[Ida-Krisna Show] CINTA DAN PERKAWINAN

2006-04-08 Terurut Topik Ida arimurti
CINTA DAN PERKAWINAN
 
Plato adalah murid Socrates yang terbaik. Idenya tentang dunia ideal
membuat sebagian
sejarawan berpendapat bahwa ada kemungkinan ia sudah berkenalan/mengenal
dengan agama tauhid
sebelum atau semasa ia menyusun alur filosofi-nya.Salah seorang muridnya
yang terkenal adalah Aristoteles.

==

Satu hari, Plato bertanya pada gurunya, Apa itu cinta, Guru? Bagaimana
saya bisa menemukannya?

Gurunya menjawab :
Ada ladang gandum yang luas didepan sana. Berjalanlah kamu ke sana dan
tanpa boleh mundur
kembali, kemudian ambillah satu saja ranting. Jika kamu menemukan
ranting yang kamu anggap
paling menakjubkan, artinya kamu telah menemukan cinta. 

Plato pun berjalan, dan tidak berapa lama, dia kembali dengan tangan
kosong, tanpa membawa apapun.

Gurunya bertanya, Mengapa kamu tidak membawa satupun ranting?

Plato menjawab, Saya hanya boleh membawa satu ranting saja, dan saat
berjalan pun tidak boleh
mundur kembali (berbalik). Sebenarnya saya telah menemukan yang paling
menakjubkan, tapi saya tak tahu apakah ada ranting yang lebih
menakjubkan lagi di depan sana, jadi
saya tak mengambil ranting tersebut. 
Saat saya melanjutkan berjalan lebih jauh lagi,baru saya sadari bahwa
ternyata ranting-ranting
yang saya temukan kemudian tidak sebagus ranting yang tadi, jadi tak
saya ambil sebatangpun pada akhirnya

Gurunya kemudian menjawab  Jadi itulah cinta

Di hari yang lain, Plato bertanya lagi pada gurunya, Apa itu
perkawinan?
Bagaimana saya bisa menemukannya?

Gurunya pun menjawab:
Ada hutan yang sangat lebat didepan sana.Berjalanlah tanpa boleh mundur
kembali (menoleh) dan kamu
hanya boleh menebang satu pohon saja. Dan tebanglah jika kamu menemukan
pohon yang paling 
tinggi, artinya kamu telah menemukan apa itu perkawinan

Plato pun berjalan, dan tidak seberapa lama, dia kembali dengan membawa
sebatang pohon. Pohon
tersebut bukanlah pohon yang segar/ subur, dan tidak juga terlalu
tinggi. Pohon itu biasa-biasa saja.

Gurunya bertanya, Mengapa kamu memotong pohon yang seperti itu?

Plato pun menjawab, 
Sebab berdasarkan pengalaman saya sebelumnya, setelah menjelajah hampir
setengah hutan, ternyata
saya kembali dengan tangan kosong. Jadi di kesempatan pertama saya lihat
pohon ini, dan saya rasa
tidaklah jelek-jelek amat, jadi saya putuskan untuk menebangnya dan
membawanya kesini.
Saya tidak mau menghilangkan kesempatan untuk mendapatkannya

Gurunyapun kemudian menjawab, Dan ya. Itulah perkawinan

___

A little note:

Cinta itu semakin dicari, hasilnya semakin tidak ditemukan. Cinta adanya
di dalam lubuk hati, di
saat dapat menahan keinginan dan harapan yang berlebih. 

Ketika muncul pengharapan dan keinginan yang berlebih akan cinta, maka
yang didapat adalah
kehampaan... dan tiada sesuatu pun yang didapat. 

Dan kesedihan lainnya Waktu dan Kesempatan tidak dapat diputar /kembali.
Kita harus melangkah ke
depan..tidak bisa berbalik ke belakang. Tidak ada kesempatan lagi. 
SoTerimalah cinta apa adanya.

Have a nice day...
Temukan cinta dan nikmati cinta yang ada disekitar kita!
 


[Non-text portions of this message have been removed]





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

=
 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/idakrisnashow/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 




[Ida-Krisna Show] CINTA DALAM PERANGKAP AKSARA, Selasa, 14 Februari di Omah Sendok, Jl. Taman Empu Sendok 45 Blok S

2006-02-11 Terurut Topik Ida arimurti
CINTA DALAM PERANGKAP AKSARA, Selasa, 14 Februari di Omah Sendok, Jl.
Taman Empu Sendok 45 Blok S
 
aku ingin mencintaimu dengan sederhana,
dengan kata yang tak sempat diucapkan
kayu kepada api yang menjadikannya abu.
 
[Aku Ingin - Sapardi Djoko Damono]
 
 
Bisakah kita mencintai dengan sederhana?
sementara di gedung parlemen orang berbaku hantam,
di halaman-halaman koran seorang ayah menyetrika
anaknya,
seorang ibu membakar buah hatinya,
seorang paman menyodomi keponakannya sampai mati,
Bisakah kita mencintai dengan sederhana?
ketika sekelompok orang atas nama agama, rumah cinta
yang mulia,
justru membakar dan mengusir kelompok lain yang juga
percaya pada cinta,
ketika secuil seniman atas nama kebebasan pers yang
jumawa
mengolok-olok keyakinan yang lain yang tercederai oleh
cinta.
 
Bisakah kita mencintai dengan sederhana?
ketika hangat cinta hanya mengendap pada dingin
aksara,
yang terkungkung dalam istana-istana indah susastra?
Bisakah sastra kembali menyuburkan kehangatan cinta
dan mendekatkan kembali hati-hati kita yang merana?
 
 
Datang dan ungkapkan pendapat Anda tentang cinta pada
diskusi rutin Selasar Omah  bertajuk CINTA DALAM PERANGKAP AKSARA,
yang akan berlangsung pada:
 
Hari/Tanggal: Selasa, 14 Februari 2006
Waktu: Pukul 19.00 s/d selesai.
Tempat: Omah Sendok, Jl. Taman Empu Sendok 45 Blok S,
Jakarta Selatan.
 
Acara:
 
1.Pentas Dua Ibu (Reda Gaudiamo-Tatyana Soebianto)
   yang membawakan musikalisasi puisi-puisi Sapardi Djoko Damono,
Goenawan Mohamad, 
  Toto Sudarto Bachtiar, Abdul Hadi WM, dengan iringan gitar akustik
Umar Muslim dan Jubing Kristianto.
 
2.Pembacaan antologi puisi Karmapala: The Silent of  Love oleh Trie
Utami.
 
3.Pembacaan cerpen Air, Api, Angin, Tanah: Empat Komposisi Pendek
karya Kurnia Effendi yang akan dibacakan empat moderator
   milis sastra: Wien Muldian (Pasar Buku), Abang Edwin SA
(Truedee-List), Gratiagusti Chananya Rompas* (Bunga Matahari), 
   Akmal Nasery Basral (Apresiasi-Sastra).
 
4.Diskusi Cinta Dalam Perangkap Aksara.
- Pembicara: Kurnia Effendi, Reda Gaudiamo, TrieUtami.
- Moderator: Akmal Nasery Basral
  Datang, bawakan, dan bacakan puisi-puisi cinta Anda.
  Kepada kekasih, kepada orang tua, kepada ananda,
  kepada semesta, kepada Raja Manusia.
 
  Taklukkan macet Jakarta, dan hujan yang terus mendera.
  dingin tak tercatat pada termometer, kota hanya basah tuhan, kenapa
kita bisa bahagia?
[Dingin Tak Tercatat - Goenawan Mohamad]
 
 
 
 


[Non-text portions of this message have been removed]






 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Tired of hearing the same songs over and over?
Listen to Internet Radio! Skip songs. Click to listen to LAUNCHcast!
http://us.click.yahoo.com/.mKGzA/HARHAA/kkyPAA/iPMolB/TM
~- 

=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida Arimurti

Jangan lupa simak IDA KRISNA SHOW SENIN HINGGA JUMAT di 99,1 DELTA FM
Jam 4 sore hingga 8 malam dan kirim sms di 0818 333 582.

=
 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/idakrisnashow/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





[Ida-Krisna Show] Cinta Putih

2005-12-22 Terurut Topik Bayu Gautama



Cinta Putih“Ini siapa yang makan kue tidak dihabiskan?” tanya saya kepada isteri malam itu. Di meja makan, terdapat sepotong kue yang tak habis termakan. "Itu potongan untuk Abang. Anak-anak dapat kue dari tetangga siang tadi, tapi mereka ingin membaginya untuk abi," jelas isteri saya. "Ini Hufha, ini buat dede Iqna, ini Ummi, dan ini buat Abi," begitu katanya setelah memotong empat bagian kue itu. Anak-anak sudah tidur, semoga dalam mimpinya mereka melihat saya menikmati kue yang sengaja disisakannya. Saya selalu ingat setiap kali anak-anak mendapatkan kue atau makanan enak lainnya, mereka tak lupa menelepon saya di kantor untuk sekadar memberitahu kalau saya tak perlu khawatir, karena mereka akan menyisihkannya untuk saya. Pagi hari, pertanyaan pertama anak-anak adalah, "Kuenya dimakan nggak bi?"***Saya pernah diprotes isteri karena pulang terlambat. Padahal sebelumnya saya sudah berjanji
 untuk mengajak mereka jalan-jalan ke Mall. Setiap akhir bulan, anak-anak sudah hafal betul jadwal belanja bulanan kami. Meski masih terlalu kecil, mudah bagi mereka menandakan waktunya belanja bulanan. Jika persediaan susu mereka sudah menipis, itulah waktunya belanja. Saya menjanjikan akhir pekan ini akan mengajak mereka berbelanja, itu yang membuat mereka rela menahan kantuk tidak tidur siang karena takut ditinggal. Walaupun waktu belanja kami biasanya sesudah maghrib, sejak jam 16.00 anak-anak itu sudah cantik dengan baju pilihan mereka sendiri. Tapi, hari itu saya membuatnya kecewa. Pukul 21.15 malam saya baru tiba di rumah dan mendapati kedua anak saya terlelap di sofa masih lengkap dengan baju bagus, sepatu dan jilbab yang tak lepas. Pagi hari, mereka tak marah. "Hari ini kerja nggak? pulangnya jangan malam-malam ya, kan sudah janji mau ke Mall," Saya tak berani berjanji, tapi saya akan menepatinya. Sungguh. ***"Mi, nanti kalau abi pulang bangunin ya,"
 pesan anak pertama saya yang ingin membanggakan lima bintang yang diterimanya hari ini untuk pelajaran melukis di sekolah. Cerita isteri saya, sejak pulang sekolah kertas hasil lukisannya itu selalu dibawa-bawa dan tak boleh disentuh siapapun. Tak satu pun yang boleh melihatnya sebelum saya melihatnya dan mengatakan, "Duuh pinternya cantik abi". Setelah mandi sore, tercatat sebelas kali ia bertanya jam berapa saya pulang. Selepas maghrib, entah untuk keberapa kali ia bertanya, "Abi kok belum pulang sih?" tentu saja dengan kertas lukisan masih di tangannya. Ia pun berjaga-jaga di sofa menunggu kepulangan saya, agar apa yang saya dapatkan begitu membuka pintu adalah wajah cerianya sambil menunjukkan lima bintang di kertas lukisannya. Yang dinanti tak kunjung tiba. Kantuk pun tak kuasa ditahannya, lima bintang pun ikut terlelap dalam dekapannya. Hari masih terlalu dini, ia sudah bangun membawa kertas lukisannya ke kamar saya. Matanya masih terlihat mengantuk ketika ia
 menggugah saya, "bi, sudah lihat gambar Hufha? dapat bintang lima nih". ***Pekerjaan saya saat ini banyak menyita waktu yang semestinya merupakan waktu untuk keluarga. Tak jarang mereka protes dengan kalimat, "kerja melulu, kapan liburnya?". Ya, saya sering merasa bersalah setiap harus pergi untuk urusan pekerjaan di hari libur. Terlebih ketika harus membatalkan acara yang sudah direncanakan jauh hari. Cara mereka mengingatkan saya akan teramat banyak hutang kehadiran saya untuk mereka cukup unik, yakni dengan menyebut jumlah dongeng yang belum saya lakukan. Kalau saya pergi tiga hari, maka di malam saya menemani tidurnya, mereka akan minta saya merapel cerita jadi empat. satu jatah malam ini, tiga cerita adalah untuk hari yang terlewati tanpa dongeng. Kalau pun saya terlalu lelah untuk empat dongeng malam itu, mereka pun tak marah. Hanya saja, "tapi besok jadi lima ya". ***Hari Minggu kemarin, saya baru pulang ke rumah pukul 20.30 malam.
 Siang harinya saya berjanji untuk pulang sore dan mengajak mereka berputar-putar dengan motor. Senja hampir tiba, mereka masih yakin saya akan segera pulang. Karenanya mereka menunggu saya sambil bersembunyi. Rupanya, mereka berniat mengejutkan saya dari balik pintu. Malam sudah tiba, anak-anak masih di balik pintu, kali ini mereka tak berdiri, tapi sudah duduk. Mungkin lelah menunggu. Waktu terus berjalan, sampai mereka pun terlelap di balik pintu, tak peduli kata-kata umminya bahwa saya akan terlambat pulang. "Nggak, Abi bilang sebentar kok perginya," ujar si kecil. ***Terlalu sering saya membuat anak-anak kecewa. Namun tak pernah saya mendapatkan wajah cemberut mereka meski saya tak tahu lagi dengan cara apa mengucap maaf. Tanpa meminta maaf pun, ternyata mereka sudah lebih dulu memaafkan. Mestinya saya belajar mencinta seperti mereka, dan cinta punya mereka adalah cinta yang putih. Seputih hatinya. Bayu Gawtama
		Yahoo! Photos 
Ring in the New Year with Photo Calendars. Add photos, events, holidays, whatever.





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent 

[Ida-Krisna Show] CINTA

2005-11-28 Terurut Topik fitria ningrum



  Note: forwarded message attached.
		 Yahoo! Music Unlimited - Access over 1 million songs. Try it free.





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=









  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Radio station advertising
  
  
Satellite radio stations
  
  
Cb radio base station
  
  


Weather radio station
  
  
Radio station promotion
  
  
Christian radio station
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  







---BeginMessage---



Note: forwarded message attached.
==
Kerendahan hati menuntun pada kekuatan bukan kelemahan
~Rina~
		 Yahoo! Personals 
Single? There's someone we'd like you to meet.
Lot's of someone's, actually. Yahoo! Personals













---BeginMessage---



   CINTA  Cinta itu bisa disembunyikan, tapi..cinta tidak bisa dibungkam, maka..katakanlah selagi ada kesempatan..atau kau akan kehilangan dan menyesal  Cinta itu menerima apa adanya..mencintai karena adanya perubahan, bukan cinta namanya..melainkan perjanjian. Dalam cinta tidak ada perjanjian, melainkan keikhlasan. Cinta itu penuh maaf dan rela berkorban demi yg tercinta bahagia  Mencintai karena ingin balasan, bukan cinta namanya..melainkan pamrih. Dalam cinta tidak ada pamrih melainkan ketulusan. Cinta itu penuh keindahan meskipun..hanya dalam khayalan.   Jangan mencari jawaban cinta dengan logika, tapi..tanyalah hati tentang perasaan cinta dan carilah pembenarannya melalui logika.   Jika terus memaksakan keyakinan untuk diterima, Tanya pada diri..apa itu benar cinta..?cinta tidak bermain dengan logika, tapi rasa untuk
 selalu membuat bahagia, apapun bentuknya.   Jangan salahkan perasaan cinta seseorang terhadapmu..karena ia pun tidak pernah tau tentang rasa cinta yg tumbuh itu.   Jangan kau benci karena cintanya padamu..karena ia pun tersiksa..karena rasa cinta itu padamu.  Jangan kau ambil kesempatan karena cintanya terhadapmu, karena sesungguhnya kau telah berbuat dzolim karena cintanya terhadapmu  Cinta adalah anugrah Allah yg diberikan kepada hambaNya..yg penuh keindahan dan hanya bisa dirasakan.   Dengan cinta orang bisa menutupi luka  Dengan cinta orang bisa menyembukan luka  Dengan cinta orang masih bisa berharap  Karena cinta manusia masih mempunyai mimpi  Karena cinta manusia bisa terluka  Karena cinta manusia bisa
 bahagia  Cinta sejati adalah cinta yg tidak pernah mengharap untuk dibalas. Cinta sejati hanya memberi walau tanpa menerima. Cinta sejati bisa terluka, tapi tidak kuasa memberikan luka.   Hanya cinta sang Malik yg tak pernah mengharap balasan.   Hanya cinta sang Malik yg tak pernah pamrih.   Hanya cinta sang Malik yg selalu setia. Maka cintailah Dia..maka engkau tak akan dikecewakan.   Cintailah Dia, karena cintamu akan terbalas. Cintailah Dia..karena Dia selalu setia. Cintailah Dia..karena kau akan bahagiaYathie (hidup ini hanya sekali, maka janganlah disia-siakan. Mari kita kembali kepada niat yang baik InsyaAlloh akan mendapatkan yang baik pula.Amien)
		 Yahoo! Music Unlimited - Access over 1 million songs. Try it free.













