[tanya-jawab] poedit

2009-03-20 Terurut Topik Akhmat Safrudin

Halo, mau bertanya,
waktu pakai poedit, kemudian terjemahin text, setelah di simpan baris 
yang di terjemahin kok ngumpet ya ? tapi kalo liat (buka) *.po dari 
bahasa lain baris yang berwarna putih itu masih muncul, supaya gak 
ngumpet gimana caranya ?


somat.

--
http://somat.web.id

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Nanya crontab

2009-03-20 Terurut Topik Adi Nugroho
On Saturday 21 March 2009 10:43:15 Donny Kurnia wrote:
> Kalau memang ingin harian, kolom ketiga diisi * aja. Ada alasan spesifik
> kenapa diisi 2-31?

Tanggal satu dikecualikan, karena pada tanggal itu perintah harian dan 
perintah mingguan mau istirahat

Tanggal 1, Perintah bulanan yang jalan :)

Btw, aku heran kenapa perintah mingguan ikutan jalan juga senin-sabtu, padahal 
kolom kelima berisi "0" atau "7"

-- 
Salam,

Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/
iNterNUX --- http://www.internux.net.id/
Jalan Dr. Sam Ratulangi No. 53J Makassar
Tel. +62-411-834690  Fax. +62-411-834691
CDMA:+62-411-6109535 GSM:+62-816-27-9193







-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Slackware+Rainer Server+hw raid

2009-03-20 Terurut Topik Rumy Taulu
2009/3/21 Adi Nugroho :
> On Saturday 21 March 2009 01:59:15 Rumy Taulu wrote:
>> Anyway ... 3 server rainer yg saya sebut sebelumnya sudah saya install
>> Slackware 12.2 tadi ... pake software raid. ;)
>
> Boss...
> pls helep bantu share ke milis hasil software raid-nya yah
> Terutama simulasi crash dan recovery-nya.

Beres, tapi saya harap tidak ada crash :p

> Dul sekali, aku coba coba software raid, tapi belum 100% puas.
>        * Kadang degraded sendiri tanpa alasan
>        * Deteksi kesalahan manual
>        * Recovery manual
>        * Mesti dangat teliti. Kalau salah ketik, bukan recovery yang terjadi, 
> tapi
> mengkopi harddisk rusak ke harddisk bagus, hehehe
>
> Siapa tahu linux software raid sekarang sudah jauh lebih maju.

Mudah2an .. segampang installnya demikian juga recoverynya ;)

> Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/

-- 
rumy

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Linux Shutdown

2009-03-20 Terurut Topik Gustie Omiko

syafira maharani wrote:

Dear All,

bagaimana cara auto shutdown linux...?
saya sdh coba shutdown linux saya setiap hari jam 20.00 dengan cara 
mengedit /etc/crontab .

isinya sbb:
0 20 * * * /sbin/shutdown -h now

tapi kok tdk bisa shutdown kenapa ya...? tdk ada log atau petunjuk yg 
saya temukan.


Mohon pencerahan.

Terima Kasih
Syafira



coba tambahkan menitnya 2 digit dan root menjadi:
00 20 * * * root /sbin/shutdown -h now

Saya biasa gunakan itu di /etc/crontab, jika berhasil akan terlihat log 
nya di /var/log/cron


Salam,

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Nanya crontab

2009-03-20 Terurut Topik Sihab

Adi Nugroho wrote:

Dear all,
Saya membuat perintah crontab sbb:
5 0 2-31 * 1-6  perintah harian
5 0 2-31 * 7perintah mingguan

Cita citanya, perintah harian akan dilakukan setiap hari senin sampai sabtu
sedangkan perintah mingguan akan dilakukan setiap hari minggu.

Tapi koq ternyata kedua perintah tersebut jalan setiap hari yah?
angka 7 di kolom kelima perintah mingguan sudah pernah aku ganti 0, tetap 
salahnya sama.


Apakah ada yang aku salah mengerti?
Pls helep.



Om,
Coba 2-31 ganti ke '*'. Kan klo 2-31 * artinya tiap tgl 2-31 cron job 
dijalankan.


CMIIW juga :)

Salam

--
- http://eshabe.wordpress.com/ -
- Linux User #450302 http://counter.li.org -
- Ubuntu User #16097 http://ubuntucounter.geekosophical.net -
- My machine registered #368925

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Nanya crontab

2009-03-20 Terurut Topik Donny Kurnia
Adi Nugroho wrote:
> Dear all,
> Saya membuat perintah crontab sbb:
>   5 0 2-31 * 1-6  perintah harian
>   5 0 2-31 * 7perintah mingguan
> 
> Cita citanya, perintah harian akan dilakukan setiap hari senin sampai sabtu
> sedangkan perintah mingguan akan dilakukan setiap hari minggu.
> 
> Tapi koq ternyata kedua perintah tersebut jalan setiap hari yah?
> angka 7 di kolom kelima perintah mingguan sudah pernah aku ganti 0, tetap 
> salahnya sama.
> 
> Apakah ada yang aku salah mengerti?
> Pls helep.
> 

Kalau memang ingin harian, kolom ketiga diisi * aja. Ada alasan spesifik
kenapa diisi 2-31?

--
Donny Kurnia
http://hantulab.blogspot.com
http://www.plurk.com/user/donnykurnia


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Nanya crontab

2009-03-20 Terurut Topik Adi Nugroho
Dear all,
Saya membuat perintah crontab sbb:
5 0 2-31 * 1-6  perintah harian
5 0 2-31 * 7perintah mingguan

Cita citanya, perintah harian akan dilakukan setiap hari senin sampai sabtu
sedangkan perintah mingguan akan dilakukan setiap hari minggu.

Tapi koq ternyata kedua perintah tersebut jalan setiap hari yah?
angka 7 di kolom kelima perintah mingguan sudah pernah aku ganti 0, tetap 
salahnya sama.

Apakah ada yang aku salah mengerti?
Pls helep.

-- 
Salam,

Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/
iNterNUX --- http://www.internux.net.id/
Jalan Dr. Sam Ratulangi No. 53J Makassar
Tel. +62-411-834690  Fax. +62-411-834691
CDMA:+62-411-6109535 GSM:+62-816-27-9193







-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Slackware+Rainer Server+hw raid

2009-03-20 Terurut Topik Adi Nugroho
On Saturday 21 March 2009 01:59:15 Rumy Taulu wrote:
> Anyway ... 3 server rainer yg saya sebut sebelumnya sudah saya install
> Slackware 12.2 tadi ... pake software raid. ;)

Boss...
pls helep bantu share ke milis hasil software raid-nya yah
Terutama simulasi crash dan recovery-nya.

Dul sekali, aku coba coba software raid, tapi belum 100% puas.
* Kadang degraded sendiri tanpa alasan
* Deteksi kesalahan manual
* Recovery manual
* Mesti dangat teliti. Kalau salah ketik, bukan recovery yang terjadi, 
tapi 
mengkopi harddisk rusak ke harddisk bagus, hehehe

Siapa tahu linux software raid sekarang sudah jauh lebih maju.

-- 
Salam,

Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/
iNterNUX --- http://www.internux.net.id/
Jalan Dr. Sam Ratulangi No. 53J Makassar
Tel. +62-411-834690  Fax. +62-411-834691
CDMA:+62-411-6109535 GSM:+62-816-27-9193







-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Akses samba share hanya dari wks anggota domain {Scanned}

2009-03-20 Terurut Topik Yudhi Kusnanto
On Fri, 20 Mar 2009, A. Yahya wrote:

> 2009/3/17 Pujo :
> > Dengan hormat,
> >
> > Bagaimana membatasi akses ke samba share hanya dari workstation yang
> > sudah terdaftar sebagai anggota domain? Dengan kata lain jika user
> > mengakses samba share dari workstation yang belum di-jointkan ke
> > domain akan ditolak.
> >
> Setahu saya, tidak ada, karena defaultnya, user akan bisa akses samba
> share dari client mana saja dengan mengisikan username dan password ybs.
>
> User bisa dibatasi aksesnya dari client/ws tertentu, baik ws tsb sudah
> di-join atau belum.

barangkali perlu mencermati lagi petunjuk smb.conf(5) terutama pada
(berikut ini kutipan man 5 smb.conf):

 allow trusted domains (G)
This option only takes effect when the security option is set to server,
domain or ads. If it is set  to  no,  then  attempts  to  connect  to  a
resource  from  a  domain  or workgroup other than the one which smbd is
running in will fail, even if that  domain  is  trusted  by  the  remote
server doing the authentication.

This  is useful if you only want your Samba server to serve resources to
users in the domain it is a member of. As an example, suppose that there
are  two  domains DOMA and DOMB. DOMB is trusted by DOMA, which contains
the Samba server. Under normal circumstances, a user with an account  in
DOMB  can  then  access  the  resources  of a UNIX account with the same
account name on the Samba server even if they do not have an account  in
DOMA. This can make implementing a security boundary difficult.

Default: allow trusted domains = yes

apakah setting ini dapat membantu anda?

salam
-- 
|===[ Yudhi Kusnanto ]=|
|===[ STMIK Akakom ]===|

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Slackware+Rainer Server+hw raid

2009-03-20 Terurut Topik Rumy Taulu
2009/3/20 zaki saladin :

>>> Hardware SAS/SATA RAID pake linux nggak masalah kok asal HBA-nya (Host
>>> Bus Adapter) sudah disupport linux. Tinggak setup RAID lewat HBA BIOS
>>> nanti RAIDnya dikenal seperti device HDD biasa (/dev/sdX).
>>
>> Ini masalahnya ... RAID bisa diset dengan sukses di BIOS tapi tidak
>> dikenal linux (saya coba di dua distro dengan kernel baru)
>>
>
> maksudnya nggak kedetect, linux tetep baca 2 harddisk ?
> controlernya apa ?
> coba lihat http://linux-ata.org/faq-sata-raid.html
>
> dulu pernah ngalamin, waktu pake adaptec.
>
> kalo hardware raid harusnya invisible ke os, karena itu dilayer hardware.
> kalo sudah di raid (anggap raid 1), os cuma tau ada 1 hdd doang asal
> controllernya kedetect
>
> tapi kalo dibios hardware bilang sudah di raid 1, tapi di os masih
> kedetect 2 hdd, bukan pure hardware raid.
> ada yang nyebut 'sotware assisted raid'
>
> kalo dulu waktu install di adaptec yang kayak gini, jadi waktu boot install
> nanti pilih yang ada option 'linux driver' (masukin disket)

Iyah .. dari hasil diskusi saya jadi sadar kalo ini juga software
RAID, masalahnya adalah di website mereka (rainerserver.net) tidak ada
driver RAID utk linux :(
Anyway ... 3 server rainer yg saya sebut sebelumnya sudah saya install
Slackware 12.2 tadi ... pake software raid. ;)


-- 
rumy

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] OOT: Unix Job Opportunity

2009-03-20 Terurut Topik xateayam
Numpang..numpang.. pak satpam...



Tugas pekerjaan system engineer, secara garis besar adalah untuk
memelihara system, lebih rinci-nya antara lain :



1. Memelihara/maintenance, instalasi dan troubleshooting system core
banking yang menggunakan mesin IBM P-Series, Blade IBM yang berbasis
AIX Unix.

2. Konfigurasi Storage IBM (ESS,DS8100/8300/4700/4800), Hitachi (HDS)
untuk penambahan space di server - server sesuai kebutuhan
user/development.

3. Konfigurasi SAN Switch (Brocade Director), misalnya penambahan
zoning di tiap host yang akan konek ke storage.

4. Administrasi proxy server (linux based).

5. Administrasi email server (lotus domino).

6. Monitoring link/service system /SNA Manager yang berbasiskan
Windows NT/2003 Server.

Kebutuhannya :
1. Pria / Wanita. Min. Lulusan D3. IPK 2.75
2. Punya dasar-dasar TCP/IP dan Linux (minimal konsep mail server dan
DNS server, serta proxy)
3. FRESH GRADUATE atau pengalaman maksimal 2 tahun
4. Mau belajar mengenai hal-hal baru dengan cepat
5. Punya inisiatif yang bagus
6. Pengalaman berorganisasi (optional)

Untuk CV dapat kirim ke alamat email ini. CV paling lambat saya terima
hari Senin 23 Maret 2009.
Untuk kandidat yang memenuhi syarat akan dilakukan proses rekrutmen.

Makasih yah...

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Tanya Kannel dengan iTegno 3800

2009-03-20 Terurut Topik PD
Rekans,

Barusan install Kannel dengan os centos 5.2, modem itegno usb
(/dev/ttyUSB0).
Udah ngikutin sekian banyak petunjuk, tp msh error juga...

file /etc/kannel.conf :
# cat /etc/kannel.conf
# Default kannel configuration file
group = core
admin-port = 13000
admin-password = admin
status-password = admin
#admin-deny-ip = "*.*.*.*"
#admin-allow-ip = "127.0.0.1"
smsbox-port = 13001
#wapbox-port = 13002
box-deny-ip = "*.*.*.*"
box-allow-ip = "127.0.0.1"
wdp-interface-name = "*"
log-file = "/var/log/kannel/bearerbox.log"
log-level = 1

group = smsc
smsc = at
host = 127.0.0.1
port = 13013
smsc-id = itegno
modemtype = auto
device = /dev/ttyUSB0
sms-center = +62
speed = 115200

group = smsbox
bearerbox-host = 127.0.0.1
sendsms-port = 13131
sendsms-chars = "0123456789+"
global-sender = +6200
log-file = "/var/log/kannel/smsbox.log"
log-level = 0
access-log =  "/var/log/kannel/access.log"

group = modems
id = WAVECOM
name = WAVECOM
detect-string = WAVECOM
init-string = AT+CNMI=2,1,0,0;+CMEE=1

group = sms-service
keyword = default
max-messages = 0
exec = /usr/local/bin/kannel_incoming %t %q %a


file /var/log/kannel/bearrerbox.log
2009-03-20 21:36:13 [0] INFO: Added logfile
`/var/log/kannel/bearerbox.log' with level `1'.
2009-03-20 21:36:13 [0] INFO: 
2009-03-20 21:36:13 [0] INFO: Kannel bearerbox II version 1.2.0 starting
2009-03-20 21:36:13 [0] INFO: SSL not supported, no SSL initialization
done.
2009-03-20 21:36:17 [0] ERROR: Failed to create Smsc wrapper
2009-03-20 21:36:17 [0] PANIC: Cannot start with SMSC connection failing


Pada saat service kannel di start, file kannel.log cepat penuhnya dengan
error yg berulang-ulang:
2009-03-20 21:36:09 [24028] [6] ERROR: AT2[itegno]: open failed! ERRNO=13
2009-03-20 21:36:09 [24028] [6] ERROR: System error 13: Permission denied
2009-03-20 21:36:09 [24028] [6] INFO: AT2[itegno]: opening device
2009-03-20 21:36:09 [24028] [6] ERROR: AT2[itegno]: open failed! ERRNO=13
2009-03-20 21:36:09 [24028] [6] ERROR: System error 13: Permission denied
2009-03-20 21:36:09 [24028] [6] INFO: AT2[itegno]: opening device
2009-03-20 21:36:09 [24028] [6] ERROR: AT2[itegno]: open failed! ERRNO=13
2009-03-20 21:36:09 [24028] [6] ERROR: System error 13: Permission denied
2009-03-20 21:36:09 [24028] [6] INFO: AT2[itegno]: opening device

padahal /dev/ttyUSB0 udah dirubah jadi 777

Kira-kira salah dimana ya ?

PD

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Linux Shutdown

2009-03-20 Terurut Topik Adi Nugroho
> saya sdh coba shutdown linux saya setiap hari jam 20.00 dengan cara
> mengedit /etc/crontab .

# DO NOT EDIT THIS FILE - edit the master and reinstall.

ketik (sebagai root) "crontab -e", lalu isikan yang diinginkan di situ:

0 20 * * * /sbin/shutdown -h now


-- 
Salam,

Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/
iNterNUX --- http://www.internux.net.id/
Jalan Dr. Sam Ratulangi No. 53J Makassar
Tel. +62-411-834690  Fax. +62-411-834691
CDMA:+62-411-6109535 GSM:+62-816-27-9193







-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Linux Shutdown

2009-03-20 Terurut Topik Budy Wuysang
2009/3/20 syafira maharani :
> Dear All,
>
> bagaimana cara auto shutdown linux...?
> saya sdh coba shutdown linux saya setiap hari jam 20.00 dengan cara mengedit
> /etc/crontab .
> isinya sbb:
> 0 20 * * * /sbin/shutdown -h now
>
> tapi kok tdk bisa shutdown kenapa ya...? tdk ada log atau petunjuk yg saya
> temukan.

Karena format /etc/crontab sedikit beda dengan standar
crontab (/var/spool/cron)

/etc/crontab formatnya: time-spec username command
standard crontab: time-spec command

-- 
+--| Mozilla Firefox 3/Thunderbird 2 - CentOS-64 5 |--+
| Gtalk/MSN:nguik.gnuikgmail.comGSM (Mks):+62-819-4237172 |
| YM:supeskrim; AIM/ICQ:459567681CDMA:+62-411-6075172 |
+--| http://agusbudy.wuysang.name/ |--+

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Mohon info error ini disebabkan karena apa ?

2009-03-20 Terurut Topik Dwi Nugroho

Rekan-rekan,


Ada salah satu klien kantor kami yang tidak pernah bisa kirim email ke 
domain kami dengan error sbb :


Sent by Microsoft Exchange Server 2007 

  
Diagnostic information for administrators: 
  
Generating server: TYO-EXC01.asia.zespri.zil 
  
us...@domainku.com 


mailserver.domainku.com #550 5.7.1 : Recipient address 
rejected: Mail appeared to be SPAM or forged. Ask your Mail/DNS-Administrator to 
correct HELO and DNS MX settings or to get removed from DNSBLs; MTA helo: 
tyo-exc01.asia.zespri.zil,
MTA hostname: 113x32x131x170.ap113.ftth.ucom.ne.jp[113.32.131.170] (helo/hostname mismatch) ## 



Kira-kira apa yang menjadi penyebab error ini ya ? sekedar informasi, 
server kami gunakan ubuntu, postfix, clamav, amavisd. Kemudian untuk MX 
kami menumpang di salah satu ISP.

Anehnya hanya dari klien itu aja yang bounce back.

Mohon pencerahannya.

Terima kasih,

Dwi Nugroho


--
“If you can take this live as it comes and give it your best, there will be 
something better afterwards”

"Save Paper! Save Trees! Before printing, think about the environment"



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Linux Shutdown

2009-03-20 Terurut Topik Muhfi Asbin Sagala
On Fri, 2009-03-20 at 15:12 +0700, syafira maharani wrote:
> > 
> > User yang menjalankan ini haknya sebagai apa dan apakah diberi hak
> > untuk shutdown ?
> > 
> > Coba test untuk menggunakan akses user root.
> > 
> 
> akses oleh root.
> saya shutdown manual bisa.
> # shutdown - h now


Bukankah bisa menggunakan timing dari perintah shutdown sendiri :

# shutdown -hP +20

CMIIW
-- 
http://moehfi.blogspot.com
y! : ti_pa_tu
gtalk : thedeadwalkin


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Re: [id-ubuntu] [ask]data storage

2009-03-20 Terurut Topik ***Jonathan***
-Angga- wrote:
> 2009/3/20 ***Jonathan***
> >
> > Saya rencana ingin membuat sebuah server yang nantinya berfungsi :
> > - Data Storage (Tempat user simpan file2)
> > - Filesharing (untuk memuat file2 perusahaan yang nantinya dapat di
> > unduh client secara intranet) seperti extplorer, PHPfileNavigator
> > - Backup incremental ( untuk membackup data2 client)
> >
> > OS : Masih bingung antara Ubuntu / Debian / Fedora / CentOS, atau apakah
> > ada OS yang sudah build in feature2 diatas? EBox?
>
>
> Betul kata mas Fajran, gunakan distro yg biasa anda pakai supaya lebih mudah.
>
> Tetapi jika memerlukan sebuah distro khusus yg akan difungsikan
> sebagai storage server, ada satu distro namanya Openfiler, layak untuk
> dicoba! mendukung penuh SAN,NAS iSCSI plus software RAID untuk
> mirroring.
>
> Linux is perfectly easy.. :D
>
> Regards,
>
> Angga.
>
>   
Ya... langsung ke lokasi dulu pak... thanks atas sarannya.. saya akan
coba dulu Openfiler

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] OOT : menghubungkan apache dengan IIS

2009-03-20 Terurut Topik febri


- Original Message - 
From: "Donny Kurnia" 

To: 
Sent: Wednesday, March 18, 2009 3:28 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] OOT : menghubungkan apache dengan IIS



Popo wrote:

Milis,
kita lagi develop web, dan itu ditempatkan di LAMP dengan IP local,
kebetulan di kantor juga sudah live server IIS dengan IP Public,
pertanyaannya dapatkah di server IIS dihubungkan ke server apache nya,
jadi dengan ip public yang dipunyai server IIS bisa akses ke web
server apache?
Mohon pencerahannya, terima kasih sebelum dan sesudahnya.

Popo



Lebih AMAN server IIS itu dimatikan, ganti jadi LAMP, kasi IP si IIS tadi 
:)


Kalau mesin IIS ingin dipertahankan, coba aja cari modul proxy untuk IIS.

Kalau untuk apache, udah ada mod_proxy, jadi bisa mapping web server
lain untuk diakses lewat apache. Teknik ini sering dipake untuk load
balancing, mapping nginx, maupun mongrel-nya RubyOnRails ke server
apache yang sudah ada.

Makanya, opsi terbaik dan teraman, matikan IIS-nya, ganti dengan LAMP :)

--
Donny Kurnia
http://hantulab.blogspot.com
http://www.plurk.com/user/donnykurnia


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




klo dibalik aja gimana mas, ip publik ke Apache, ke IIS nya lewat Mod_Proxy 




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Re: [id-ubuntu] [ask]data storage

2009-03-20 Terurut Topik -Angga-
2009/3/20 ***Jonathan***
>
> Saya rencana ingin membuat sebuah server yang nantinya berfungsi :
> - Data Storage (Tempat user simpan file2)
> - Filesharing (untuk memuat file2 perusahaan yang nantinya dapat di
> unduh client secara intranet) seperti extplorer, PHPfileNavigator
> - Backup incremental ( untuk membackup data2 client)
>
> OS : Masih bingung antara Ubuntu / Debian / Fedora / CentOS, atau apakah
> ada OS yang sudah build in feature2 diatas? EBox?


Betul kata mas Fajran, gunakan distro yg biasa anda pakai supaya lebih mudah.

Tetapi jika memerlukan sebuah distro khusus yg akan difungsikan
sebagai storage server, ada satu distro namanya Openfiler, layak untuk
dicoba! mendukung penuh SAN,NAS iSCSI plus software RAID untuk
mirroring.

Linux is perfectly easy.. :D

Regards,

Angga.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Slackware+Rainer Server+hw raid

2009-03-20 Terurut Topik zaki saladin
>>>
>> Hardware SAS/SATA RAID pake linux nggak masalah kok asal HBA-nya (Host
>> Bus Adapter) sudah disupport linux. Tinggak setup RAID lewat HBA BIOS
>> nanti RAIDnya dikenal seperti device HDD biasa (/dev/sdX).
>
> Ini masalahnya ... RAID bisa diset dengan sukses di BIOS tapi tidak
> dikenal linux (saya coba di dua distro dengan kernel baru)
>

maksudnya nggak kedetect, linux tetep baca 2 harddisk ?
controlernya apa ?
coba lihat http://linux-ata.org/faq-sata-raid.html

dulu pernah ngalamin, waktu pake adaptec.

kalo hardware raid harusnya invisible ke os, karena itu dilayer hardware.
kalo sudah di raid (anggap raid 1), os cuma tau ada 1 hdd doang asal
controllernya kedetect

tapi kalo dibios hardware bilang sudah di raid 1, tapi di os masih
kedetect 2 hdd, bukan pure hardware raid.
ada yang nyebut 'sotware assisted raid'

kalo dulu waktu install di adaptec yang kayak gini, jadi waktu boot install
nanti pilih yang ada option 'linux driver' (masukin disket)

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] resolusi gak bisa lebih dr 800x600

2009-03-20 Terurut Topik zaki saladin
On 3/18/09, Anugrah Widya  wrote:
> kenapa yah di FedoraCore saya resolusi tidak bisa lebih dar 800x600
> padahal kl di windows bisa lebih dr 10248x1024... ada yg bisa bantu
> --

nanya?

> Kita Semua terlahir sebagai ORANG KAYA
> Klaim HAK anda sebagai ORANG KAYA di sini
> http://www.klaim-HAK-anda-sebagai-ORANG-KAYA.co.cc.oiii
>

promosi nih?

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Re: [id-ubuntu] [ask]data storage

2009-03-20 Terurut Topik Fajran Iman Rusadi
2009/3/20 ***Jonathan*** :
>
> Saya rencana ingin membuat sebuah server yang nantinya berfungsi :
> - Data Storage (Tempat user simpan file2)
> - Filesharing (untuk memuat file2 perusahaan yang nantinya dapat di
> unduh client secara intranet) seperti extplorer, PHPfileNavigator
> - Backup incremental ( untuk membackup data2 client)
>
> OS : Masih bingung antara Ubuntu / Debian / Fedora / CentOS, atau apakah
> ada OS yang sudah build in feature2 diatas? EBox?

Tuk distro, untuk 3 fungsi di atas saya rasa gak perlu pake semacam
"distro khusus" segala. Gunakan distro yg anda kenal supaya mudah
mengaturnya.

> Rencana :
> Hda1 = 160 gb -> untuk OS Linux ( partisi OS perlu mirroring gak?)
> Hda2 = 500 gb -> Data
> Hda3 = 500 gb -> Mirroring dari Hda2

hda, hdb, hdc maksudnya kali Pak?

masalah perlu atau tidak itu kan anda sendiri yg menentukan. Mirroring
itu membuat data redundan, jadi kalau ada yang harddisk yang rusak,
tidak ada data yg hilang (selama cadangannya cukup), sistem masih
dapat bekerja, dan tindakan perbaikan dapat dilakukan.

Untuk mesin-mesin yg digunakan tuk server seperti ini, saya sih
cenderung tuk menginstal sistem seminimalis mungkin. Instal aplikasi
yang dibutuhkan saja.

Dulu saya pernah menyiapkan mesin baru tuk kambing.ui.edu (namun
akhirnya ngga jadi make yg ini). Si root fs dipasang di dalam sebuah
CF 1GB sehingga max cuma ada 1 GB tuk sistem. Setelah instal ini itu
yg dibutuhkan, kalau ngga salah cuma perlu sekitar 600MB saja. Saya
make Debian dan saat menginstal saya make Debian Netinst agar saya
bisa dapat konfigurasi "kosong" yg minimalis.

> Mohon masukannya mengenai OS, Raid berapa yang sesuai dengan kebutuhan
> saya? gimana kira konfigurasi raid? cukup 3 hdd atau butuh 4?, sama
> tolong berikan referensinya kalau ada yang pengalaman dengan kasus begini.

Kalau mau bikin mesin tuk penyimpanan data dan datanya ingin disimpan
secara redundan (kalau 1 rusak, masih ada cadangannya) ya pake lebih
dari 1 hdd. Kalau cuma ada 2 harddisk tuk penyimpan data, ya cuma bisa
dibuat RAID-1 mirror. Kalau ada 3 atau lebih, baru bisa liat2 opsi
RAID-5.

cmiiw.

-- 
Iang-
http://fajran.web.id y!m: fajran

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Linux Shutdown

2009-03-20 Terurut Topik syafira maharani


User yang menjalankan ini haknya sebagai apa dan apakah diberi hak
untuk shutdown ?

Coba test untuk menggunakan akses user root.



akses oleh root.
saya shutdown manual bisa.
# shutdown - h now





--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [ask]data storage

2009-03-20 Terurut Topik Amiruddin Utina
2009/3/20 ***Jonathan*** :
> Dear Linuxer,
>
> Mohon saran dan masukannya,
>
> Saya rencana ingin membuat sebuah server yang nantinya berfungsi :
> - Data Storage (Tempat user simpan file2)
> - Filesharing (untuk memuat file2 perusahaan yang nantinya dapat di
> unduh client secara intranet) seperti extplorer, PHPfileNavigator
> - Backup incremental ( untuk membackup data2 client)
>
> Rencana Spek server :
> P4 Core 2 duo 2.6Ghz , 4 GB DDR2, HDD SATA 500 GB 2 pcs, HDD 160 GB 1 pcs
>
> OS : Masih bingung antara Ubuntu / Debian / Fedora / CentOS, atau apakah
> ada OS yang sudah build in feature2 diatas? EBox?
>
> User <30
>
> Rencana :
> Hda1 = 160 gb -> untuk OS Linux ( partisi OS perlu mirroring gak?)
> Hda2 = 500 gb -> Data
> Hda3 = 500 gb -> Mirroring dari Hda2
>
> Mohon masukannya mengenai OS, Raid berapa yang sesuai dengan kebutuhan
> saya? gimana kira konfigurasi raid? cukup 3 hdd atau butuh 4?, sama
> tolong berikan referensinya kalau ada yang pengalaman dengan kasus begini.
>
>
> Terima Kasih
> Jonathan
> jonathan.susa...@gmail.com
>
>
>
>
>
> --
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>
>

itu tergantung kebiasaan aja kalau stabiltasnya yach ok selama ini.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Linux Shutdown

2009-03-20 Terurut Topik Masim "Vavai" Sugianto
2009/3/20 syafira maharani :
> Dear All,
>
> bagaimana cara auto shutdown linux...?
> saya sdh coba shutdown linux saya setiap hari jam 20.00 dengan cara mengedit
> /etc/crontab .
> isinya sbb:
> 0 20 * * * /sbin/shutdown -h now
>
> tapi kok tdk bisa shutdown kenapa ya...? tdk ada log atau petunjuk yg saya
> temukan.

User yang menjalankan ini haknya sebagai apa dan apakah diberi hak
untuk shutdown ?

Coba test untuk menggunakan akses user root.

-- 
Best Regards,

Masim "Vavai" Sugianto
//
Blog (ID) : http://www.vavai.com/blog
Blog (EN): http://www.vavai.net
Community  : http://www.opensuse.or.id
Commercial : http://toko.vavai.biz
//

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] Linux Shutdown

2009-03-20 Terurut Topik Dedy Yasriady
Kalau pakai perintah poweroff bisa gak?
0 20 * * * /sbin/poweroff

-Original Message-
From: syafira maharani [mailto:syafir...@gmail.com] 
Sent: Friday, March 20, 2009 3:02 PM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: [tanya-jawab] Linux Shutdown

Dear All,

bagaimana cara auto shutdown linux...?
saya sdh coba shutdown linux saya setiap hari jam 20.00 dengan cara
mengedit 
/etc/crontab .
isinya sbb:
0 20 * * * /sbin/shutdown -h now

tapi kok tdk bisa shutdown kenapa ya...? tdk ada log atau petunjuk yg
saya 
temukan.

Mohon pencerahan.

Terima Kasih
Syafira


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Linux Shutdown

2009-03-20 Terurut Topik syafira maharani

Dear All,

bagaimana cara auto shutdown linux...?
saya sdh coba shutdown linux saya setiap hari jam 20.00 dengan cara mengedit 
/etc/crontab .

isinya sbb:
0 20 * * * /sbin/shutdown -h now

tapi kok tdk bisa shutdown kenapa ya...? tdk ada log atau petunjuk yg saya 
temukan.


Mohon pencerahan.

Terima Kasih
Syafira


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] [ask]data storage

2009-03-20 Terurut Topik ardyan novanto
Pake Mndriva aja, udah lengkap semuanya, confignya gampang, stabil,
reliable & ada dukungan repository yg lengkap.
Kalo untuk RAID tergantung keperluan aja mas, mau pake striping apa
mirroring. Kalo mau secure pake Mirroring, tapi kalo mau kuenceng ya
pake striping.
Spek servernya yahuuuddd Samba server saya aja cuma pake P3 1.1
Ghz (tapi Xeon), SDRAM 1 GB (tapi ECC). Compaq Proliant jadul
heheheh

2009/3/20 ***Jonathan*** :
> Dear Linuxer,
>
> Mohon saran dan masukannya,
>
> Saya rencana ingin membuat sebuah server yang nantinya berfungsi :
> - Data Storage (Tempat user simpan file2)
> - Filesharing (untuk memuat file2 perusahaan yang nantinya dapat di
> unduh client secara intranet) seperti extplorer, PHPfileNavigator
> - Backup incremental ( untuk membackup data2 client)
>
> Rencana Spek server :
> P4 Core 2 duo 2.6Ghz , 4 GB DDR2, HDD SATA 500 GB 2 pcs, HDD 160 GB 1 pcs
>
> OS : Masih bingung antara Ubuntu / Debian / Fedora / CentOS, atau apakah
> ada OS yang sudah build in feature2 diatas? EBox?
>
> User <30
>
> Rencana :
> Hda1 = 160 gb -> untuk OS Linux ( partisi OS perlu mirroring gak?)
> Hda2 = 500 gb -> Data
> Hda3 = 500 gb -> Mirroring dari Hda2
>
> Mohon masukannya mengenai OS, Raid berapa yang sesuai dengan kebutuhan
> saya? gimana kira konfigurasi raid? cukup 3 hdd atau butuh 4?, sama
> tolong berikan referensinya kalau ada yang pengalaman dengan kasus begini.
>
>
> Terima Kasih
> Jonathan
> jonathan.susa...@gmail.com
>
>
>
>
>
> --
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>
>

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] [ask]data storage

2009-03-20 Terurut Topik ***Jonathan***
Dear Linuxer,

Mohon saran dan masukannya,

Saya rencana ingin membuat sebuah server yang nantinya berfungsi :
- Data Storage (Tempat user simpan file2)
- Filesharing (untuk memuat file2 perusahaan yang nantinya dapat di
unduh client secara intranet) seperti extplorer, PHPfileNavigator
- Backup incremental ( untuk membackup data2 client)

Rencana Spek server :
P4 Core 2 duo 2.6Ghz , 4 GB DDR2, HDD SATA 500 GB 2 pcs, HDD 160 GB 1 pcs

OS : Masih bingung antara Ubuntu / Debian / Fedora / CentOS, atau apakah
ada OS yang sudah build in feature2 diatas? EBox?

User <30

Rencana :
Hda1 = 160 gb -> untuk OS Linux ( partisi OS perlu mirroring gak?)
Hda2 = 500 gb -> Data
Hda3 = 500 gb -> Mirroring dari Hda2

Mohon masukannya mengenai OS, Raid berapa yang sesuai dengan kebutuhan
saya? gimana kira konfigurasi raid? cukup 3 hdd atau butuh 4?, sama
tolong berikan referensinya kalau ada yang pengalaman dengan kasus begini.


Terima Kasih
Jonathan
jonathan.susa...@gmail.com


 


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis