Re: [tanya-jawab] Wireless di Ubuntu

2008-11-19 Terurut Topik Mauladi

Kenapa tidak coba versi 8.10 mas?
Saya merasakan kemudahan2 di versi ini, beda.

Yuda Nugrahadi wrote:

Pada 19 November 2008 11:45, Victor [EMAIL PROTECTED] menulis:
  

Saya butuh bantuan koneksi Ubuntu dengan Wireless, saya menggunakan ubuntu 
versi 7,,,

ada yang bisa memberi tahu tahap2x???

--


Bisa beritahu apa wireless card yang anda pakai ???

  



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] gateway dan proxy beda PC

2008-11-13 Terurut Topik Mauladi

harlen gultom wrote:



itu kartu eth0 dan eth1 pada pc linux proxy diberi alamat jaringan yg
sama (eth0=10.17.8.2/24, eth1=10.17.8.3/24), apa bisa jalan ya !
pernah saya coba tidak bisa jalan.
lagi mode oon.

  
Benar,seharusnya tidak jalan, namanya saja gateway/router kan 
menghubungi nework yang berbeda.



GET FREE 5GB EMAIL - Check out spam free email with many cool features!
Visit http://www.inbox.com/email to find out more!

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] ubuntu, apt-get install gagal

2008-09-23 Terurut Topik Mauladi

Assalamu'alaikum

saya ada masalah install software di ubuntu 8.04.1.
tiap mau install muncul pesan:
dpkg: failed to open package info file `/var/lib/dpkg/available' for
reading: Permission denied

Contoh lengkapnya begini:

[EMAIL PROTECTED]:/home/user# apt-get install eject
Reading package lists... Done
Building dependency tree... Done
Suggested packages:
cdtool setcd
The following packages will be upgraded:
eject
1 upgraded, 0 newly installed, 0 to remove and 120 not upgraded.
Need to get 0B/30.8kB of archives.
After this operation, 0B of additional disk space will be used.
dpkg: failed to open package info file `/var/lib/dpkg/available' for
reading: Permission denied
E: Sub-process /usr/bin/dpkg returned an error code (2)

Saya sudah coba apt-get update tapi tetep juga gak mau.
saya ada rencana mau coba apt-get upgrade tapi khawatir solusinya bukan
ini, hehe... kan lumayan
banyak waktu ngedownload buat upgrade :)

Mungkin ada teman yang bisa bantu kasus saya ini.

Thanks 
Happy Hacking with GNU/Linux


Mauladi


FREE ONLINE PHOTOSHARING - Share your photos online with your friends and 
family!
Visit http://www.inbox.com/photosharing to find out more!

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] ubuntu, apt-get install gagal

2008-09-23 Terurut Topik Mauladi

Andika Triwidada wrote:

On 9/23/08, Mauladi [EMAIL PROTECTED] wrote:
  

Assalamu'alaikum

 saya ada masalah install software di ubuntu 8.04.1.
 tiap mau install muncul pesan:
 dpkg: failed to open package info file `/var/lib/dpkg/available' for
 reading: Permission denied



bisa di-paste kesini keluaran dari perintah
# ls -l /var/lib/dpkg/avail*

--
andika

  

[EMAIL PROTECTED]:/var/lib/dpkg# ls -al
ls: cannot access diversions: Permission denied
ls: cannot access available: Permission denied
total 3854
drwxr-xr-x  7 root root 472 2008-09-13 06:52 .
drwxr-xr-x 64 root root1920 2008-09-23 07:27 ..
drwxr-xr-x  2 root root4232 2008-09-06 07:40 alternatives
??  ? ??  ?? available
-rw-r--r--  1 root root   0 2008-09-13 06:52 available-new
-rw-r--r--  1 root root   8 2008-04-23 00:49 cmethopt
??  ? ??  ?? diversions
-rw-r--r--  1 root root 169 2008-07-28 21:47 diversions-old
drwxr-xr-x  2 root root  283664 2008-09-06 07:40 info
-rw-r-  1 root root   0 2008-09-23 20:43 lock
drwxr-xr-x  2 root root  48 2008-02-13 08:50 parts
-rw-r--r--  1 root root  65 2008-04-23 01:01 statoverride
-rw-r--r--  1 root root  30 2008-04-23 00:59 statoverride-old
-rw-r--r--  1 root root 1815435 2008-09-06 07:40 status
-rw-r--r--  1 root root 1815442 2008-09-06 07:40 status-old
drwxr-xr-x  2 root root 184 2008-09-06 07:40 triggers
drwxr-xr-x  2 root root  48 2008-09-06 07:40 updates

Itu ada tanda tanya... emang kayak gitu...


GET FREE SMILEYS FOR YOUR IM  EMAIL - Learn more at 
http://www.inbox.com/smileys
Works with AIM®, MSN® Messenger, Yahoo!® Messenger, ICQ®, Google Talk™ and most 
webmails

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] ubuntu, apt-get install gagal

2008-09-23 Terurut Topik Mauladi

Mas Toni, direktori /var-nya satu partisi /

Toni Stiawan wrote:

direktori /var ini hasil mountingan partisi terpisah atau
gabung dgn partisi root ?

bila terpisah, diperiksa kembali apakah proses mounting ada gangguan?

2008/9/24 Mauladi [EMAIL PROTECTED]:
  

Andika Triwidada wrote:


On 9/23/08, Mauladi [EMAIL PROTECTED] wrote:

  

Assalamu'alaikum

 saya ada masalah install software di ubuntu 8.04.1.
 tiap mau install muncul pesan:
 dpkg: failed to open package info file `/var/lib/dpkg/available' for
 reading: Permission denied



bisa di-paste kesini keluaran dari perintah
# ls -l /var/lib/dpkg/avail*

--
andika


  

[EMAIL PROTECTED]:/var/lib/dpkg# ls -al
ls: cannot access diversions: Permission denied
ls: cannot access available: Permission denied
total 3854
drwxr-xr-x  7 root root 472 2008-09-13 06:52 .
drwxr-xr-x 64 root root1920 2008-09-23 07:27 ..
drwxr-xr-x  2 root root4232 2008-09-06 07:40 alternatives
??  ? ??  ?? available
-rw-r--r--  1 root root   0 2008-09-13 06:52 available-new
-rw-r--r--  1 root root   8 2008-04-23 00:49 cmethopt
??  ? ??  ?? diversions
-rw-r--r--  1 root root 169 2008-07-28 21:47 diversions-old
drwxr-xr-x  2 root root  283664 2008-09-06 07:40 info
-rw-r-  1 root root   0 2008-09-23 20:43 lock
drwxr-xr-x  2 root root  48 2008-02-13 08:50 parts
-rw-r--r--  1 root root  65 2008-04-23 01:01 statoverride
-rw-r--r--  1 root root  30 2008-04-23 00:59 statoverride-old
-rw-r--r--  1 root root 1815435 2008-09-06 07:40 status
-rw-r--r--  1 root root 1815442 2008-09-06 07:40 status-old
drwxr-xr-x  2 root root 184 2008-09-06 07:40 triggers
drwxr-xr-x  2 root root  48 2008-09-06 07:40 updates

Itu ada tanda tanya... emang kayak gitu...


GET FREE SMILEYS FOR YOUR IM  EMAIL - Learn more at
http://www.inbox.com/smileys
Works with AIM(R), MSN(R) Messenger, Yahoo!(R) Messenger, ICQ(R), Google Talk? 
and
most webmails

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



  



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Ada Yang Tahu Mailing list php gak?

2008-09-05 Terurut Topik Mauladi

46u5tm wrote:

hi sobat sobat  Ada Yang Tahu Mailing list php gak?

thanks
Apih



[EMAIL PROTECTED] dan [EMAIL PROTECTED]


FREE 3D MARINE AQUARIUM SCREENSAVER - Watch dolphins, sharks  orcas on your 
desktop!
Check it out at http://www.inbox.com/marineaquarium

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] jemu-ah 6 Juli 2008

2008-07-06 Terurut Topik Mauladi
kok gak ada yang dateng ya...? apa pindah jadwal? apa sayanya yang telat hehehe

 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thu, 3 Jul 2008 08:59:52 +0700
 To: [EMAIL PROTECTED], tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: [tanya-jawab] jemu-ah 6 Juli 2008
 
 Mengundang Komunitas Pengguna Linux/PLBOS di Jogja untuk datang ke
 jemuah-ng:
 Hari, Tanggal: Ahad, 6 Juli 2008
 Tempat: KPTU FT UGM (Selatan RS Sardjito)
 Waktu: pukul 11.00 pagi sampai jemu
 
  Acara:
 * Pengenalan shell script bag.2 oleh Aji Kisworo Mukti (adzy_maniac)
 * Kopdar, kangen-kangenan, kenalan.
 * Curhat komunitas dan organisasi.
 * Tanya Jawab.
 * Lain-lain.
 
 Bagi yang belum pernah ikut kegiatan ini, tak perlu takut, silahkan
 datang saja.
  Kegiatan ini bersifat bebas dan tidak dipungut biaya.
 
 Ket.:
 * jemuah-ng = JogXer Meet Up Ahad - Next Generation
 ** JogXer = Jogja Linuxer
 *** PLBOS = Perangkat Lunak Bebas dan OpenSource
  Linux adalah pemendekan dari GNU/Linux
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] kill program yang bandel

2008-03-12 Terurut Topik Mauladi

Kenapa gak list crond-nya aja yang dihapus?
yang mas sigit kill proses apa ya? kalo emang tar ya... kill tar udah 
beres seharusnya
atau coba pake perintah top, trus kill dari situ aja... kan keliatan 
prosesnya


[EMAIL PROTECTED] wrote:

Frens,

Di serverku aku jalanin backup schedule (crond) pake aplikasi tar dan 
karena ada masalah jadi membebani server karena proses tar masih ada. 
Sedangkan normalnya jika backup selesai dengan baik maka tar sudah 
tidak ada lagi di proses list (pake ps ax).
Aku sudah coba pake kill, killall, kill -9, restart service crond dan 
diulang kill lagi tapi masih belum bisa juga.

Mohon bantuannya.

Thanks




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis