[MDaemon-L] Spam ini, bagaimana cara filteringnya ?

2013-03-13 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 03/13/2013 05:12 PM, Tommy - IT wrote:
>> Kan mudah saja tinggal di whitelist, kalau reverselookup whitelist
>>  selalu sync dengan ftp.dutaint.com mestinya sangat sedikit yang 
>> direject.
> 
> Kl yg file ReverseXcpt.dat sudah saya copykan sesuai dengan folder 
> //Mdaemon/App/ sudah di restart services. Untuk yg awal minggu ini 
> saja yg belum saya cek lagi.

Yang baik automatic sync setiap tengah malam.

http://www.mail-archive.com/mdaemon-l@dutaint.com/msg21142.html

> Punya statistik berapa yang ter-rejet karena masalah itu dan berapa 
> yang diterima?

> Dulu pernah ada laporan masuk ke email / info dari divisi lain.

Dan saat itu yang salah MDaemon karena sebenarnya sender host punya
valid PTR record dan A record yang match?
Setelah di whitelist apakah masih bermasalah?

> Akhir-akhir ini ga ada. Kl dulu, biasanya saya whitelist sender nya.
>  Untuk false + saya ga punya datanya, belum ada pihak yg mengeluh &
> kl pun ada, biasanya pasti masuk ke spam folder yg public, jadi
> masing2x user bisa cek langsung.

Kenapa dimasukkan ke public spam trap folder bukan di user (private)
IMAP Spam trap folder?

>> Memang sekarang di set berapa? Kalau diturunkan bukankah akan
>> makin banyak terjadi salah duga (false positive result)?
> 
> untuk message yg dianggap spam=5,1 untuk message yg langsung
> direject =6,0 rencananya sih mau di turunkan jadi 5,0 ato ke 4,9
> bertahap lalu dari 6,0 ke 5,8. (cuma yah saya masih menunggu saran
> dari masternya nih...pak Ir. Syafril).

Spam database token itu berubah terus jumlahnya, data lama akan otomatis
di hapus dari bayesian database.
Jadi pengubahan harus turun dan naik, kecuali di set database never
expired (not recommended)

http://mdaemon.dutaint.co.id/13.0.1/index.html?sf_bayesian_advanced_options.htm

[ ] Enable Bayesian automatic token expiration

Saat bayesian database expired maka spam rejection akan kembali tidak
akurat, sehingga perlu dinaikkan lagi spam score threshold serta pergiat
spam/ham learning.

Akan tetapi kalau sudah diaktifkan seleksi sender host maka spam score
threshold value justru boleh dinaikkan menjadi +8.0 (moderate) atau
+12.0; dpl sengaja dibuat kurang sensitive.
Kalau masih terima spam, bisa manfaatkan address/host/ip blacklist, spam
reporting ke bayesian menjadi tindakan optional.

> Ini juga sudah saya jalankan (kuranglebih dari 2011an ), cuma 2 bulan
> terakhir ini aja jadi kadang suka 5 s.d 6 spam per hari ke mail saya,
> kl di user paling cuma 2/1 saja ato tidak sama sekali. Sebelumnya yah
> paling 2, dan itu pun hitungannya per bulan.

Settingnya kurang pas, mestinya di halaman menu itu hanya menu berikut
yang disable

Perform lookup on HELO/EHLO domain
[ ] ...send 501 and close connection on forged identification (caution)

Perform lookup on value passed in the MAIL command
[ ] ...send 501 and close connection on forged identification (caution)

yang lain enable.

Sudah diperiksa  2 bulan ini, setelah disable reverse lookup, berapa
spam rejected/accepted harian yang diinformasikan dari mail statistic
report?


-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 13.5 Beta A SecurityPlus 4.1.5
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.


-- 
--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 13.0.4, SP 4.1.5, BES 2.0.1, OC 2.3.1, SG 2.0.8, PP 2.0.0



[MDaemon-L] Spam ini, bagaimana cara filteringnya ?

2013-03-13 Terurut Topik Syafril Hermansyah
On 03/13/2013 02:53 PM, Tommy - IT wrote:
> Siang pak, saya mau numpang tanya, kl ada spam yg model kayak gini gmn
> cara mengatasinya. Soalnya kl pemakaian "refuse if domain does not
> exist" agaknya riskan, takutnya ada admin mail server valid yg
> settingannya ga sesuai standar ke reject. 

Kan mudah saja tinggal di whitelist, kalau reverselookup whitelist
selalu sync dengan ftp.dutaint.com mestinya sangat sedikit yang direject.
Punya statistik berapa yang ter-rejet karena masalah itu dan berapa yang
diterima?
Punya statistik berapa false positive result (salah mendeteksi) yang
terjadi?

> Apakah saya harus daftarkan ip
> addressnya di sender balcklist ? 

Percuma sih, spammer gonta-ganti terus email address dan IP/nama server
yang digunakan.
Tetapi kalau mau dicoba ya silakan saja.

> atau saya bisa turunkan nilai spam scorenya ? 

Memang sekarang di set berapa?
Kalau diturunkan bukankah akan makin banyak terjadi salah duga (false
positive result)?

> apakah bapak ada referensi buat handle spam pak ? 

Yang terbaik cuma satu, mengaktifkan seleksi sender host

http://www.mail-archive.com/mdaemon-l@dutaint.com/msg20477.html
http://www.mail-archive.com/mdaemon-l@dutaint.com/msg22777.html

tetapi kalau Anda punya resources yang bewrlebih (CPU Power, RAM, Disk
dan Bandwidth) maka boleh hanya mengaktifkan spamassassin spam filtering
dan outbreak protection spam filtering saja dan di set spam score value
setinggi mungkin (misalkan +20.0 atau +30.0) serta semua mail yang punya
spam score tinggi di masukkan kedalam IMAP spam folder.

http://mdaemon.dutaint.co.id/13.0.1/index.html?sf_options.htm

[x] Move spam into user's IMAP spam folder automatically

dengan demikian setiap kali ada pertanyaan dari user mengenai mail yang
tidak bisa masuk minta mereka periksa spam folder di webmail.
Dengan  perkataan lain pakai strategi "terima apa adanya semua mail,
baik legitimate maupun spam mail, pisahkan mail yang punya spam score
tinggi ke folder khusus".


-- 
syafril
---
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 13.5 Beta A SecurityPlus 4.1.5
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.


-- 
--[MDaemon-L]
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: http://www.netmeister.org/news/learn2quote
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 13.0.4, SP 4.1.5, BES 2.0.1, OC 2.3.1, SG 2.0.8, PP 2.0.0