Alaikum salam,
Ajo Duta Yth,
Betul itu, kemarin Jumat 6 Nov.2009 sekitar jam 17.30 di tengah hujan lebat,
Buya mendaki ke arah Paladangan Malalak dari arah Bukik Tigo dan Pasar
Tandikek ...
Mobil Buya hampir saja hanyut karena longsor dan air deras ... Tapi
Alhamdulillah selamat, karena umat kita masih saling tolong menolong, walau
di tengah hujan lebat dan air deras itu ...
Alhamdulillah, menjelang subuh Sabtu ini Buya kembali sampai di Padang ...

Dari pengamatan Buya, sejak terjadi gempa sebulan yang lalu itu, dan
Insyaallah telah Buya masuki semua kampung, marilah kita bantu saja dunsanak
kita dengan apa yang dapat kita lakukan ...., Insyaallah Allah Azza wa Jalla
akan menilainya sebagai ibadah ikhlas karena Allah semata ...

Masyarakat kita yang kena musibah ini, masih sabar dengan keyakinan yang
teguh, terutama di Pariaman yang masih dikawal oleh suluah bendang di nagari
seribu tuanku ini ...

Jangan kita terlalu cemas, marilah sama berharap kepada perlindungan Allah
Subhanahu wa Ta'ala ... Lihatlah contohnya masyarakat Nagari Mangguang di
ujung Kota Pariaman itu, walau masjid rayanya sudah hancur, tapi masyarakat
tetap bergotong royong membangun kembali masjidnya, dengan bahan apa adanya,
mereka mengejar waktu hendaknya dapat dimanfaatkan menjelang Hari raya Adha
ini ....
Buya sempat singgah bekerja sama dengan masyarakat dan kerjanya tidak
banyak, jika dipikul bersama .. Alhamdulillah Buya ikut menyerahkan bantuan
juga sebesar 10 juta rupiah ..

Alangkah besarnya hati umat kita ... Alhamdulillah para tuanku di kampung
kita masih selalu di tengah umatnya ...
Masyaallah ..

Wassalam
Buya HMA

Pada 7 November 2009 15:48, ajo duta <ajod...@gmail.com> menulis:

>
> ---------- Forwarded message ----------
> From: ali umar <pos_u...@yahoo.co.uk>
> Date: Sat, 7 Nov 2009 06:07:20 +0000 (GMT)
> Subject: SANAK ALUN RATO BANTUAN LAI,
> To: piaman-la...@googlegroups.com
>
>
> Assalamualaikumwaroh matulllahi wabarokatu
> kepada yth urang awak dimana pun barado,
> Masya Allah,ambo barusan di telpon kawan ambo nan sadang barado di
> kampung,dia sebtul nya orang jawa timur yg jadi relawan, dari bencana
> sampai kini masih di piaman.ternyata yg kata nya semua bantuan cukup
> banyak,tapi kondisi lapangan yg barusan ambo tarimo dari kawan ambo
> lukman yg dia bantu pkdp ,mengatakan,kesaya"kondisi disini kini
> terutamo di desa SIKUCUR,PULAU AIR,BUKIT TIGO,PAGA KAWEH,OLAHAN
> TABEK,PADANG ALAI,SUNGAI GARINGGING,LIMO KOTO,KAMPUANG DALAM,KEBUTUHAN
> SANGAT MENDESAK ,BERAS DAN TERPAL,SEKARANG TIAP HARI HUJAN ,DAN LONSOR
> MASIH BERLANSUNG.
> untuk itu kalau kito sarahan ka pemerintah aja ,nampak nya sanak kita
> semakin kelaparan,karna informasi yg barusan saya dapat pemda nggak
> tanggap,jadi dunsanak yg masih ingin kampuang kita masih ada dan agar
> tetap keimannan nya masih sama sama kita ,tolong lahh.....
> ambo akan pulang mambaok apo nan ambo bisa dari posko kami ,disampiang
> mendistribusikan obat untuk 9 desa ,juga membantu rekan2 seniman yg
> kami sudah data.
>
>
> ayo kita desak pemda untuk serius membantu sanak kito,gebu
> minang,pkdp,dan organisasi2 masyarakat, lain nya .
>
> aliumar
>
>
> http://sanggarsakato.multiply.com/journal/item/1/Sakato_Help_Center_for_West_Sumatra
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
> --
> Wassalaamu'alaikum
> ajoduta/61/usa
>
> >
>


-- 
Allahumma inna nas-aluka ridhaa-ka wa al-jannah, wa na'uudzu bika min
sakhati-ka wa an-naar
Allahumma ghfir-lana dzunubana, wa li ikhwanina, wa sabaquuna bil-imaan,wa
laa taj'al fii qulubinaa ghillan lil-ladzina aamanuu Rabbana innaka
ghafuurun rahiim.

--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
.
Posting yg berasal dari Palanta RantauNet ini, jika dipublikasikan ditempat 
lain wajib mencantumkan sumbernya: ~dari Palanta r...@ntaunet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
  1. Email besar dari 200KB;
  2. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi pada setiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama 
===========================================================
Berhenti, kirim email kosong ke: rantaunet-unsubscr...@googlegroups.com 
Untuk melakukan konfigurasi keanggotaan di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

Reply via email to