkan, iklan yang terpasang di aplikasi buatannya jika
 diklik pengguna, akan mendatangkan pendapatan antara 0,01-0,05 USD.
 GITS Indonesia merupakan salah satu pengembang aplikasi lokal Android
 yang bisa mensejajarkan diri dengan pengembang lainnya dari luar
 negeri. Saat ini ada sembilan aplikasi buatannya yang bercokol di
 Android Market.

 Saat ini ada 5 ribuan pengguna aplikasi kamus, ditambah 1.500
 pengguna aplikasi koran hari ini. Ditambah dengan pengguna
 aplikasi-aplikasi lainnya. Lumayan lah, ungkapnya.

 Namun diakui olehnya, nilai tersebut masih sangat jauh jika
 dibandingkan harga aplikasi buatannya yang dimanfaatkan perusahaan.
 Tapi tidak mudah memasarkan aplikasi ke perusahaan.

 Kalau dipakai perusahaan kan kita sekali bikin langsung dapat. Banyak
 lagi. Tapi sulit menggarap pasar ini, ujarnya di akhir perbincangan.



 ( afz / fw )

 --
 Salam,


 Agus Hamonangan


 Founder Indonesian Android Community
 http://groups.google.com/group/id-android
 Gtalk  : id.android
 Follow : @agushamonangan
 E-mail :  id.andr...@gmail.com

 --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729

-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-17 Terurut Topik Joule
Good idea ;)

SOL

2010/10/18 Nur Arief Putera arrivebob...@gmail.com

 kalau bisa beli aplikasi dengan cara memotong pulsa, pasti banyak yang
 beli.tidak semua orang punya cc..

 @nariefp
 from FRG83
   On 18 Oct 2010 07:53, Agus Hamonangan id.andr...@gmail.com wrote:
  http://goo.gl/Ep5F
 
  Bandung - Ketimbang yang berbayar, orang Indonesia lebih suka memilih
  aplikasi yang gratisan. Kendati demikian, walaupun gratis bukan
  berarti si pembuat aplikasi tidak bisa mendulang uang.
 
  Demikian diungkapkan oleh Ibnu Sina, Chief Technical Officer GITS
  Indonesia, salah satu pengembang aplikasi lokal Android. Menurutnya,
  Indonesia merupakan pasar yang sangat besar. Ditambah lagi, pemain di
  aplikasi ini memang belum banyak.
 
  Kalau mau mengincar pasar Indonesia mendingan free. Menurut saya
  pasar di Indonesia lebih suka yang gratis, katanya saat berbicang
  dengan detikINET, Minggu (17/10/10).
 
  Meskipun gratis bukan berarti tidak mendulang uang. Menurut Ibnu, saat
  aplikasi tersebut gratis maka akan semakin banyak orang yang
  menggunakannya. Dan dengan semakin banyak yang menggunakan aplikasi
  tersebut, secara otomatis akan menarik perhatian pengiklan.
 
  Ibnu mencontohkan, iklan yang terpasang di aplikasi buatannya jika
  diklik pengguna, akan mendatangkan pendapatan antara 0,01-0,05 USD.
  GITS Indonesia merupakan salah satu pengembang aplikasi lokal Android
  yang bisa mensejajarkan diri dengan pengembang lainnya dari luar
  negeri. Saat ini ada sembilan aplikasi buatannya yang bercokol di
  Android Market.
 
  Saat ini ada 5 ribuan pengguna aplikasi kamus, ditambah 1.500
  pengguna aplikasi koran hari ini. Ditambah dengan pengguna
  aplikasi-aplikasi lainnya. Lumayan lah, ungkapnya.
 
  Namun diakui olehnya, nilai tersebut masih sangat jauh jika
  dibandingkan harga aplikasi buatannya yang dimanfaatkan perusahaan.
  Tapi tidak mudah memasarkan aplikasi ke perusahaan.
 
  Kalau dipakai perusahaan kan kita sekali bikin langsung dapat. Banyak
  lagi. Tapi sulit menggarap pasar ini, ujarnya di akhir perbincangan.
 
 
 
  ( afz / fw )
 
  --
  Salam,
 
 
  Agus Hamonangan
 
 
  Founder Indonesian Android Community
  http://groups.google.com/group/id-android
  Gtalk  : id.android
  Follow : @agushamonangan
  E-mail :  id.andr...@gmail.com
 
  --
  Indonesian Android Community [id-android]
 
  Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
  Moderator: id.andr...@gmail.com
  Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
  ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
  ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
  ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729

 --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729




-- 
---
@ZuliadyAzwin http://twitter.com/zuliadyazwin

Design is not just what it looks like and feels like. Design is how it
works - Steve Jobs

-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-17 Terurut Topik han...@android
Asal gak perlu via mekanisme : reg

--
Sent from nokia™ 3310 *pengennya* via smart 1x *jiah*
On Oct 18, 2010 9:14 AM, Joule joule...@gmail.com wrote:
 Good idea ;)

 SOL

 2010/10/18 Nur Arief Putera arrivebob...@gmail.com

 kalau bisa beli aplikasi dengan cara memotong pulsa, pasti banyak yang
 beli.tidak semua orang punya cc..

 @nariefp
 from FRG83
 On 18 Oct 2010 07:53, Agus Hamonangan id.andr...@gmail.com wrote:
  http://goo.gl/Ep5F
 
  Bandung - Ketimbang yang berbayar, orang Indonesia lebih suka memilih
  aplikasi yang gratisan. Kendati demikian, walaupun gratis bukan
  berarti si pembuat aplikasi tidak bisa mendulang uang.
 
  Demikian diungkapkan oleh Ibnu Sina, Chief Technical Officer GITS
  Indonesia, salah satu pengembang aplikasi lokal Android. Menurutnya,
  Indonesia merupakan pasar yang sangat besar. Ditambah lagi, pemain di
  aplikasi ini memang belum banyak.
 
  Kalau mau mengincar pasar Indonesia mendingan free. Menurut saya
  pasar di Indonesia lebih suka yang gratis, katanya saat berbicang
  dengan detikINET, Minggu (17/10/10).
 
  Meskipun gratis bukan berarti tidak mendulang uang. Menurut Ibnu, saat
  aplikasi tersebut gratis maka akan semakin banyak orang yang
  menggunakannya. Dan dengan semakin banyak yang menggunakan aplikasi
  tersebut, secara otomatis akan menarik perhatian pengiklan.
 
  Ibnu mencontohkan, iklan yang terpasang di aplikasi buatannya jika
  diklik pengguna, akan mendatangkan pendapatan antara 0,01-0,05 USD.
  GITS Indonesia merupakan salah satu pengembang aplikasi lokal Android
  yang bisa mensejajarkan diri dengan pengembang lainnya dari luar
  negeri. Saat ini ada sembilan aplikasi buatannya yang bercokol di
  Android Market.
 
  Saat ini ada 5 ribuan pengguna aplikasi kamus, ditambah 1.500
  pengguna aplikasi koran hari ini. Ditambah dengan pengguna
  aplikasi-aplikasi lainnya. Lumayan lah, ungkapnya.
 
  Namun diakui olehnya, nilai tersebut masih sangat jauh jika
  dibandingkan harga aplikasi buatannya yang dimanfaatkan perusahaan.
  Tapi tidak mudah memasarkan aplikasi ke perusahaan.
 
  Kalau dipakai perusahaan kan kita sekali bikin langsung dapat. Banyak
  lagi. Tapi sulit menggarap pasar ini, ujarnya di akhir perbincangan.
 
 
 
  ( afz / fw )
 
  --
  Salam,
 
 
  Agus Hamonangan
 
 
  Founder Indonesian Android Community
  http://groups.google.com/group/id-android
  Gtalk : id.android
  Follow : @agushamonangan
  E-mail : id.andr...@gmail.com
 
  --
  Indonesian Android Community [id-android]
 
  Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
  Moderator: id.andr...@gmail.com
  Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
  ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
  ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
  ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729

 --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729




 --
 ---
 @ZuliadyAzwin http://twitter.com/zuliadyazwin

 Design is not just what it looks like and feels like. Design is how it
 works - Steve Jobs

 --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729

-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-17 Terurut Topik Ikhwan
Keknya pernah liat di playnow soner udah ada aplikasi yg tertera harga
rupiah.kalo gak salah waktu pake operator indosat.tapi blom pernah coba beli
nya sih.. :D

Powered by Android

On 2010 10 18 09:40, han...@android andr...@sitkasoft.net wrote:

Asal gak perlu via mekanisme : reg

--
Sent from nokia™ 3310 *pengennya* via smart 1x *jiah*



On Oct 18, 2010 9:14 AM, Joule joule...@gmail.com wrote:
 Good idea ;)

 SOL

 2010/10/...
 @ZuliadyAzwin http://twitter.com/zuliadyazwin



 Design is not just what it looks like and feels like. Design is how it
 works - Steve Jobs
...


-- 
Indonesian Android Community [id-android]

Join: http://groups.google.com/group/id-android/...

-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729


Re: [id-android] WTI: Orang Indonesia Demen Aplikasi Gratisan

2010-10-17 Terurut Topik jimmy cheung
Masih blon bisa, terganjal Google checkout, pasti error...
On 18 Oct 2010 10:42, Ikhwan inlandergro...@gmail.com wrote:
 Keknya pernah liat di playnow soner udah ada aplikasi yg tertera harga
 rupiah.kalo gak salah waktu pake operator indosat.tapi blom pernah coba
beli
 nya sih.. :D

 Powered by Android

 On 2010 10 18 09:40, han...@android andr...@sitkasoft.net wrote:

 Asal gak perlu via mekanisme : reg

 --
 Sent from nokia™ 3310 *pengennya* via smart 1x *jiah*



 On Oct 18, 2010 9:14 AM, Joule joule...@gmail.com wrote:
 Good idea ;)

 SOL

 2010/10/...
 @ZuliadyAzwin http://twitter.com/zuliadyazwin



 Design is not just what it looks like and feels like. Design is how it
 works - Steve Jobs
 ...


 --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/...

 --
 Indonesian Android Community [id-android]

 Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB
 Moderator: id.andr...@gmail.com
 Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android http://goo.gl/azW7
 ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
 ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
 ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729

-- 
Indonesian Android Community [id-android] 

Join: http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
Moderator: id.andr...@gmail.com
Peraturan Jual dan Kloteran ID-Android  http://goo.gl/azW7
ID Android Developer: http://groups.google.com/group/id-android-dev
ID Android Surabaya: http://groups.google.com/group/id-android-sby
ID Android on FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729