---End Message---
---End Message---


[Ida-Krisna Show] Cinta produksi dalam negeri

2005-11-22 Terurut Topik diah mardiati



  sepertinya bagus untuk dilihat..  Pameran TPT Akan DigelarJAKARTA - Pameran tekstil dan produk tekstil (TPT) serta alas kaki produksi Indonesia yang digelar Direktorat Perdagangan Dalam Negri, Departemen Perdagangan, ditargetkan dapat membukukan transaksi melampaui pencapaian tahun lalu sebesar Rp 3,2 miliar. "Tujuan utama pameran ini bukan hanya transaksi tapi Perdagangan, ditargetkan dapat Dalam Negri, Ardiansyah Parman, di Jakarta. Menurut dia, membanjirnya produk impor adalah karena masih rendahnya apresiasi masyarakat terhadap produk dalam negeri. Pameran yang akan digelar pada 23-27 November itu akan dibuka oleh Menteri Perdagangan. (A-109)**  *
		 Yahoo! FareChase - Search multiple travel sites in one click.

 

 





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=









  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Radio station advertising
  
  
Satellite radio stations
  
  
Cb radio base station
  
  


Weather radio station
  
  
Radio station promotion
  
  
Christian radio station
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









[Ida-Krisna Show] CINTA PERSAHABATAN Mana yang Mesti Lebih Diutamakan?

2005-11-09 Terurut Topik Ida arimurti










CINTA
 PERSAHABATAN Mana yang Mesti
Lebih Diutamakan?



TERKADANG sulit sekali rasanya mengungkapkan rasa

cinta. Namanya juga pacar, pastilah Anda mencintainya.

Tapi ternyata orang-orang di sekitar Anda sebal

setengah mati dengan
tingkah lakunya, malah banyak

dari mereka yang mengusulkan agar Anda
putus saja dengannya.



Memang kalau sudah
begini terasa sulit sekali

mempertahankan hubungan cinta ini bila
hanya Anda

sendiri yang nyata-nyata mencintainya. Apalagi banyak

hal yang seharusnya tak menjadi masalah,
seperti si

dia yang mulai berprasangka bahwa sikapmu lain padanya

saat sedang bertemu dengan teman-temanmu,
sementara teman-

temanmu merasa kamu mengkhianati pertemanan
demi sang kekasih semata.



Lama-kelamaan situasi seperti ini akan
membuat Anda

ragu pada diri sendiri - sebenarnya
siapakah yang

sebenarnya mencintai Anda, dan siapakah
yang

sebenarnya layak Anda cintai? Nah, kali ini
kami

bermaksud mengajak Anda mengevaluasi kadar
cinta Anda

padanya, agar tidak timpang dan garing di
tengah jalan.



Terkadang saking terlalu cinta dan
mempertahankan

gengsi, kita menolak semua usul yang
diberikan oleh

orang-orang terdekat kita. Terkadang kita
juga terlalu

ngotot mengabaikan pendapat-pendapat itu
hingga

akhirnya terjerumus sendiri. Padahal
biasanya keluarga

dan teman lebih tahu apa yang terbaik buat
kita,

diakui atau tidak, kebanyakan pendapat dan
saran

mereka hampir selalu benar. Namun dengan
begitu kita

juga tidak harus selalu mengandalkan
pendapat orang

lain. Kita harus belajar dan bisa mengambil
keputusan

sendiri apa yang terbaik untuk diri kita.



Jadi apa motif di balik misteri 'tidak ada
yang mencintainya kecuali Anda', 

dan mengapa orang-orang di sekeliling Anda
membencinya? Segera cari tahu
penyebabnya! 

Tanyakan pada mereka alasan mengapa mereka
tak menyukainya. 

Dengan begitu paling tidak Anda mulai bisa
melihat duduk persoalannya. 

Biasanya mereka bisa memberikan alasan yang
lebih masuk akal ketimbang sekedar 

alasan 'si dia bukan
tipe kamu' atau 'si dia nggak
nyambung dengan kita'  

sebaiknya jangan diambil
pusing. Karena alasan ini adalah jawaban yang tipikal/klise 

teman-teman yang tidak ingin ada orang lain
masuk dalam kehidupan mereka.



Perlu Anda tahu
juga bahwa sebuah persahabatan sejati

harus harus bisa
saling menghargai kebebasan setiap

individu. Usahakan untuk bersikap jujur
jika

orang-orang di sekeliling Anda tidak
menyukai si dia.

Jelaskan pada mereka bahwa Anda belum tahu
apakah Anda benar-benar jatuh cinta 

padanya karena sampai detik ini Anda berdua
masih saling menjajaki. 

Minta pada mereka supaya memberikan Anda
kesempatan untuk lebih mengenalnya. 

Jadi silakan saja kumpul-kumpul bersama
mereka, tapi jangan lupa juga tegaskan 

pada mereka bahwa
Anda juga perlu waktu untuk
bersama pacar tercinta.



Jika mereka masih
antipati dengan si dia, maka

keputusan final sebenarnya tetap berada di
tangan

Anda. Memang situasi
seperti ini pasti membuat Anda

kesal dan sedih,
namun ini resolusi paling praktis

tanpa harus menyakiti
hati salah satu pihak. Memang,

untuk menyenangkan semua pihak itu
tak mudah, akan

tetapi tak adil juga jika mereka bersikap
sesuka mereka pada Anda.



Mungkin beberapa perbedaan (seperti halnya
perbedaan

agama) sangat sulit
diatasi. Sama juga halnya dengan

perbedaan suku bangsa. Jadi teguhkan
prinsip Anda,

jangan mau diultimatum siapapun. Jika
keluarga ataupun teman-teman 

suka mengultimatum Anda seperti ini sama
saja dengan kekasih yang 

posesif dan iri terhadap kehidupan sosial
Anda.



Boleh jadi Anda saat ini tengah menjalani
hari-hari

yang penuh kritikan tajam dari sahabat dan
keluarga

Anda. Jika menurut Anda mereka berlebihan,
tapi

mungkin ada baiknya jika Anda mendengar dan
menyimak

apa yang mereka ributkan. Setidaknya, Anda
harus

berani mengakui bahwa mereka-lah yang
selama ini

mengenal Anda dengan baik. Oleh sebab itu
mereka pula

lah yang lebih mampu melihat kejanggalan
hubungan

cinta Anda, yang mungkin selama ini tidak
tampak di

mata Anda. Percaya-tidak percaya,
sahabat-sahabat kita

bisa lebih peka pada perilaku
kekasih-kekasih yang

diluar norma-norma pacaran yan seharusnya.
Jika mereka

melihat gelagat kekasih
kita mempunyai sifat yang

penipu dan suka memanfaatkan orang lain
untuk

kepentingannya sendiri, maka ada baiknya
Anda cermati.

Jangan sampai ketika Anda sudah
ditinggalkan dan

terpuruk, semua bukti dan nasihat yang
pernah mereka

ungkapkan dulu baru membuka hati dan
pikiran Anda.



Jadi, perhatikan kata kunci yang diucapkan
orang-orang

terdekat kita. Jika mereka mengatakan
kekasih kita

terlalu kelewat terbawa
perasaan, agresif, posesif,

suka menyakiti Anda (misalnya mencubit terlalu keras,

suka main kasar, suka mengejek dan
mencela, apalagi

suka memukul) dan kerjanya hanya menguras
habis dompet

Anda - turuti nasihat mereka!



Tapi jika masalahnya hanya sekadar si dia
yang sesuai

dengan standar teman-teman Anda, tak perlu
Anda ikuti

kemauan mereka dan 

Re: [Ida-Krisna Show] CINTA

2005-11-03 Terurut Topik NoonNee





Dear All, khususnya Mbak Ida n Mas 
Krisna,
Salam kenal buat semua, karena aku baru bergabung 
di mailist ini asyik juga y. salut dech buat IKS...
Banyak cerita, info, ucapan, semua 
dech
Ok, belum terlambat rasanya tuk bisa menyampaikan 
kepada semua rekan2 yang merayakan Idul Fitri 1426H, Mohon maaf lahir dan 
batin
Aku gak mudik nich, jadi dirumah saja, dengerin 
delta seharian nonstop.
Aku juga baca tulisan Mbak Ida, tentang cinta dan 
lainnya
Setuju dan menyentuh banget, bagus buat bahan 
renungan diri.
Disamping itu, help donk??? Aku dah 2 kali dengerin 
lagu "Ya Mustopa" tapi nggak tau siapa yang nyanyiin, lagu yang asyik 
banget...Aku tunggu ya...
Tahnks, 
Noonnee

  - Original Message - 
  From: 
  Ida 
  arimurti 
  To: idakrisnashow@yahoogroups.com 
  
  Cc: [EMAIL PROTECTED] 
  
  Sent: Wednesday, November 02, 2005 2:43 
  AM
  Subject: [Ida-Krisna Show] CINTA
  
  
  Cinta itu seperti kupu-kupu. 
  
  Tambah dikejar, tambah lari. 
  
  Tapi kalau dibiarkan terbang, 
  
  dia akan datang disaat kamu tidak 
  mengharapkannya.
  
  Cinta dapat membuatmu bahagia 
  
  tapi sering juga bikin sedih, 
  
  tapi cinta baru berharga 
  kalau... diberikan kepada seseorang yang 
  menghargainya. 
  Jadi jangan terburu-buru dan pilih yang 
  terbaik.Cinta bukan bagaimana menjadi pasangan yang "sempurna" bagi 
  seseorang. 
  Tapi bagaimana menemukan seseorang yang dapat 
  membantumu menjadi dirimu sendiri.Cinta bukan "Ini salah kamu", 
  tapi "Ma'afkan aku".Bukan "Kamu dimana sih?",tapi "Aku disini". 
  Bukan "Gimana sih kamu?", tapi "Aku ngerti kok".Bukan "Coba kamu 
  gak kayak gini", tapi "Aku cinta kamu seperti kamu apa 
  adanya".Jangan pernah bilang "I love you" kalau kamu tidak 
  perduli.Jangan pernah membicarakan perasaan yang tidak pernah ada. 
  Jangan pernah menyentuh hidup seseorang kalau hal itu akan menghancurkan 
  hatinya.Jangan pernah menatap matanya kalau semua yang kamu lakukan hanya 
  berbohong.Hal paling kejam yang seseorang lakukan kepada orang lain 
  adalahmembiarkannya jatuh cinta, 
  sementara kamu tidak berniat untuk 
  menangkapnya...!Kompatibilitas yang paling benar bukan diukur 
  berdasarkan berapa lama kaliansudah bersama maupun berapa sering kalian 
  bersama, 
  tapi apakah selama kalian bersama, kalian selalu 
  saling mengisi satu sama lain dan saling membuat hidup yang 
  berkualitas.Kesedihan dan kerinduan hanya terasa selama yang kamu 
  inginkan 
  dan menyayat sedalam yang kamu ijinkan. 
  
  Yang berat bukan bagaimana caranya 
  menanggulangikesedihan dan kerinduan itu, 
  tapi bagaimana belajar darinya.Caranya jatuh 
  cinta: 
  jatuh tapi jangan terhuyung-huyung, 
  
  konsisten tapi jangan memaksa, 
  
  berbagi dan jangan bersikap tidak adil, mengerti 
  dan cobalah untuk tidak banyak menuntut, sedih tapi jangan pernah simpan 
  kesedihan itu.Memang sakit melihat orang yang kamu cintai sedang 
  berbahagia dengan orang lain 
  tapi lebih sakit lagi kalau orang 
  yang kamu cintai itu tidak berbahagia bersama kamu.Cinta akan 
  menyakitkan ketika kamu berpisahdengan seseorang.lebih menyakitkan 
  apabila kamu dilupakan oleh kekasihMu,tapi cinta akan lebih menyakitkan 
  lagi apabila seseorang yang kamu sayangi.., tidak tahu apa yang 
  sesungguhnya kamu rasakan.Yang paling menyedihkan dalam hidup adalah 
  menemukan seseorang dan jatuh cinta,hanya untuk menemukan bahwa dia 
  bukan untuk kamu dan kamu sudah menghabiskan banyak waktu untuk orang 
  yang tidak pernah menghargainya. Kalau dia tidak "worth it" sekarang, 
  dia tidak akan pernah "worth it" setahun lagi ataupun 10 tahun lagi. 
  Biarkan dia pergi...
  





=
Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day! -- Ida  Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=






  




  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



  Visit your group "idakrisnashow" on the web.
  To unsubscribe from this group, send an email to:[EMAIL PROTECTED]
  Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.