Re: [tanya-jawab] Satu Alamat MAC untuk Satu IP

2006-11-14 Terurut Topik BaCy

On 11/13/06, Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED] wrote:

On Sun, Nov 12, 2006 at 10:02:06PM -0800, Nur Aini Rakhmawati wrote:

 Yup, 802.1X dengan PEAP lebih aman :)

 http://www.linuxchix.org/content/chix/iin

Wah, tak pikir link di atas itu menerangkan PEAP, ee rupanya situs
milik Mbak Nur. Kecele aku ...



di kantor saya menggunakan gateway linux.
lebih simple lagi untuk menanganin ini.
kita daftarin mac nya dan ip nya /etc/ethers
man arp.
kecuali user anda mengganti mac dan ip nya (menggunakan milik orang lain)
--
Linux can help figure out stuff that make me feel like a complete IDIOT

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] OOT Linux.or.id

2006-11-14 Terurut Topik BaCy

ada apa ya dengan linux.or.id?
apa lagi ada maintenance?

--
Linux can help figure out stuff that make me feel like a complete IDIOT

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] mengakses web page yg diproteksi (menerobos?)

2006-11-14 Terurut Topik Novie Yoss Mardian
   
 Tapi nantinya akan rentan terhadap sniffing attack (asumsi pakai basic
 auth) malah mugkin nantinya ini jadi pintu utama untuk masuk ke
 aplikasi
 lainnya.
 IMO pakai proxy auth dan IP atau MAC restriction sudah cukup ampuh 

bukan parno ya mas,tapi dari pengalaman, user2 skrg makin pinter.
ilmu sniffing, spoofing, dst.Gurunya pun gak jauh di mata,
tapi deket di keyboard..ada google, irc, milist dst.

jadi sebenarnya restriction boleh jadi hanya utk mengulur waktu saja.
CMIWW.

 untuk
 sekedar akses ke proxy, jangan lupa authnya pakai database terpisah
 dari backend utama dgn resiko management password yg sedikit lebih
 ribet.
 
 
 --beast
 
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
 
 
 
 


signature.asc
Description: This is a digitally signed message part


Re: [tanya-jawab] Satu Alamat MAC untuk Satu IP

2006-11-14 Terurut Topik Novie Yoss Mardian
On Tue, 2006-11-14 at 15:01 +0700, BaCy wrote:
 On 11/13/06, Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED] wrote:
  On Sun, Nov 12, 2006 at 10:02:06PM -0800, Nur Aini Rakhmawati wrote:
  
   Yup, 802.1X dengan PEAP lebih aman :)
  
   http://www.linuxchix.org/content/chix/iin
 
  Wah, tak pikir link di atas itu menerangkan PEAP, ee rupanya situs
  milik Mbak Nur. Kecele aku ...
 
 
 di kantor saya menggunakan gateway linux.
 lebih simple lagi untuk menanganin ini.
 kita daftarin mac nya dan ip nya /etc/ethers
 man arp.
 kecuali user anda mengganti mac dan ip nya (menggunakan milik orang lain)

di linux dgn 1 baris command, 
user pinter bisa ganti tuh ip dan mac address.

 -- 
 Linux can help figure out stuff that make me feel like a complete IDIOT
 


signature.asc
Description: This is a digitally signed message part


Re: [tanya-jawab] How do I restrict the use of su command

2006-11-14 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Tue, Nov 14, 2006 at 05:24:07PM +0700, Lukman HDP wrote:
 Dan memang berhasil, hanya saya yang bisa menjadi root dengan perintah su.
 Tetapi akibatnnya, seorang user tidak bisa menjadi user lain (non-root) 
 dengan perintah su
 tersebut.
 Gimana agar user biasa bisa berganti menjadi user lain dengan su, namun su ke 
 root
 dibatasi hanya untuk group wheel?

Pake sudo, edit /etc/sudoers dg visudo. Lupakan su.

Ronny


signature.asc
Description: Digital signature


Re: [tanya-jawab] OOT Linux.or.id

2006-11-14 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Tue, Nov 14, 2006 at 03:44:46PM +0700, BaCy wrote:
 ada apa ya dengan linux.or.id?
 apa lagi ada maintenance?

Ada database yg corrupt. Skrg harusnya udah bener.

Ronny


signature.asc
Description: Digital signature


[tanya-jawab] How do I restrict the use of su command

2006-11-14 Terurut Topik Lukman HDP
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1

System Fedora Core 5.
Saya sudah meng-uncomment baris:

authrequiredpam_wheel.so use_uid

pada /etc/pam.d/su.

Kemudian menambahkan user saya ke dalam group wheel:

[EMAIL PROTECTED] ~]# usermod -G wheel lukman

Dan memang berhasil, hanya saya yang bisa menjadi root dengan perintah su.
Tetapi akibatnnya, seorang user tidak bisa menjadi user lain (non-root) dengan 
perintah su
tersebut.
Gimana agar user biasa bisa berganti menjadi user lain dengan su, namun su ke 
root
dibatasi hanya untuk group wheel?

Makasih sebelumnya
-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.4.4 (MingW32)
Comment: Using GnuPG with Mozilla - http://enigmail.mozdev.org

iD8DBQFFWZlHkJY4+5Kvvb0RAsoaAJ9vUoMj4LD5rgb+/9WreoboVws10QCfdBtU
iwxs49VeO1FslMkoPZGgXgs=
=VPjv
-END PGP SIGNATURE-


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab]was transparent proxy, now bridging in linux

2006-11-14 Terurut Topik Iwan Rystiono

Gampang kok...

Install dulu Bridge Control (brctl), ambil dari sourceforge.

Setelah diinstall, ada command baru... brctl

# brctl addbr nama_bridge
* Untuk bikin bridgenya
# brctl addif nama_bridge interface1
# brctl addif nama_bridge interface2
* memasukkan interface (eth0, eth1) sebagai anggota bridge
# ifconfig nama_bridge up
* aktifkan bridge
# ifconfig nama_bridge 192.168.0.x
* kalo pengen bridge nya punya IP buat di manage secara remote

Dah...gitu aja...simple kan...

salam,
iwan

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] minimize window gak ada di taskbar

2006-11-14 Terurut Topik utuh^kulaliL
Salam Semua...

Saya baru nyoba XGL di Open Suse 10.1 ...
Na... mau numpang tanya ada yang tau gak minimize window di open suse
10.1 with XGL ngumpetnya dimana ? masalahnya setiap minimize window gak
ada muncul di taskbar jadi saya bingung mau memunculkannya kembali ke
desktop ? trus tombol numerik saya kok gak bisa di pake yach ? padahal
lampu num lock -nya nyala ?

Terima Kasih Semua ...

-- 
do more with Linux  Open Source

+++ utuh^kulaliL +++


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] remove file tar.gz

2006-11-14 Terurut Topik aries m thamrin

Dear linux mania...
aku punya permasalahan gimana sih cara meremove file hasil dr program
yg di install dengan extention tar.gz. terima  kasih

aris

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Cloning

2006-11-14 Terurut Topik muhammad panji

On 11/14/06, bs [EMAIL PROTECTED] wrote:

On Tue, 14 Nov 2006 09:53:03 +0700
Indra Novindra [EMAIL PROTECTED] wrote:

| Mohon bantuan dari para suhu linux, gimana caranya unt meng-cloning PC
| linux, kalau di windows kan bisa pakai ghost, kalau di linux pakai apa ya ?

Ghost for Linux - g4l
http://freshmeat.net/projects/g4l/

Udah dicoba mas, saya pengen nyoba, kalau gak salah ini ada fasilitas
klon lewat network juga kan, seru keliatannya, kalau ada yang rusak
bisa cepet. boleh dong share pengalaman
rgds,



--
Panji
http://sumodirjo.blogspot.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] remove file tar.gz

2006-11-14 Terurut Topik ZaZa FlyMe
-- install
./configure; make; make install
-- uninstall
make uninstall

- Original Message 
From: aries m thamrin [EMAIL PROTECTED]
To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Tuesday, November 14, 2006 7:37:41 PM
Subject: [tanya-jawab] remove file tar.gz

Dear linux mania...
aku punya permasalahan gimana sih cara meremove file hasil dr program
yg di install dengan extention tar.gz. terima  kasih









--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] file chm

2006-11-14 Terurut Topik ryan_oke

On 10/11/06, Novie Yoss Mardian [EMAIL PROTECTED] wrote:


Anyway, dgn browser firefox, file chm ini bisa di lihat
(anda cukup install extension chm viewer di FF tsb)
Jadi apapun platform- (OS)nya ..sepanjang ada firefoxnya
sptnya ndak masalah utk lihat file .chm tsb..



Kalau pakai extension Firefox masih ada kekurangannya, yaitu tidak
dapat menampilkan daftar isi (content). Ini akan terasa kurang berguna
kalau halaman depan file .chm tersebut tidak ada link sama sekali.
Jadi hanya akan tampil halaman depan saja.

--
ryan_oke ryan.oke at gmail titik com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] squid-htb

2006-11-14 Terurut Topik Iwan Rystiono

Jika ada 3 class untuk 3 ip di htb (30kbps,20kbps,dan
10kbps)dan prioritas disamakan.
jika suatu saat troughput nya hanya 40kbps
apa yang terjadi ya ?


Kalo handle nya pfifo, siapa yang duluan...itu yang dapet..(First In First Out).

Kalo handle nya sfq, maka semua akan dibagi rata...

ganti deh handle queue class nya dengan sfq.

Udah baca LARTC?

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] How do I restrict the use of su command

2006-11-14 Terurut Topik ZaZa FlyMe
hak akses dari /bin/su 
-rwsr-xr-x  1 root root 59740 May 25  2005 /bin/su
owner group other bisa akses

- Original Message 
From: Lukman HDP [EMAIL PROTECTED]
To: Milis Tanya-Jawab Linux tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Tuesday, November 14, 2006 5:24:07 PM
Subject: [tanya-jawab] How do I restrict the use of su command

-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1

System Fedora Core 5.
Saya sudah meng-uncomment baris:

authrequiredpam_wheel.so use_uid

pada /etc/pam.d/su.

Kemudian menambahkan user saya ke dalam group wheel:

[EMAIL PROTECTED] ~]# usermod -G wheel lukman

Dan memang berhasil, hanya saya yang bisa menjadi root dengan perintah su.
Tetapi akibatnnya, seorang user tidak bisa menjadi user lain (non-root) dengan 
perintah su
tersebut.
Gimana agar user biasa bisa berganti menjadi user lain dengan su, namun su ke 
root
dibatasi hanya untuk group wheel?

Makasih sebelumnya
-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.4.4 (MingW32)
Comment: Using GnuPG with Mozilla - http://enigmail.mozdev.org

iD8DBQFFWZlHkJY4+5Kvvb0RAsoaAJ9vUoMj4LD5rgb+/9WreoboVws10QCfdBtU
iwxs49VeO1FslMkoPZGgXgs=
=VPjv
-END PGP SIGNATURE-


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis









--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] RHEL 4 download

2006-11-14 Terurut Topik M. Salman Farisi

bukannya ada Oracle Express edition ?(ukuran hanya 200an MB)

saya berhasil menginstall Oracle XE di Fedora dan Mandriva 2007.
tinggal di rpm -i saja. lalu jalankan /etc/init.d/oracle-xe configure, 
buka browser dan akses APEX (http://127.0.0.1:8080/apex)



On Tue, 14 Nov 2006, BaCy wrote:


On 11/13/06, Ronny Haryanto [EMAIL PROTECTED] wrote:

On Mon, Nov 13, 2006 at 08:04:47PM +0700, kurniadi wrote:
 muhammad panji wrote:
  pakai centos (100% like RHEL) sudah coba tapi ada masalah pada 
instalasi

  database-nya (gagal), setelah baca manual instalasi oracle hanya
  merekomen RHEL untuk instalasi.

 kayaknya oracle di centos bisa diakalin dengan mengganti /etc/issue dan
 /etc/issue.net tinggal ganti nama aja jadi RHEL gitu...soalnya si oracle
 ngeliat nama system nya

Kasih option ini waktu jalanin installernya:

./runInstaller -ignoreSysPrereqs

Saya pernah pasang Oracle 10g di Gentoo dan Debian hampir gak pernah
ada masalah yg berarti. Tapi kalo mau semirip mungkin sama RHEL ya
salah satunya pake CentOS itu.

Ronny



saya juga menggunakan linux untuk install oracle 9i, saya gunakan
distro redhat 9. dan sejauh ini masih baik2 saja

--


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] restore KDE

2006-11-14 Terurut Topik udeystar

dear all...
Langsung adja semalem aku cb edit startmenu di KDE, tapi nyesel karena 
menunya jadi kacau nach... ada yg tau nggak cara me-restore 
startmenu yg ada diKDE ???


Thx yach...

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab]was transparent proxy, now bridging in linux

2006-11-14 Terurut Topik Wahyu Cahyadi

[EMAIL PROTECTED] wrote:

dh,
terima kasih atas bantuan temen2x semua, akhirnya berhasil juga
transparent proxynya :) nanya lagi yah, gimana caranya buat bridging
di linux.. mungkin ada artikel yg bisa saya baca

terima kasih
-roni-
  

mungkin ini bisa membantu :
http://www.wahyunet.com/?q=node/9

--
www.wahyunet.com


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] transparent proxy

2006-11-14 Terurut Topik Edi Mulfitra
iptables -t nat -A POSTROUTING -o eth1 -d (ip squid) -j SNAT --to (ip
gateway)

atau 

iptables -t nat -A POSTROUTING -o eth1 -d (ip squid) -j MASQUERADE

-Original Message-
From: Roni Baskoro [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Sunday, November 12, 2006 11:47 PM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: [tanya-jawab] transparent proxy 

Dh, 
Misalnya saya punya router dan proxy di beda mesin

Lan -- router --- switch -- gw -- internet
 |
   Proxy

Gimana perintah iptables, untuk memaksa semua request port 80 dari router
dilarikan terlebih dahulu ke proxy sebelum ke internet

Terima kasih
-roni-


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Cek Dependensi

2006-11-14 Terurut Topik Edi Mulfitra
Dear All,

Saya mau upgrade squid bawaan rh 9.0 ke versi terbaru tapi mentok di
dependensi, gimana ya cara yang gampang untuk install dependensi di rh 9.0 ?

Trims,

EmU


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] restore KDE

2006-11-14 Terurut Topik bkc1393
main-main ke KDE control center, di situ ada edit menu.. 
atau klik kanan di start button, juga ada.. insya ALLAH gampang kok.. 

kalau mau restore paling gampang.. bikin user baru.. he he
terus file-file user yang lama diedit permissionnya.. 

Faisal Anhar






udeystar [EMAIL PROTECTED]
15/11/2006 08:57 ص
Please respond to tanya-jawab

 
To:Tanya-Jawab tanya-jawab@linux.or.id
cc:(bcc: Faisal BKC1393 Anhar S./BKCP/BKC)
Subject:[tanya-jawab] restore KDE


dear all...
Langsung adja semalem aku cb edit startmenu di KDE, tapi nyesel karena
menunya jadi kacau nach... ada yg tau nggak cara me-restore
startmenu yg ada diKDE ???

Thx yach...

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





Re: [tanya-jawab] restore KDE

2006-11-14 Terurut Topik bayu
 dear all...
 Langsung adja semalem aku cb edit startmenu di KDE, tapi nyesel karena
 menunya jadi kacau nach... ada yg tau nggak cara me-restore
 startmenu yg ada diKDE ???

 Thx yach...

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


 --
 Email sudah discan menggunakan MailScanner.


del aja .kdm ato apalah
sori lupa...
ntar waktu login lagi kembali ke default


-- 
Email sudah discan menggunakan MailScanner.


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] tanya oracle installer

2006-11-14 Terurut Topik Erick
tolong dong...
saya install oracle9i di server Linux Red Hat AS4, tapi kenapa yah ketemu
banyak error pas lagi install kira2 80% progress (errornya tdk bisa copy
beberapa file spt ins-net-client.mk, ins_plsql.mk, ins-precomp.mk, dsb)...
trus sementara saya ignore dan hasilnya pada saat runInstaller di step Net
Configuration Tools dan Database Configuration yg terjadi adalah
runInstaller hang... sehingga tidak bisa Finish install..

kenapa yah bisa begitu??? tolong masukannya dunk...

thanks


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab]was transparent proxy, now bridging in linux

2006-11-14 Terurut Topik Roni Baskoro
Dh,
Thanks berat atas infonya

Terima kasih
-roni-

-Original Message-
From: Iwan Rystiono [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Tuesday, November 14, 2006 9:49 PM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab]was transparent proxy, now bridging in linux

Gampang kok...

Install dulu Bridge Control (brctl), ambil dari sourceforge.

