Re: [tanya-jawab] Tentang Hardware

2012-07-16 Terurut Topik Al3X -
cek utilities nya itu di dalam box menjalankan apa klo ada proses etl
coba disknya di tingkatkan karna ada proses i/o

Pada 16 Juli 2012 03:37, MYA Putra  menulis:
>
> Rekan milis,
>
> Box saya sering diam/hang, keyboard dan mouse tidak berfungsi atau terkadang 
> reboot.
> Satu-satunya jalan pencet reset atau matikan power supply.
>
> Kira-kira penyebabnya apa ya?
>
> Box terinstalasi Slackware 13.37 32bit, Fedora 17 64bit, ubuntu 12.04 64 bit. 
> Semua
> distro keadaannya sama sering mati.
>
> Spec: Intel Core 2 quad 2.40GHz Ram 4Gb, ati radeon 1Mb power supply 500watt.
>
> Saya memperkirakan ini masalah hardware namun tidak dapat mengindikasi bagian
> H/W yang mana karena tidak ada petunjuk error yang biasanya ditandai tengan 
> bip
> waktu boot.
>
> Demikian dari saya, TIA.
>
> Salam,
>
> Putra
> --
> Linux Registered User #146631
> -
>
> --
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Tentang Hardware

2012-07-16 Terurut Topik MYA Putra
On Monday, July 16, 2012 07:52:18 PM Andika Triwidada wrote:
>
> RAM sudah pernah dicek pakai memtest? di menu boot ubuntu ada pilihannya
>
Belum. Okey saya coba cek. TNX


On Monday, July 16, 2012 11:41:43 AM clova...@yahoo.com wrote:
> Power supplynya pure atau bawaan casing pak?
> 
Power supply bukan bawaan casing, Silent&Cool Blue Strom II 500 Watt ATX 12V 
V2.2. TNX.

Salam,

Putra
-- 
Linux Registered User #146631
-
ps. Maaf threadnya terputus

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Tentang Hardware

2012-07-16 Terurut Topik Andika Triwidada
2012/7/16 MYA Putra 
>
> Rekan milis,
>
> Box saya sering diam/hang, keyboard dan mouse tidak berfungsi atau
> terkadang reboot.
> Satu-satunya jalan pencet reset atau matikan power supply.
>
> Kira-kira penyebabnya apa ya?
>
> Box terinstalasi Slackware 13.37 32bit, Fedora 17 64bit, ubuntu 12.04 64
> bit. Semua
> distro keadaannya sama sering mati.
>
> Spec: Intel Core 2 quad 2.40GHz Ram 4Gb, ati radeon 1Mb power supply
> 500watt.
>
> Saya memperkirakan ini masalah hardware namun tidak dapat mengindikasi
> bagian
> H/W yang mana karena tidak ada petunjuk error yang biasanya ditandai
> tengan bip
> waktu boot.
>
> Demikian dari saya, TIA.
>
> Salam,
>
> Putra

RAM sudah pernah dicek pakai memtest? di menu boot ubuntu ada pilihannya

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Tentang Hardware

2012-07-16 Terurut Topik clovanzo
Power supplynya pure atau bawaan casing pak?


Sent from my BlackBerry®

-Original Message-
From: MYA Putra 
Date: Mon, 16 Jul 2012 04:37:15 
To: 
Reply-To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: [tanya-jawab] Tentang Hardware

Rekan milis,

Box saya sering diam/hang, keyboard dan mouse tidak berfungsi atau terkadang 
reboot.
Satu-satunya jalan pencet reset atau matikan power supply.

Kira-kira penyebabnya apa ya?

Box terinstalasi Slackware 13.37 32bit, Fedora 17 64bit, ubuntu 12.04 64 bit. 
Semua
distro keadaannya sama sering mati.

Spec: Intel Core 2 quad 2.40GHz Ram 4Gb, ati radeon 1Mb power supply 500watt.

Saya memperkirakan ini masalah hardware namun tidak dapat mengindikasi bagian
H/W yang mana karena tidak ada petunjuk error yang biasanya ditandai tengan bip
waktu boot.

Demikian dari saya, TIA.

Salam,

Putra
-- 
Linux Registered User #146631
-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Tentang Hardware

2012-07-16 Terurut Topik MYA Putra
Rekan milis,

Box saya sering diam/hang, keyboard dan mouse tidak berfungsi atau terkadang 
reboot.
Satu-satunya jalan pencet reset atau matikan power supply.

Kira-kira penyebabnya apa ya?

Box terinstalasi Slackware 13.37 32bit, Fedora 17 64bit, ubuntu 12.04 64 bit. 
Semua
distro keadaannya sama sering mati.

Spec: Intel Core 2 quad 2.40GHz Ram 4Gb, ati radeon 1Mb power supply 500watt.

Saya memperkirakan ini masalah hardware namun tidak dapat mengindikasi bagian
H/W yang mana karena tidak ada petunjuk error yang biasanya ditandai tengan bip
waktu boot.

Demikian dari saya, TIA.

Salam,

Putra
-- 
Linux Registered User #146631
-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis