[ppiindia] Greece = Yunani, bagaimana Gerika?

2006-11-05 Terurut Topik radityo djadjoeri
Mohon bantuannya. Adakah yang tahu kenapa negeri Greece di Eropa kita 
sebut sebagai Yunani? Sejak kapan julukan itu dipakai disini? Siapa
penggagas awalnya?
   
  Menurut informasi dari seorang teman yang berprofesi sebagai penulis, 
istilah Yunani berasal dari bahasa Arab (bersumber dari Ioania, sekarang
menjadi Turki). Sedangkan pada Alkitab keluaran 1970an menyebutkan bahwa naskah 
asli Perjanjian Baru ditulis dalam bahasa Gerika. Orang Batak malah punya 
istilah lain: Gorik. Betulkah? 
   
  Bagaimana dengan KBBI? Adakah yang bisa membukakannya karena saya tak
mempunyainya? Terus terang, saya pribadi lebih menyukai negeri yang penuh 
peninggalan sejarah kuno itu disebut 
dengan istilah Gris atau Geris. Gerika juga tidak masalah karena 
tak jauh beda dengan nama aslinya. Soal sumber awalnya dari mana, buat saya 
tak masalah. 
  Kalau disebut Yunani kok terkesan mirip nama orang saja. Perlu Anda 
ketahui, 
orang Jawa memanggil kakak perempuannya yang bernama Nani dengan 
sebutan Yu Nani, atau lengkapnya Mbakyu Nani. Kalau sudah berumah tangga,
oleh para tetangga si Nani akan dipanggil Bu Nani. Jadi, saya usulkan kepada 
Lembaga Bahasa Indonesia dan media massa agar istilah Yunani diganti 
saja menjadi Gris atau Geris atau Gerika. Gorik? Hmm, boleh 
juga. Siapa takut? Apalagi istilah Yunani itu agak mirip-mirip dengan 
kata onani (dibahasaindonesiakan menjadi merancap, sayang kalah
populer).   
  Berikut beberapa alasan dari teman saya kenapa istilah Yunani layak 
diganti:
  1. Sebal, kenapa bangsa Indonesia tidak mencari padanannya dengan 
   menggunakan sistematika sendiri? Tak selamanya kita harus membebek
   terus pada bangsa Arab.  
  2. Temuan istilah Gerika adalah adopsi fonologis yang gemilang dengan 
   menggunakan kata asal Greek. Vokal a pada suku kata terakhir 
   Gerika menyiratkan gramatical gender feminin pada bahasa Greek, 
   sebagaimana semua bahasa di dunia menyebut ibu bagi bumi, tanah 
   kelahiran, dan negerinya.
   
  3. Orang Batak menyerapnya juga dengan pilihan kata yang sangat
   gemilang: Gorik. Hemat saya, bukankah dalam konteks keindonesiaan
   kita seharusnya lebih akrab dengan bahasa Batak ketimbang Arab? 
   Jadi jika sungkan menyebutnya sebagai Gerika, karena itu merupakan 
   temuan Lembaga Alkitab Indonesia, kenapa tak menyebutnya sebagai 
   Gorik?
   
  Akhir kata, warga negara Greece tentu akan sangat berterima kasih kalau 
bangsa Indonesia menyebut negeri mereka dengan Gris, Geris atau 
Gerika, daripada Yunani. Jauh banget gitu lho
   
  Salam,
  
RD

 
-
 Check out the New Yahoo! Mail - Fire up a more powerful email and get things 
done faster. 

[Non-text portions of this message have been removed]



***
Berdikusi dg Santun  Elegan, dg Semangat Persahabatan. Menuju Indonesia yg 
Lebih Baik, in Commonality  Shared Destiny. 
http://groups.yahoo.com/group/ppiindia
***
__
Mohon Perhatian:

1. Harap tdk. memposting/reply yg menyinggung SARA (kecuali sbg otokritik)
2. Pesan yg akan direply harap dihapus, kecuali yg akan dikomentari.
3. Reading only, http://dear.to/ppi 
4. Satu email perhari: [EMAIL PROTECTED]
5. No-email/web only: [EMAIL PROTECTED]
6. kembali menerima email: [EMAIL PROTECTED]
 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 



[ppiindia] Greece = Yunani, bagaimana Gerika?

2006-11-05 Terurut Topik radityo djadjoeri
Mohon bantuannya. Adakah yang tahu kenapa negeri Greece di Eropa kita 
sebut sebagai Yunani? Sejak kapan julukan itu dipakai disini? Siapa
penggagas awalnya?
   
  Menurut informasi dari seorang teman yang berprofesi sebagai penulis, 
istilah Yunani berasal dari bahasa Arab (bersumber dari Ioania, sekarang
menjadi Turki). Sedangkan pada Alkitab keluaran 1970an menyebutkan bahwa naskah 
asli Perjanjian Baru ditulis dalam bahasa Gerika. Orang Batak malah punya 
istilah lain: Gorik. Betulkah? 
   
  Bagaimana dengan KBBI? Adakah yang bisa membukakannya karena saya tak
mempunyainya? Terus terang, saya pribadi lebih menyukai negeri yang penuh 
peninggalan sejarah kuno itu disebut 
dengan istilah Gris atau Geris. Gerika juga tidak masalah karena 
tak jauh beda dengan nama aslinya. Soal sumber awalnya dari mana, buat saya 
tak masalah. 
  Kalau disebut Yunani kok terkesan mirip nama orang saja. Perlu Anda 
ketahui, 
orang Jawa memanggil kakak perempuannya yang bernama Nani dengan 
sebutan Yu Nani, atau lengkapnya Mbakyu Nani. Kalau sudah berumah tangga,
oleh para tetangga si Nani akan dipanggil Bu Nani. Jadi, saya usulkan kepada 
Lembaga Bahasa Indonesia dan media massa agar istilah Yunani diganti 
saja menjadi Gris atau Geris atau Gerika. Gorik? Hmm, boleh 
juga. Siapa takut? Apalagi istilah Yunani itu agak mirip-mirip dengan 
kata onani (dibahasaindonesiakan menjadi merancap, sayang kalah
populer).   
  Berikut beberapa alasan dari teman saya kenapa istilah Yunani layak 
diganti:
  1. Sebal, kenapa bangsa Indonesia tidak mencari padanannya dengan 
   menggunakan sistematika sendiri? Tak selamanya kita harus membebek
   terus pada bangsa Arab.  
  2. Temuan istilah Gerika adalah adopsi fonologis yang gemilang dengan 
   menggunakan kata asal Greek. Vokal a pada suku kata terakhir 
   Gerika menyiratkan gramatical gender feminin pada bahasa Greek, 
   sebagaimana semua bahasa di dunia menyebut ibu bagi bumi, tanah 
   kelahiran, dan negerinya.
   
  3. Orang Batak menyerapnya juga dengan pilihan kata yang sangat
   gemilang: Gorik. Hemat saya, bukankah dalam konteks keindonesiaan
   kita seharusnya lebih akrab dengan bahasa Batak ketimbang Arab? 
   Jadi jika sungkan menyebutnya sebagai Gerika, karena itu merupakan 
   temuan Lembaga Alkitab Indonesia, kenapa tak menyebutnya sebagai 
   Gorik?
   
  Akhir kata, warga negara Greece tentu akan sangat berterima kasih kalau 
bangsa Indonesia menyebut negeri mereka dengan Gris, Geris atau 
Gerika, daripada Yunani. Jauh banget gitu lho
   
  Salam,
  
RD

 
-
We have the perfect Group for you. Check out the handy changes to Yahoo! Groups.

[Non-text portions of this message have been removed]



***
Berdikusi dg Santun  Elegan, dg Semangat Persahabatan. Menuju Indonesia yg 
Lebih Baik, in Commonality  Shared Destiny. 
http://groups.yahoo.com/group/ppiindia
***
__
Mohon Perhatian:

1. Harap tdk. memposting/reply yg menyinggung SARA (kecuali sbg otokritik)
2. Pesan yg akan direply harap dihapus, kecuali yg akan dikomentari.
3. Reading only, http://dear.to/ppi 
4. Satu email perhari: [EMAIL PROTECTED]
5. No-email/web only: [EMAIL PROTECTED]
6. kembali menerima email: [EMAIL PROTECTED]
 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/