Setelah diinstall, ada command baru... brctl

# brctl addbr nama_bridge
* Untuk bikin bridgenya
# brctl addif nama_bridge interface1
# brctl addif nama_bridge interface2
* memasukkan interface (eth0, eth1) sebagai anggota bridge
# ifconfig nama_bridge up
* aktifkan bridge
# ifconfig nama_bridge 192.168.0.x
* kalo pengen bridge nya punya IP buat di manage secara remote

Dah...gitu aja...simple kan...

salam,
iwan

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] squid-htb

2006-11-14 Terurut Topik foo bar

Dulu waktu setup bandwith manager juga pernah menghadapi situasi ini,
akhirnya setelah otak atik dan sedikit research saya pake traffic
policing instead of traffic shaping.

Konfigurasi nya kira kira begini
internet - linux (di set sebagai bridge) - LAN

saya attach ingress qdisc di br0

# Attach ingress qdisc
tc qdisc add dev $DEV handle : ingress
# Anything that has handle 2 is policed, everything else is passed thru
tc filter add dev $DEV parent : protocol ip prio 1 handle 2 fw
police rate ${LIMIT}kbit burst ${BURST}kbit drop flowid :1

jadi sekali attach, saya police both inbound traffic, dari intenet ke
bridge, dan dari LAN ke bridge.
yang saya mau perlambat, saya mark 2 (soalnya di atas saya tulis
handle 2), seperti ini

#!/bin/bash
ipt=/sbin/iptables
$ipt -t mangle -A PREROUTING -m layer7 --l7proto fasttrack -j MARK --set-mark 2
$ipt -t mangle -A PREROUTING -m layer7 --l7proto edonkey -j MARK --set-mark 2
$ipt -t mangle -A PREROUTING -m layer7 --l7proto winmx -j MARK --set-mark 2
$ipt -t mangle -A PREROUTING -m layer7 --l7proto bearshare -j MARK --set-mark 2
$ipt -t mangle -A PREROUTING -m layer7 --l7proto bittorrent -j MARK --set-mark 2

jadi p2p semua melambat, tapi lainnya lolos.

seingat saya, setelah saya test htb dan imq dan policing dengan iperf,
jitter terkecil itu pake policing.

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] restore KDE

2006-11-14 Terurut Topik Novie Yoss Mardian
On Wed, 2006-11-15 at 10:57 +0900, udeystar wrote:
 dear all...
 Langsung adja semalem aku cb edit startmenu di KDE, tapi nyesel karena 
 menunya jadi kacau nach... ada yg tau nggak cara me-restore 
 startmenu yg ada diKDE ???

Masuk ke home directory.mu
Hapus yg ini

 .kde*
 .skel
 *Desktop
 


klo utk suse, utk detailnya,
http://en.opensuse.org/SDB:Restoring_KDE's_Default_Settings
Utk distro lain...kali aja sama :-)

smoga bisa mengobati rasa penyesalanmu :-)

yoss.


 Thx yach...
 


signature.asc
Description: This is a digitally signed message part


Re: [tanya-jawab] restore KDE

2006-11-14 Terurut Topik udeystar

[EMAIL PROTECTED] wrote:
main-main ke KDE control center, di situ ada edit menu.. 
atau klik kanan di start button, juga ada.. insya ALLAH gampang kok.. 
  
aku editnya jg dari situ bos... abis itu malah jadi berantakan. 
hehehehehe.

kalau mau restore paling gampang.. bikin user baru.. he he
terus file-file user yang lama diedit permissionnya.. 
  
Nach... klo yg ini pasti bisa btw thx banget [knp nggak 
terpikirkan ma aku yach ]



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] minimize window gak ada di taskbar

2006-11-14 Terurut Topik Tetra
- Original Message - 
From: utuh^kulaliL [EMAIL PROTECTED]


 Salam Semua...
 
 Saya baru nyoba XGL di Open Suse 10.1 ...
 Na... mau numpang tanya ada yang tau gak minimize window di open suse
 10.1 with XGL ngumpetnya dimana ? masalahnya setiap minimize window gak
 ada muncul di taskbar jadi saya bingung mau memunculkannya kembali ke
 desktop ?

Tul, saya pernah mencoba XGL di OS yg sama  kejadiannya persis sama!
Karena gak nemu2 cara spy window gak ilang waktu di-minimize, akhirnya
sekalian Suse-nya saya un-instal (dasar masih amatiran nih...).
Belum tau kalo XGL-nya di-instal di distro linux yg laen... ;-(

tra
from btm w/ linux

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] masalah attachment pada webmail

2006-11-14 Terurut Topik BaCy

Halo semua,

saya ada masalah dengan webmail, page nya akan blank apabila digunakan
untuk membuka atachment multmedia, ataupun yang besarnya sampai ukuran
Mb (pdf Misalnya). Saya menggunakan squirrelmail.

Apakah teman-teman pernah mengalaminya? mohon share nya, Thx

--
Linux can help figure out stuff that make me feel like a complete IDIOT

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Cek Dependensi

2006-11-14 Terurut Topik Novie Yoss Mardian
On Wed, 2006-11-15 at 09:19 +0700, Edi Mulfitra wrote: 
 Dear All,
 
 Saya mau upgrade squid bawaan rh 9.0 ke versi terbaru tapi mentok di
 dependensi, gimana ya cara yang gampang untuk install dependensi di rh 9.0 ?

sorry gak kasih solusi gimana install dependesi di Rh9
tapi, gw balik tanya..sudah coba remove paket  squid bawaan RH9
dan coba install squid dari source-nya (tar gz-nya) ?

klo ada yum ...mungkin perintahnya gini yach
yum -y intall squid* 

CMIWW!


yoss.


 
 Trims,
 
 EmU
 
 


signature.asc
Description: This is a digitally signed message part


Re: [tanya-jawab] Satu Alamat MAC untuk Satu IP

2006-11-14 Terurut Topik BaCy

On 11/14/06, Novie Yoss Mardian [EMAIL PROTECTED] wrote:

On Tue, 2006-11-14 at 15:01 +0700, BaCy wrote:
 On 11/13/06, Arief Yudhawarman [EMAIL PROTECTED] wrote:
  On Sun, Nov 12, 2006 at 10:02:06PM -0800, Nur Aini Rakhmawati wrote:
  
   Yup, 802.1X dengan PEAP lebih aman :)
  
   http://www.linuxchix.org/content/chix/iin
 
  Wah, tak pikir link di atas itu menerangkan PEAP, ee rupanya situs
  milik Mbak Nur. Kecele aku ...
 

 di kantor saya menggunakan gateway linux.
 lebih simple lagi untuk menanganin ini.
 kita daftarin mac nya dan ip nya /etc/ethers
 man arp.
 kecuali user anda mengganti mac dan ip nya (menggunakan milik orang lain)

di linux dgn 1 baris command,
user pinter bisa ganti tuh ip dan mac address.


makanya dari sebelumnya dikatakan hal ini tidak dapat dihindari.
Sebenarnya cara paling ok nya cuma satu, sadarkan user anda :)


--
Linux can help figure out stuff that make me feel like a complete IDIOT

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] masalah attachment pada webmail

2006-11-14 Terurut Topik Gunawan Wibisono
sudah coba di save dulu
untuk buka pdf saya tak sarankan di open.. lebih baik di save saja.. anda
pake webnya tau dah ada di program (outlook)
- Original Message -
From: BaCy [EMAIL PROTECTED]
To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Wednesday, November 15, 2006 10:55 AM
Subject: [tanya-jawab] masalah attachment pada webmail


 Halo semua,

 saya ada masalah dengan webmail, page nya akan blank apabila digunakan
 untuk membuka atachment multmedia, ataupun yang besarnya sampai ukuran
 Mb (pdf Misalnya). Saya menggunakan squirrelmail.

 Apakah teman-teman pernah mengalaminya? mohon share nya, Thx

 --
 Linux can help figure out stuff that make me feel like a complete IDIOT

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] Cek Dependensi

2006-11-14 Terurut Topik Edi Mulfitra
Thanks buat masukan nya mas, jusrtu saya sedikit manghindari paket.tar.gz
dan lebih memilih rpm aja solanya gak terlalu rumit. Saya udah coba cari yum
di sini http://linux.duke.edu/projects/yum/download.ptml tapi kayaknya gak
support di rh 9.0

-Original Message-
From: Novie Yoss Mardian [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Wednesday, November 15, 2006 11:14 AM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] Cek Dependensi

On Wed, 2006-11-15 at 09:19 +0700, Edi Mulfitra wrote: 
 Dear All,
 
 Saya mau upgrade squid bawaan rh 9.0 ke versi terbaru tapi mentok di
 dependensi, gimana ya cara yang gampang untuk install dependensi di rh
9.0 ?

sorry gak kasih solusi gimana install dependesi di Rh9
tapi, gw balik tanya..sudah coba remove paket  squid bawaan RH9
dan coba install squid dari source-nya (tar gz-nya) ?

klo ada yum ...mungkin perintahnya gini yach
yum -y intall squid* 

CMIWW!


yoss.


 
 Trims,
 
 EmU
 
 


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] Cek Dependensi

2006-11-14 Terurut Topik Novie Yoss Mardian
On Wed, 2006-11-15 at 13:14 +0700, Edi Mulfitra wrote:
 Thanks buat masukan nya mas, jusrtu saya sedikit manghindari paket.tar.gz
 dan lebih memilih rpm aja solanya gak terlalu rumit. Saya udah coba cari yum
 di sini http://linux.duke.edu/projects/yum/download.ptml tapi kayaknya gak
 support di rh 9.0

coba yg ini om.
http://ftp.freshrpms.net/pub/freshrpms/redhat/9/yum/
Mudah2an aja, RH9-mu demen itu .rpm 



signature.asc
Description: This is a digitally signed message part


[tanya-jawab] qmail-inject: fatal: mail server temporarily rejected message (#4.3.0)

2006-11-14 Terurut Topik Rito
salam...
beberapa waktu lalu saya mengupgrade antivirus saya (menggunakan clamav), dari 
0.88.4 ke 0.88.6. setelah saya upgrade. qmail saya eror, dan ketika saya 
menggunakan simscan , yang muncul pesannya adalah seperti ini

 env QMAILQUEUE=/var/qmail/bin/simscan 
SIMSCAN_DEBUG=2 /var/qmail/bin/qmail-inject [EMAIL PROTECTED]  tes.txt
simscan: cdb looking up
simscan: cdb for  found clam=yes,spam=yes,trophie=no,spam_hits=3,attach=.scr
simscan: pelookup clam = yes
simscan: pelookup spam = yes
simscan: pelookup trophie = no
simscan: trophie = no/0
simscan: pelookup spam_hits = 3
simscan: unimplemented flag spam_hits = 3
simscan: pelookup attach = .scr
simscan: attachment flag attach = .scr
simscan: .scr is attachment number 0
simscan: starting: work dir: /var/qmail/simscan/1163572267.349602.1408
simscan: pelookup: called with [EMAIL PROTECTED]
simscan: pelookup: domain is ns1.xxx.com
simscan: cdb looking up ns1.xxx.com
simscan: pelookup: local part is xxx
simscan: cdb looking up [EMAIL PROTECTED]
simscan: pelookup: called with [EMAIL PROTECTED]
simscan: pelookup: domain is xxx.com
simscan: cdb looking up xxx.com
simscan: pelookup: local part is rito
simscan: cdb looking up [EMAIL PROTECTED]
simscan: cdb looking up version attach
simscan: calling clamdscan
simscan: cdb looking up version clamav
simscan: fatal error executing clamdscan
simscan: exit error code: 71
qmail-inject: fatal: mail server temporarily rejected message (#4.3.0)

kira-kira masalahnya dimana yah? dan bagaimana solusinya

thanks ..

-- 
Rito
IT Engineer
PT. Sapua Konsultindo
Registerd Linux User : 413253

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] mambo di fedora core 4

2006-11-14 Terurut Topik Setijo Agus
tolong share bagaimana install mambo di fedora core 4, saya sudah coba 
menggunakan
MamboV4.5.1a-Stable.tar.gz dan MamboV4.6.1.tar.gz hasilnya kok sellau 
nggak bisa connect

dengan mysql -nya
tetapi dengan cara yang sama di fedora core 2 bisa jalan.

[EMAIL PROTECTED] mambo]# rpm -qa | grep mysql
mysql-4.1.11-2
php-mysql-5.0.4-10
mysql-devel-4.1.11-2
mysql-bench-4.1.11-2
mysql-server-4.1.11-2
[EMAIL PROTECTED] mambo]# rpm -qa | grep php
php-devel-5.0.4-10
php-mysql-5.0.4-10
php-ldap-5.0.4-10
php-pear-5.0.4-10
php-5.0.4-10
[EMAIL PROTECTED] mambo]# uname -a
Linux linux 2.6.11-1.1369_FC4smp #1 SMP Thu Jun 2 23:08:39 EDT 2005 i686 
i686 i386 GNU/Linux

[EMAIL PROTECTED] mambo]#


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis