Re: [tanya-jawab] arti syslog

2012-06-15 Terurut Topik nonong rowi

On 06/16/2012 09:13 AM, Masim "Vavai" Sugianto wrote:

2012/6/16 nonong rowi:

Kalau begitu mestinya ada proses authentikasi pengirim (trusted
networks dan smtp-authentication) sehingga yang diperbolehkan kirim
email hanya account tertentu saja. Kalau melihat prosesnya, flooding
tersebut terjadi karena ada proses spamming. Coba check via
http://checkor.com apakah statusnya open relay atau tidak.


220 yasmin-web.net ESMTP Postfix (Ubuntu)
HELO ortest.checkor.com
250 yasmin-web.net
RSET
250 2.0.0 Ok
MAIL FROM: t...@checkor.com
250 2.1.0 Ok
RCPT TO: te...@checkor.com
554 5.7.1 : Relay access denied

RSET
250 2.0.0 Ok
MAIL FROM:
501 5.5.4 Syntax: MAIL FROM:

RCPT TO: te...@checkor.com
503 5.5.1 Error: need MAIL command

RSET
250 2.0.0 Ok
MAIL FROM: s...@mydomain.com
501 5.1.7 Bad sender address syntax
RCPT TO: te...@checkor.com
503 5.5.1 Error: need MAIL command

RSET
250 2.0.0 Ok
MAIL FROM: s...@mydomain.com
501 5.1.7 Bad sender address syntax
RCPT TO: te...@checkor.com
503 5.5.1 Error: need MAIL command

RSET
250 2.0.0 Ok
MAIL FROM: s...@mydomain.com
501 5.1.7 Bad sender address syntax
RCPT TO: te...@mydomain.com
503 5.5.1 Error: need MAIL command

RSET
250 2.0.0 Ok
MAIL FROM: s...@mydomain.com
501 5.1.7 Bad sender address syntax
RCPT TO: "te...@test.com"@mydomain.com
503 5.5.1 Error: need MAIL command

RSET
250 2.0.0 Ok
MAIL FROM: s...@mydomain.com
501 5.1.7 Bad sender address syntax
RCPT TO: @mydomain.com:spamt...@checkor.com
503 5.5.1 Error: need MAIL command



pertanyaan berikutnya, utk mengetahui proses tersebut apakah bersumber dari
aplikasi web ataukah dari postfixnya sendiri gimana pak.


Kemungkinan besar dari postfixnya, karena tujuan emailnya terlampau
beragam, kecuali memang benar ada proses pengiriman email ke
alamat-alamat tersebut.

Pesan connection time out kelihatannya menunjukkan bahwa port 25
outgoing diblock via firewall.
di firewall tdk ada pemblokiran port 25, mungkin firewall ISP yg 
memblokir krn skrang coba kirim dr terminal ke email saya juga bisa


untuk mencoba apakah itu dr aplikasi web yg sedang berjalan ataukah dari 
postfix, saya mencoba mematikan apache dan tdk memberikan akses ke user 
(dengan mode unread & unwrite) yg memiliki hak pengelolaan web dengan. 
cuma masalahnya kenapa sekarang saya sendiri tidak bisa login, baik via 
ssh maupun locolhost, hanya root yg bisa login. demikian juga semua user 
dengan subtitusi user (su) juga tidak bisa, keluar pesan:

Unable to cd to '/home/username'.
dan sekarang service bind9 dan mysql juga tidak bisa jalan. di 
/var/log/syslog yg muncul:


Jun 16 05:36:39 yasmin-web named[19001]: none:0: open: 
/etc/bind/named.conf: permission denied


Jun 16 05:38:28 yasmin-web mysqld[19099]: 120616 12:38:28 [Note] 
/usr/sbin/mysqld: Shutdown complete

Jun 16 05:38:28 yasmin-web mysqld[19099]:
Jun 16 05:38:28 yasmin-web mysqld_safe[19101]: ended
Jun 16 05:38:42 yasmin-web /etc/init.d/mysql[19255]: 0 processes alive 
and '/usr/bin/mysqladmin --defaults-file=/etc/mysql/debian.cnf ping' 
resulted in
Jun 16 05:38:42 yasmin-web /etc/init.d/mysql[19255]: 
^G/usr/bin/mysqladmin: connect to server at 'localhost' failed
Jun 16 05:38:42 yasmin-web /etc/init.d/mysql[19255]: error: 'Can't 
connect to local MySQL server through socket 
'/var/run/mysqld/mysqld.sock' (2)'
Jun 16 05:38:42 yasmin-web /etc/init.d/mysql[19255]: Check that mysqld 
is running and that the socket: '/var/run/mysqld/mysqld.sock' exists!


anehnya juga jam lognya ga sesuai dengan kenyataan mestinya jam 12:38 
tapi yg keluar jam 05:38 padahal dilihat di server dengan date yg keluar 
juga jam 12:38


saat direboot salah satu baris yg keluar adalah:

unable to start /sbin/klogd . permission denied.


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] arti syslog

2012-06-15 Terurut Topik nonong rowi

On 06/16/2012 07:52 AM, Masim "Vavai" Sugianto wrote:

Apakah sistemnya difungsikan sebagai mail server? Log diatas
menunjukkan adanya proses transaksi pengiriman email yang gagal dan
frekuensinya besar, bisa jadi flooding spam.


betul pak tapi sebenarnya postfix sebenarnya hanya difungsikan untuk 
mengirim notifikasi kalu ada komentar yg masuk di web agar bisa mengirim 
pemberithuan kepada admin web, tidak difungsikan sbgm mail server secara 
utuh.
pertanyaan berikutnya, utk mengetahui proses tersebut apakah bersumber 
dari aplikasi web ataukah dari postfixnya sendiri gimana pak.


makasih banyak atas jawabannya

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Restore Zimbra Jilid II (lanjutan Re: [tanya-jawab] restore zimbra)

2009-12-02 Terurut Topik nonong rowi
2009/12/2 Budi :
> Pak Nonong,
>
> Apakah server baru menggunakan distro yang sama dengan versi / release
> yang sama dengan server sebelumnya?

ya... pakai distro dan release sama (ubuntu 8.04 server 64 bit)

>
>
> -budi-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] yang menyebabkan RSA public key ditolak

2009-06-04 Terurut Topik nonong rowi
On 6/5/09, Ronny Haryanto  wrote:
> 2009/6/5 nonong :
>> saya buat lagi RSA public key (ssh-keygen -trsa) terus saya tambahkan
>> kembali ke server target. Hasilnya tetap tidak bisa masuk tanpa password.
>
> Coba pake 'ssh -v' ke servernya jadi keliatan ngapain aja. Kemungkinan
> lain key-based auth tidak enabled.

hasil ssh -v

welc...@myhost:~$ ssh -v 192.168.0.3
OpenSSH_4.7p1 Debian-8ubuntu1.2, OpenSSL 0.9.8g 19 Oct 2007
debug1: Reading configuration data /etc/ssh/ssh_config
debug1: Applying options for *
debug1: Connecting to 192.168.0.3 [192.168.0.3] port 22.
debug1: Connection established.
debug1: identity file /home/welcome/.ssh/identity type -1
debug1: identity file /home/welcome/.ssh/id_rsa type 1
debug1: identity file /home/welcome/.ssh/id_dsa type -1
debug1: Remote protocol version 2.0, remote software version
OpenSSH_4.6p1 Debian-5build1
debug1: match: OpenSSH_4.6p1 Debian-5build1 pat OpenSSH*
debug1: Enabling compatibility mode for protocol 2.0
debug1: Local version string SSH-2.0-OpenSSH_4.7p1 Debian-8ubuntu1.2
debug1: SSH2_MSG_KEXINIT sent
debug1: SSH2_MSG_KEXINIT received
debug1: kex: server->client aes128-cbc hmac-md5 none
debug1: kex: client->server aes128-cbc hmac-md5 none
debug1: SSH2_MSG_KEX_DH_GEX_REQUEST(1024<1024<8192) sent
debug1: expecting SSH2_MSG_KEX_DH_GEX_GROUP
debug1: SSH2_MSG_KEX_DH_GEX_INIT sent
debug1: expecting SSH2_MSG_KEX_DH_GEX_REPLY
debug1: Host '192.168.0.3' is known and matches the RSA host key.
debug1: Found key in /home/welcome/.ssh/known_hosts:1
debug1: ssh_rsa_verify: signature correct
debug1: SSH2_MSG_NEWKEYS sent
debug1: expecting SSH2_MSG_NEWKEYS
debug1: SSH2_MSG_NEWKEYS received
debug1: SSH2_MSG_SERVICE_REQUEST sent
debug1: SSH2_MSG_SERVICE_ACCEPT received
debug1: Authentications that can continue: publickey,password
debug1: Next authentication method: publickey
debug1: Trying private key: /home/welcome/.ssh/identity
debug1: Offering public key: /home/welcome/.ssh/id_rsa
debug1: Authentications that can continue: publickey,password
debug1: Trying private key: /home/welcome/.ssh/id_dsa
debug1: Next authentication method: password

maaf belum paham di mana masalahnya :)

>
> Ronny
>
> --
> LewatMana.com -- the Indonesian commuter community

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] datadir mysql ubuntu 8.04 ga mau dipindah ke folder lain

2009-02-20 Terurut Topik nonong rowi
On 2/20/09, Leon Gunanta  wrote:
> 2009/2/20 nonong rowi :
>> On 2/20/09, i(Yayan  wrote:
>>>
>>>
>>

>
> Kalo AppArmornya masih jalan, coba matiin dulu,
>
> # /etc/init.d/apparmor stop
>
sip memang gara2 apparmor, setelah distop langsung mau. sebelumnya
saya dah coba edit dua baris yang mengandung /var/lib/mysql menjadi
/home/mysql di /etc/apparmor.d/usr.sbin.mysqld dan restart apparmor
tapi tetap ga mau, setelah dimatikan/stop baru mau.

Thanks

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] datadir mysql ubuntu 8.04 ga mau dipindah ke folder lain

2009-02-20 Terurut Topik nonong rowi
On 2/20/09, i(Yayan  wrote:
> wah nyerah deh gue!
>
> atau coba OOT nama directorynya harus mysql ;))
>  ditunggu y klo udah solved!

Yang pertama malah /home/mysql krn ga mau dicoba nama lain, ternyata sama

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] datadir mysql ubuntu 8.04 ga mau dipindah ke folder lain

2009-02-20 Terurut Topik nonong rowi
On 2/20/09, i(Yayan  wrote:
> sepertinya ada error di permission tuh OM,
> coba di copy ulang directory var/lib/mysqlnya tapi pake option -a
> #cp -a /var/lib/mysql /home/data-sql
>
> mudah mudahan membantu
>
> atau coba copas error loga nya di google, tapi klo solved post disini y!
>
>

masih kaga mau euy...

Feb 20 08:48:13 ubuntu804 kernel: [17601.059657]
audit(1235137693.118:47): type=1503 operation="inode_create"
requested_mask="w::" denied_mask="w::"
name="/home/data_sql/ubuntu804.lower-test" pid=20147
profile="/usr/sbin/mysqld" namespace="default"
Feb 20 08:48:13 ubuntu804 kernel: [17601.060054]
audit(1235137693.118:48): type=1503 operation="inode_create"
requested_mask="w::" denied_mask="w::"
name="/home/data_sql/ubuntu804.lower-test" pid=20147
profile="/usr/sbin/mysqld" namespace="default"
Feb 20 08:48:13 ubuntu804 kernel: [17601.076421]
audit(1235137693.138:49): type=1503 operation="inode_permission"
requested_mask="rw::" denied_mask="rw::" name="/home/data_sql/ibdata1"
pid=20147 profile="/usr/sbin/mysqld" namespace="default"

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] datadir mysql ubuntu 8.04 ga mau dipindah ke folder lain

2009-02-20 Terurut Topik nonong rowi
On 2/20/09, i(Yayan  wrote:
> yup betul,
> kemungkinan ada setup yang kurang, misal owners dari datadir mysql yg baru
> tersebut
>
> coba periksa/bandingkan:
> #ls -al /var/lib/mysl
> #ls -al /home/mysql
>
> periksa juga owners dari directory mysql
> #ls -al /home/mysq*
>

kalo dari hak akses dan owner kayaknya dah sama persih tuh:

r...@ubuntu804:/var/log# ls -al /var/lib/mysql
total 20536
drwxr-xr-x  3 mysql mysql 4096 2009-02-20 08:19 .
drwxr-xr-x 27 root  root  4096 2009-02-20 03:50 ..
-rw-r--r--  1 mysql mysql0 2009-02-20 01:24 debian-5.0.flag
-rw-rw  1 mysql mysql 10485760 2009-02-20 08:16 ibdata1
-rw-rw  1 mysql mysql  5242880 2009-02-20 08:19 ib_logfile0
-rw-rw  1 mysql mysql  5242880 2009-02-19 23:15 ib_logfile1
drwxr-xr-x  2 mysql mysql 4096 2009-02-20 01:24 mysql
-rw---  1 mysql mysql7 2009-02-19 23:15 mysql_upgrade_info

r...@ubuntu804:/var/log# ls -al /home/data_sql
total 20536
drwxr-xr-x  3 mysql mysql 4096 2009-02-20 04:04 .
drwxr-xr-x 29 root  root  4096 2009-02-20 04:03 ..
-rw-r--r--  1 mysql mysql0 2009-02-20 01:24 debian-5.0.flag
-rw-rw  1 mysql mysql 10485760 2009-02-20 03:51 ibdata1
-rw-rw  1 mysql mysql  5242880 2009-02-20 03:56 ib_logfile0
-rw-rw  1 mysql mysql  5242880 2009-02-19 23:15 ib_logfile1
drwxr-xr-x  2 mysql mysql 4096 2009-02-20 01:24 mysql
-rw---  1 mysql mysql7 2009-02-19 23:15 mysql_upgrade_info

Tapi kalo di /var/log/messages sih ada pesan ini:

Feb 20 08:16:29 ubuntu804 kernel: [15700.488810]
audit(1235135789.378:44): type=1503 operation="inode_create"
requested_mask="w::" denied_mask="w::"
name="/home/data_sql/ubuntu804.lower-test" pid=19610
profile="/usr/sbin/mysqld" namespace="default"
Feb 20 08:16:29 ubuntu804 kernel: [15700.489209]
audit(1235135789.378:45): type=1503 operation="inode_create"
requested_mask="w::" denied_mask="w::"
name="/home/data_sql/ubuntu804.lower-test" pid=19610
profile="/usr/sbin/mysqld" namespace="default"
Feb 20 08:16:29 ubuntu804 kernel: [15700.505814]
audit(1235135789.398:46): type=1503 operation="inode_permission"
requested_mask="rw::" denied_mask="rw::" name="/home/data_sql/ibdata1"
pid=19610 profile="/usr/sbin/mysqld" namespace="default"

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] AUTHENTICATION FAILED di ubuntu 7.04 64 bit

2009-02-20 Terurut Topik nonong rowi
On 2/17/09, eko rusdyanto  wrote:
> Dear All
> Server saya pakai ubuntu 7.04 ( 64 bit )
> Saya install clam av di server setelah install saya log off.
> Tapi saat saya login GUI ke server jadi tidak bisa dan muncul message
> "AUTHENTICATION FAILED "
> Saya suda jalankan reset password dari recovery mode, tapi saat login
> ada 2 kondisi.
> 1. Username & password bener error messagenya "AUTHENTICATION FAILED "
>
> 2. Saya coba login dengan user yg benar tapi passwordnya saya input
> asal2xan.
> error messagenya "INCORRECT USERNAME OR PASSWORD. LETTER MUST BE TYPE
> IN THE CORRECT CASE"
>
> Kira2x apnya ya pak yg menyebabkan dia tidak bisa login.
> Gimana caranya agar saya bisa login ke text mode ( tanpa GUI ) tapi
> user juga bisa pakai server tersebut.
> Karena server ini di pakai untuk file sharing server.
>
> Mohon bantuannya
> terima kasih
>
>
Kalo punya Ubuntu lain yang masih jalan, coba ambil baris yang
mengandung user dengan hak root di file /etc/group, /etc/gshadow,
/etc/passwd dan /etc/shadow. Kemudian buka komputer dengan menggunakan
linux Live CD (tidak harus ubuntu) lalu copy-kan baris yang diambil
tadi dan timpakan di baris yang mengandung account yang sama dengan
komputer yang sehat tadi di komputer yang bermasalah di file yang
sama.

Semoga membantu

Salam
Nonong

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] datadir mysql ubuntu 8.04 ga mau dipindah ke folder lain

2009-02-20 Terurut Topik nonong rowi
Di server ubuntu 7.10 saya, datadir saya set di /home/mysql. Di server
8.04 waktu hal serupa saya lakukan, waktu mysql di restart FAIL.
Semula saya menduga hal ini terjadi hanya untuk yang versi 64 bit.
Karena penasaran di komputer desktop yang memakai 8.04 32 bit datadir
saya coba pindah ke /home/mysql. Ternyata hasilnya sama FAIL-nya saat
di-reload.

Saya dah coba bikin symblic link dari /home/mysql ke /var/lib/mysql
biar si ubuntu "tertipu" tapi kayaknya dia tahu kalau itu hanya
simbolic link, jadi tetap FAIL :)

Mohon bantuannya.  Makasih.

Salam

Nonong

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] E: Sub-process /usr/bin/dpkg returned an error code (2)

2009-02-19 Terurut Topik nonong rowi
Saya barusan Install Ubuntu 8.04 64 bit di komputer AMD untuk
menggantikan server lama yang menggunakan komputer tua dengan ubuntu
7.10. Backup data dengan menggunakan rsync dah beres. Selain data
/etc/passwd, /etc/shadow dan /etc/group juga saya timpakan ke server
baru.

Waktu saya mau install postfix, timbul masalah saat preconfigur:

E: Sub-process /usr/bin/dpkg returned an error code (2)

saya dah lakukan apt-get install -f tapi hasilnya tetap saja. mohon
masukannya. Terima kasih

Salam

Nonong

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Virtual Host CentOS lagi

2009-02-18 Terurut Topik nonong rowi
On 2/18/09, muhammad panji  wrote:
> 2009/2/18 nonong rowi :
>> On 2/18/09, muhammad panji  wrote:
>>> 2009/2/18 nonong rowi :
>>>
>>>>
>>>> Starting httpd: Warning: DocumentRoot [/home/www/pertama] does n exist
>>
>>> kelihatannya hak akses ke /home/ nggak mengizinkan apache masuk
>>> kebawah direktori /home
>>>
>>> --
>>> Muhammad Panji
>>> http://sumodirjo.wordpress.com
>>
>> hak akses secara sudah 755 (recursiv dari /home/www)
>> owner dah diset apache:root
>> tapi masih ga ngaruh
> dari /home/www atau dari /home?
>
755 dr /home
owner apache:root dari /home/www

Tapi dah ketemu kok lihat /var/log/httpd/error_log ternyata masalahnya
di selinux.
Coba googling ttg selinux, banyak yang mengeluh kesulitan. Akhirnya
dimatikan saja, eh... ternyata jalan :)

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Virtual Host CentOS lagi

2009-02-18 Terurut Topik nonong rowi
On 2/18/09, muhammad panji  wrote:
> 2009/2/18 nonong rowi :
>
>>
>> Starting httpd: Warning: DocumentRoot [/home/www/pertama] does n exist

> kelihatannya hak akses ke /home/ nggak mengizinkan apache masuk
> kebawah direktori /home
>
> --
> Muhammad Panji
> http://sumodirjo.wordpress.com

hak akses secara sudah 755 (recursiv dari /home/www)
owner dah diset apache:root
tapi masih ga ngaruh

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Virtual Host CentOS lagi

2009-02-18 Terurut Topik nonong rowi
Maaf nih nanya lagi :)

Setelah kemarin berhasil setting di server di ip public, saya coba
install ulang Centos di lokal, di komputer lain. hasilnya kok malah
direcktori ga dikenali ya, ini pesannya

Starting httpd: Warning: DocumentRoot [/home/www/pertama] does not exist

padahal directori tersebut ada dengan hak akses 755.

