Re: [proletar] Amerika Serikat Positif Hibahkan 24 Unit F-16

2012-01-09 Terurut Topik David Silalahi
sudah pernah saya tuliskan di milis proletar ini pada bulan juni 2011 :
http://groups.yahoo.com/group/proletar/message/320364

F-16 ini bukanlah hibah sebenar-benarnya tetapi ada tuntutan dimana
pemerintah harus membeli juga pesawat F-16 yang baru. jadi  bila beli baru
maka akan diberikan gratis beberapa barang lama. ini sama saja artinya
obral, buy 1 get 2. beli barang baru bonus barang lama.

penawaran proposal ini diperkirakan disampaikan obama sendiri ketika datang
ke indonesia pertama kali pada tahun lalu.
kedatangan obama kedua yang memberikan jabat tangan kepada pihak lion air
krn telah melakukan transaksi ratusan pesawat boeing yang -katanya- baru.

singkatnya, obama akan hadir langsung dalam proposal ataupun kerjasama pada
industri yg mencakup tenaga kerja yang besar dan duit besar didalam kondisi
amerika yang semakin parah...



2012/1/9 Sunny am...@tele2.se

 **



 http://www.republika.co.id/berita/nasional/opini/11/12/08/lvvmvq-amerika-serikat-positif-hibahkan-24-unit-f16
 Amerika Serikat Positif Hibahkan 24 Unit F-16
 Kamis, 08 Desember 2011 15:43 WIB
 REPUBLIKA.CO.ID, NUSA DUA - Pemerintah Amerika Serikat akan memberikan
 bantuan hibah kepada Indonesia berupa pesawat tempur jenis F-16 sebanyak 24
 unit. Pemerintah Amerika Serikat akan memberikan bantuan pesawat tempur
 dalam upaya meningkatkan peralatan militer pemerintah Indonesia, kata Duta
 Besar AS untuk Indonesia, Scot Marciel di Nusa Dua, Bali, Kamis (8/12).
 .
 Di sela-sela pertemuan Bali Democracy Forum (BDF) IV, ia mengatakan,
 pihaknya telah menyediakan pesawat tempur F-16 tersebut untuk negara-negara
 yang memerlukan. Namun kali ini memang diperuntukkan untuk Indonesia.

 Kesepakatan pemerintah kami untuk memberikan F-16 dalam bentuk hibah
 sebanyak 24 unit. Sedangkan bantuan enam unit tambahan lagi bisa diambil
 suku cadangnya untuk pemeliharaan pesawat lain, katanya. Ditanya kapan
 realisasi bantuan pesawat tempur itu, Scot Marciel mengatakan, pihaknya
 segera menyerahkan pesawat tersebut.

 Namun hingga saat ini masih harus ada pembicaraan lebih lanjut antara
 pemerintah Indonesia dengan kami. Kalau itu sudah selesai maka pesawat
 tersebut segera dikirim ke Indonesia, ucapnya. Menyinggung mengenai
 bantuan hibah oleh Pemerintah AS dibanding membeli pesawat baru produk
 lain, kata dia, mungkin dengan pesawat ini biayanya jauh lebih murah,
 termasuk juga biaya pemeliharaannya.

 Kami rasa dengan pesawat tempur F-16 tersebut biaya pemeliharaan atau
 perawatanya jauh lebih murah ketimbang harus membeli produk baru, katanya.
 Untuk negara Indonesia, kata dia, sudah seharusnya memiliki pesawat tempur
 yang canggih, karena wilayah ini cukup luas dan strategis.

 Maka harus memiliki peralatan tempur yang bagus untuk menjaga dan
 mempertahankan bangsa dan negara, kata Scot Marciel.

 Redaktur: Ajeng Ritzki Pitakasari
 Sumber: Antara

 [Non-text portions of this message have been removed]

  
   Reply to 
 senderam...@tele2.se?subject=Re%3A%20Amerika%20Serikat%20Positif%20Hibahkan%2024%20Unit%20F-16|
  Reply
 to 
 groupproletar@yahoogroups.com?subject=Re%3A%20Amerika%20Serikat%20Positif%20Hibahkan%2024%20Unit%20F-16|
  Reply
 via web 
 posthttp://groups.yahoo.com/group/proletar/post;_ylc=X3oDMTJya3VkaGdrBF9TAzk3MzU5NzE0BGdycElkAzEzODc0MjAEZ3Jwc3BJZAMxNzA1Nzk2ODQ2BG1zZ0lkAzMzMzc4OARzZWMDZnRyBHNsawNycGx5BHN0aW1lAzEzMjYwMzkxMjc-?act=replymessageNum=333788|
  Start
 a New 
 Topichttp://groups.yahoo.com/group/proletar/post;_ylc=X3oDMTJlcDdyczI3BF9TAzk3MzU5NzE0BGdycElkAzEzODc0MjAEZ3Jwc3BJZAMxNzA1Nzk2ODQ2BHNlYwNmdHIEc2xrA250cGMEc3RpbWUDMTMyNjAzOTEyNw--
 Messages in this 
 topichttp://groups.yahoo.com/group/proletar/message/333788;_ylc=X3oDMTM4YzR1YzVxBF9TAzk3MzU5NzE0BGdycElkAzEzODc0MjAEZ3Jwc3BJZAMxNzA1Nzk2ODQ2BG1zZ0lkAzMzMzc4OARzZWMDZnRyBHNsawN2dHBjBHN0aW1lAzEzMjYwMzkxMjcEdHBjSWQDMzMzNzg4(
 1)
  Recent Activity:

- New 
 Membershttp://groups.yahoo.com/group/proletar/members;_ylc=X3oDMTJmNWgwYWJ0BF9TAzk3MzU5NzE0BGdycElkAzEzODc0MjAEZ3Jwc3BJZAMxNzA1Nzk2ODQ2BHNlYwN2dGwEc2xrA3ZtYnJzBHN0aW1lAzEzMjYwMzkxMjc-?o=6
1

  Visit Your 
 Grouphttp://groups.yahoo.com/group/proletar;_ylc=X3oDMTJlY3N0cnBqBF9TAzk3MzU5NzE0BGdycElkAzEzODc0MjAEZ3Jwc3BJZAMxNzA1Nzk2ODQ2BHNlYwN2dGwEc2xrA3ZnaHAEc3RpbWUDMTMyNjAzOTEyNw--
  Post message: prole...@egroups.com
 Subscribe   :  proletar-subscr...@egroups.com
 Unsubscribe :  proletar-unsubscr...@egroups.com
 List owner  :  proletar-ow...@egroups.com
 Homepage:  http://proletar.8m.com/
  MARKETPLACE

 Stay on top of your group activity without leaving the page you're on -
 Get the Yahoo! Toolbar 
 now.http://global.ard.yahoo.com/SIG=15o52b6nh/M=493064.14543979.14562481.13298430/D=groups/S=1705796846:MKP1/Y=YAHOO/EXP=1326046327/L=834e658e-3a13-11e1-9d88-fbfd0dd18332/B=N1ToUUoGYzU-/J=1326039127988673/K=uQ0I_8zqfl1WOfMQduhamA/A=6060255/R=0/SIG=1194m4keh/*http://us.toolbar.yahoo.com/?.cpdl=grpj
[image: Yahoo! 
 

[proletar] Amerika Serikat Positif Hibahkan 24 Unit F-16

2012-01-08 Terurut Topik Sunny
http://www.republika.co.id/berita/nasional/opini/11/12/08/lvvmvq-amerika-serikat-positif-hibahkan-24-unit-f16
Amerika Serikat Positif Hibahkan 24 Unit F-16
Kamis, 08 Desember 2011 15:43 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, NUSA DUA - Pemerintah Amerika Serikat akan memberikan bantuan 
hibah kepada Indonesia berupa pesawat tempur jenis F-16 sebanyak 24 unit. 
Pemerintah Amerika Serikat akan memberikan bantuan pesawat tempur dalam upaya 
meningkatkan peralatan militer pemerintah Indonesia, kata Duta Besar AS untuk 
Indonesia, Scot Marciel di Nusa Dua, Bali, Kamis (8/12).
.
Di sela-sela pertemuan Bali Democracy Forum (BDF) IV, ia mengatakan, pihaknya 
telah menyediakan pesawat tempur F-16 tersebut untuk negara-negara yang 
memerlukan. Namun kali ini memang diperuntukkan untuk Indonesia.

Kesepakatan pemerintah kami untuk memberikan F-16 dalam bentuk hibah sebanyak 
24 unit. Sedangkan bantuan enam unit tambahan lagi bisa diambil suku cadangnya 
untuk pemeliharaan pesawat lain, katanya. Ditanya kapan realisasi bantuan 
pesawat tempur itu, Scot Marciel mengatakan, pihaknya segera menyerahkan 
pesawat tersebut.

Namun hingga saat ini masih harus ada pembicaraan lebih lanjut antara 
pemerintah Indonesia dengan kami. Kalau itu sudah selesai maka pesawat tersebut 
segera dikirim ke Indonesia, ucapnya. Menyinggung mengenai bantuan hibah oleh 
Pemerintah AS dibanding membeli pesawat baru produk lain, kata dia, mungkin 
dengan pesawat ini biayanya jauh lebih murah, termasuk juga biaya 
pemeliharaannya.

Kami rasa dengan pesawat tempur F-16 tersebut biaya pemeliharaan atau 
perawatanya jauh lebih murah ketimbang harus membeli produk baru, katanya. 
Untuk negara Indonesia, kata dia, sudah seharusnya memiliki pesawat tempur yang 
canggih, karena wilayah ini cukup luas dan strategis.

Maka harus memiliki peralatan tempur yang bagus untuk menjaga dan 
mempertahankan bangsa dan negara, kata Scot Marciel.

Redaktur: Ajeng Ritzki Pitakasari
Sumber: Antara

[Non-text portions of this message have been removed]





Post message: prole...@egroups.com
Subscribe   :  proletar-subscr...@egroups.com
Unsubscribe :  proletar-unsubscr...@egroups.com
List owner  :  proletar-ow...@egroups.com
Homepage:  http://proletar.8m.com/Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/proletar/

* Your email settings:
Individual Email | Traditional

* To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/proletar/join
(Yahoo! ID required)

* To change settings via email:
proletar-dig...@yahoogroups.com 
proletar-fullfeatu...@yahoogroups.com

* To unsubscribe from this group, send an email to:
proletar-unsubscr...@yahoogroups.com

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/