[Mdaemon-L] SMTP server too Busy

2023-07-16 Terurut Topik Hengga KMN
Selamat siang Pak,

> Coba saya telusuri masih berapa banyak user yang menggunakan port 25 dan
> saya akan coba ubah ke port 587.
Oh ya pak, apakah ada cara simpel untuk menemukan akun mana saja yang masih 
menggunakan port 25?

Terima kasih.

Salam,
Hengga 

--
--[mdaemon-l]--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server di Indonesia

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Berlangganan: Kirim mail ke mdaemon-l-subscr...@dutaint.com
Henti Langgan: Kirim mail ke mdaemon-l-unsubscr...@dutaint.com
Versi terakhir: MDaemon 23.0.2, SecurityGateway 9.0.2




[Mdaemon-L] SMTP server too Busy

2023-07-16 Terurut Topik Hengga KMN
Siang Pak,

> Koreksi, 1 IP maksimum 65534.
Baik Pak.
> 
> 
> > Karena server mail.anjhealthcare.com diletakkan dibelakang firewall,
> > maka perbaikkan ephemeral port harus dilakukan di sisi firewall.
> > Windows OS 2008 keatas sudah mencukupi untuk menangani traffic
> dibawah
> > 1000 session/hour.
Berarti dari sisi ini seharusnya sudah mencukupi ya.
Mungkin saya coba cek dari sisi Antivirus external di OS juga apakah bisa 
dioptimasi lagi.  Selama ini menggunakan Kaspersky.

Salam,
Hengga

--
--[mdaemon-l]--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server di Indonesia

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Berlangganan: Kirim mail ke mdaemon-l-subscr...@dutaint.com
Henti Langgan: Kirim mail ke mdaemon-l-unsubscr...@dutaint.com
Versi terakhir: MDaemon 23.0.2, SecurityGateway 9.0.2




[Mdaemon-L] SMTP server too Busy

2023-07-16 Terurut Topik Syafril Hermansyah via Mdaemon-L

On 7/17/23 12:27, Syafril Hermansyah via Mdaemon-L wrote:

On 7/17/23 12:02, Hengga KMN wrote:

Ini karena jumlah incoming session sudah melebihi limit atau karena 
tcp/ip

buffer habis.
Apakah solusinya bisa saya perbesar TCP/IP buffer atau incoming 
session limit?
Tapi baru 1.5 bulanan ini sih kejadian, sebelumnya aman-aman dengan 
setting saat ini.



Mail traffic itu dinamis, bisa naik naik/turun dan terkadang bisa 
terjadi lonjakkann tiba-tiba kalau ada broadcast spam misalkan ada 
server yang sedang terkena kasus hijack.


TCP buffer ada batasnya, untuk 1 IP maksimum 255.



Koreksi, 1 IP maksimum 65534.


Memperbesar buffer artinya dengan memperbesar outbound TCP port agar 
dynamic allocation port (nama resminya Ephemeral port) meningkat.


https://www.techtarget.com/searchnetworking/definition/dynamic-port-numbers

https://en.wikipedia.org/wiki/Ephemeral_port

Karena server mail.anjhealthcare.com diletakkan dibelakang firewall, 
maka perbaikkan ephemeral port harus dilakukan di sisi firewall.
Windows OS 2008 keatas sudah mencukupi untuk menangani traffic dibawah 
1000 session/hour.





--
syafril

Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 23.0.2
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

I don’t care that they stole my idea… I care that they don’t have any of 
their own

--- Nikola Tesla


--
--[mdaemon-l]--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server di Indonesia

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Berlangganan: Kirim mail ke mdaemon-l-subscr...@dutaint.com
Henti Langgan: Kirim mail ke mdaemon-l-unsubscr...@dutaint.com
Versi terakhir: MDaemon 23.0.2, SecurityGateway 9.0.2




[Mdaemon-L] SMTP server too Busy

2023-07-16 Terurut Topik Syafril Hermansyah via Mdaemon-L

On 7/17/23 12:02, Hengga KMN wrote:


Ini karena jumlah incoming session sudah melebihi limit atau karena tcp/ip
buffer habis.

Apakah solusinya bisa saya perbesar TCP/IP buffer atau incoming session limit?
Tapi baru 1.5 bulanan ini sih kejadian, sebelumnya aman-aman dengan setting 
saat ini.



Mail traffic itu dinamis, bisa naik naik/turun dan terkadang bisa 
terjadi lonjakkann tiba-tiba kalau ada broadcast spam misalkan ada 
server yang sedang terkena kasus hijack.


TCP buffer ada batasnya, untuk 1 IP maksimum 255.
Memperbesar buffer artinya dengan memperbesar outbound TCP port agar 
dynamic allocation port (nama resminya Ephemeral port) meningkat.


https://www.techtarget.com/searchnetworking/definition/dynamic-port-numbers

https://en.wikipedia.org/wiki/Ephemeral_port

Karena server mail.anjhealthcare.com diletakkan dibelakang firewall, 
maka perbaikkan ephemeral port harus dilakukan di sisi firewall.
Windows OS 2008 keatas sudah mencukupi untuk menangani traffic dibawah 
1000 session/hour.



--
syafril

Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 23.0.2
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

In learning you will teach, and in teaching you will learn.
---  Phil Collins


--
--[mdaemon-l]--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server di Indonesia

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Berlangganan: Kirim mail ke mdaemon-l-subscr...@dutaint.com
Henti Langgan: Kirim mail ke mdaemon-l-unsubscr...@dutaint.com
Versi terakhir: MDaemon 23.0.2, SecurityGateway 9.0.2




[Mdaemon-L] SMTP server too Busy

2023-07-16 Terurut Topik Hengga KMN
Selamat siang Pak,

> Apakah ada banyak incoming smtp session yang stuck, kalau dilihat dari
> screen log?
Benar pak. Kalau kejadian, terlihat session SMTP yang stuck. 

> Ini karena jumlah incoming session sudah melebihi limit atau karena tcp/ip
> buffer habis.
Apakah solusinya bisa saya perbesar TCP/IP buffer atau incoming session limit?
Tapi baru 1.5 bulanan ini sih kejadian, sebelumnya aman-aman dengan setting 
saat ini.

> Semua koneksi dari client/user sendiri harusnya pakai smtp port 587,
> jangan pakai port 25.
> SMTP (tcp) port 25 untuk koneksi antar mail server (between MX host),
> sementara port 587 adalah port khusus untuk koneksi (email) client ke
> email server baik koneksi LAN maupun koneksi dari Internet (diluar LAN).
Coba saya telusuri masih berapa banyak user yang menggunakan port 25 dan saya 
akan coba ubah ke port 587.

> Kalau ada aplikasi server kuno (atau devices) yang tidak bisa
> menggunakan port 587 atau mengaktifkan smtpauthentication (port 587
> mengharuskan diaktifkannya smtpauthentication), bisa memanfaatkan IIS
> SMTP yang ada di setiap windows sebagai relayhost (smarthost dari
> aplikasi tersebut)
Alternatif ini coba saya pelajari juga  ya pak.

Terima kasih atas info dan masukannya.

Salam,
Hengga


--
--[mdaemon-l]--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server di Indonesia

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Berlangganan: Kirim mail ke mdaemon-l-subscr...@dutaint.com
Henti Langgan: Kirim mail ke mdaemon-l-unsubscr...@dutaint.com
Versi terakhir: MDaemon 23.0.2, SecurityGateway 9.0.2




[Mdaemon-L] SMTP server too Busy

2023-07-16 Terurut Topik Syafril Hermansyah via Mdaemon-L

On 7/14/23 12:11, Hengga KMN wrote:
Akhir-akhir ini hampir tiap minggu saya harus me-restart server MDaemon 
akibat SMTP yang tidak berjalan.


Sedangkan CPU Process dan RAM masih cukup.



Apakah ada banyak incoming smtp session yang stuck, kalau dilihat dari 
screen log?



Kalau di cek log nya (terlampir System-log dan SMTP-in-log).

Mohon bantuan penelusurannya dan informasinya.




Fri 2023-07-14 10:59:17.572: Session 062618; child 0027
Fri 2023-07-14 10:59:17.572: Accepting SMTP connection from 202.6.215.38:43444 
to 172.16.24.23:25
Fri 2023-07-14 11:05:58.132: Performing PTR lookup (38.215.6.202.IN-ADDR.ARPA)
Fri 2023-07-14 11:05:58.137: *  D=38.215.6.202.IN-ADDR.ARPA TTL=(48) 
PTR=[smtp02.klikbca.com]
Fri 2023-07-14 11:05:58.141: *  D=smtp02.klikbca.com TTL=(49) A=[202.6.215.38]
Fri 2023-07-14 11:05:58.141:  End PTR results
Fri 2023-07-14 11:05:58.141: --> 220 mail.anjhealthcare.com ESMTP Fri, 14 Jul 
2023 11:05:58 +0700
Fri 2023-07-14 11:05:58.141: Connection closed
Fri 2023-07-14 11:05:58.141: SMTP session terminated (Bytes in/out: 0/66)
Fri 2023-07-14 11:05:58.141: --



Ini karena jumlah incoming session sudah melebihi limit atau karena 
tcp/ip buffer habis.




Fri 2023-07-14 11:09:58.514: --
Fri 2023-07-14 11:03:39.330: Session 062679; child 0027
Fri 2023-07-14 11:03:39.330: Accepting SMTP connection from 172.16.24.1:63401 
to 172.16.24.23:25
Fri 2023-07-14 11:10:13.532: --> 220 mail.anjhealthcare.com ESMTP Fri, 14 Jul 
2023 11:10:13 +0700
Fri 2023-07-14 11:10:13.532: <-- EHLO bm-online
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: --> 250-mail.anjhealthcare.com Hello bm-online 
[172.16.24.1], pleased to meet you
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: --> 250-ETRN
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: --> 250-AUTH LOGIN CRAM-MD5 PLAIN
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: --> 250-8BITMIME
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: --> 250-ENHANCEDSTATUSCODES
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: --> 250-STARTTLS
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: --> 250 SIZE
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: <-- AUTH LOGIN
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: --> 334 VXNlcm5hbWU6
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: <-- aGVscGRlc2suYm1AYW5qaGVhbHRoY2FyZS5jb20=
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: --> 334 UGFzc3dvcmQ6
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: Connection closed
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: SMTP session terminated (Bytes in/out: 70/285)
Fri 2023-07-14 11:10:13.533: --



Semua koneksi dari client/user sendiri harusnya pakai smtp port 587, 
jangan pakai port 25.
SMTP (tcp) port 25 untuk koneksi antar mail server (between MX host), 
sementara port 587 adalah port khusus untuk koneksi (email) client ke 
email server baik koneksi LAN maupun koneksi dari Internet (diluar LAN).


https://xantec-online.zendesk.com/hc/en-us/articles/211374658-Switching-from-SMTP-port-25-to-port-587

Kalau ada aplikasi server kuno (atau devices) yang tidak bisa 
menggunakan port 587 atau mengaktifkan smtpauthentication (port 587 
mengharuskan diaktifkannya smtpauthentication), bisa memanfaatkan IIS 
SMTP yang ada di setiap windows sebagai relayhost (smarthost dari 
aplikasi tersebut)



https://support.syniti.com/hc/en-us/articles/360044359373-Configure-SMTP-port-in-Internet-Information-Services-IIS-






--
syafril

Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 23.0.2
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

Wisdom comes not from age, but from education and learning.
--- Anton Chekhov


--
--[mdaemon-l]--
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server di Indonesia

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Berlangganan: Kirim mail ke mdaemon-l-subscr...@dutaint.com
Henti Langgan: Kirim mail ke mdaemon-l-unsubscr...@dutaint.com
Versi terakhir: MDaemon 23.0.2, SecurityGateway 9.0.2