Konfigurasi httpd.conf:

NameVirtualHost 192.168.4.249:80


DocumentRoot "/home/www/pertama"
ServerName nonong96.com

allow from all
Options +Indexes



Catatan: dns dah jalan

; <<>> DiG 9.4.2-P2 <<>> nonong96.com

;; global options:  printcmd
;; Got answer:
;; ->>HEADER<<- opcode: QUERY, status: NOERROR, id: 1661
;; flags: qr aa rd ra; QUERY: 1, ANSWER: 1, AUTHORITY: 1, ADDITIONAL: 0

;; QUESTION SECTION:
;nonong96.com.  IN  A

;; ANSWER SECTION:
nonong96.com.   38400   IN  A   192.168.4.249

;; AUTHORITY SECTION:
nonong96.com.   38400   IN  NS  nonong96.com.

;; Query time: 11 msec
;; SERVER: 192.168.4.249#53(192.168.4.249)
;; WHEN: Wed Feb 18 19:04:44 2009
;; MSG SIZE  rcvd: 60

Mohon bantuannya. Terima kasih

Salam

Nonong
Ubuntu user: 23886

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] yang membuat kagum di CentOS

2009-02-15 Terurut Topik nonong rowi
On 2/15/09, muhammad panji  wrote:
> 2009/2/15 nonong rowi :

> apakah load mesin ubuntu dan centos sama? konfigurasi my.ini juga
> apakah sama antara kedua mesin?
> rgds.
>
>
>
>
> --
> Muhammad Panji
> http://sumodirjo.wordpress.com

isi my.cnf di CentOS lebih pendek (tidak sebanyak di Ubuntu). Load
mesin lebih besar di mesin CentOS tapi dia pakai Core 2 duo RAM 4 GB
sedangkan, ubuntu load mesin lebih kecil krn memang tidak terlalu
banyak kunjungan tapi dia cuma pakai AMD tua RAM 512. Apakah ini
mempengaruhi overhead MySQL? sebenarnya overhead MySQL disebabkan
seringnya pengeditan atau pengaruh konfigurasi mysql dan load mesin

Salam

Nonong

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] yang membuat kagum di CentOS

2009-02-15 Terurut Topik nonong rowi
Ada hal yang membuat saya kagum di CentOS yaitu sudah setahun lebih
sebulan ini web berjalan (meskipun saya baru nangani 1 bln) dengan
kunjungan cukup padat dan transfer data tiap hari serta pengeditan
yang cukup sering tapi database MySQL tidak mengalami overhead tanpa
dilakukan optimation table, sementara ubuntu saya dalam beberapa hari
saja sudah ada overhead-nya.

Saya tidak tahu apakah di mesin CentOS ini dikonfigurasi khusus
sebelumnya (karena yang install dan setting awal bukan saya). Tapi
inti yang ingin saya tanyakan sebenarnya: bisakah ini dilakukan di
Ubuntu.

Terima kasih sebelumnya

Salam

Nonong

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] yang membuat kagum di CentOS

2009-02-15 Terurut Topik nonong rowi
Ada hal yang membuat saya kagum di CentOS yaitu sudah setahun lebih
sebulan ini web berjalan (meskipun saya baru nangani 1 bln) dengan
kunjungan cukup padat dan transfer data tiap hari serta pengeditan
yang cukup sering tapi database MySQL tidak mengalami overhead tanpai
dilakukan optimation table, sementara ubuntu saya dalam beberapa hari
saja sudah ada overhead-nya.

Saya tidak tahu apakah di mesin CentOS ini dikonfigurasi khusus
sebelumnya (karena yang install dan setting awal bukan saya). Tapi
inti yang ingin saya tanyakan sebenarnya: bisakah ini dilakukan di
Ubuntu.

Terima kasih sebelumnya

Salam

Nonong

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] virtual host di CentOS

2009-02-15 Terurut Topik nonong rowi
On 2/15/09, muhammad panji  wrote:
> 2009/2/15 nonong rowi :
>> On 2/15/09, Yuvi Syamsiana  wrote:
>>> Mungkin membantu kalau dipastein conf httpdnya kali mas, khusus yang
>>> virtual host
>>>
>>

> diset di virtual host pertama
>  ... 
>
> baru yang kedua set untuk media.nonong.net
>  ServerName media.nonong.net ... 
>
>
> mengutip dari : http://httpd.apache.org/docs/2.2/vhosts/name-based.html
> "Main host goes away
> If you are adding virtual hosts to an existing web server, you must
> also create a  block for the existing host. The
> ServerName and DocumentRoot included in this virtual host should be
> the same as the global ServerName and DocumentRoot. List this virtual
> host first in the configuration file so that it will act as the
> default host.
> "
> rgds,
>
>
>
>
> --
> Muhammad Panji
> http://sumodirjo.wordpress.com

virtual host untuk nonong.net dah dibuat, tetap ga jalan..!

Sekarang dah jalan kok pakai cara Mas Okta Pranata. S tapi bedanya
saya tidak pakai ip virtual melainkan langsung menggunakan ip eth0.
Intinya kayaknya harus menggunakan ip di virtual hostnya (), kalau ga pakai ip ga mau jalan, soalnya waktu saya
coba hapus ip-nya ga jalan lagi begitu dikasih ip kembali jalan.

Terima kasih kepada semuanya atas supportnya terutama Mas Okta Pranata. S

Best Regards

Nonong

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] virtual host di CentOS

2009-02-15 Terurut Topik nonong rowi
On 2/15/09, Okta Pranata. S  wrote:

> ifconfig eth0:1 192.168.0.10/24 up
> di named.conf nya masukin "media IN A 192.168.0.10"
>
> 
> DocumentRoot "/home/nonong/public_html/media"
> ServerName media.nonong.net
> 
> allow from all
> Options +Indexes
> 
> 
>
> restart service named dan httpd-nya
>

Kalau saya pakai ip public apa virtual ip tersebut bisa diakses juga
dari internet?
Saya dah coba tapi tetap aja ke dokument_root default

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] virtual host di CentOS

2009-02-14 Terurut Topik nonong rowi
On 2/15/09, Yuvi Syamsiana  wrote:
> Mungkin membantu kalau dipastein conf httpdnya kali mas, khusus yang
> virtual host
>

Ini virtual host di httpd.conf


DocumentRoot "/home/nonong/public_html/media"
ServerName media.nonong.net

allow from all
Options +Indexes



nonong.net dah jalan tapi waktu di browser dikasih media.nonong.net
langsung kembali ke foldernya nonong.net (/home/nonong/public_html/)
bukan ke media.nonong.net (/home/nonong/public_html/media)

Makasih

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] virtual host di CentOS

2009-02-14 Terurut Topik nonong rowi
Halo semua,

Dah sebulan ini saya disuruh tangani server CentOS (yang sudah
terinstall).  Waktu saya bikin virtual host kok waktu di-browse tetap
menuju host default yang sudah jalan.

Karena server tersebut dah jalan untuk menjalankan LAMP saya ga mau
ngoprek lebih jauh. Akhirnya saya install sendiri dari awal si CentOS
itu di komputer lain untuk coba-coba. Tapi hasilnya kok sama ya, tiap
bikin virtual host selalu lari ke host default. Dah saya coba dengan
cara console dan webmin hasilnya sama.

Apa memang ada perlakuan khusus dibanding Ubuntu?  Soalnya di ubuntu
setelah install terus bikin virtual host langsung jalan gak perlu
diapa-apai (selain me-reload apache :) )

Mohon pencerahannya.  Thank's

Best Regards,

Nonong

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] ethernet card virtualbox

2009-01-09 Terurut Topik nonong rowi
Mohon maaf, sebenarnya ini sudah saya tanyakan sebelumnya, tapi setiap
saya kirim menggunakan mizilla thunderbird di ubuntu tidak pernah
masuk ke milis (meskipun masuk di
http://www.mail-archive.com/tanya-jawab%40linux.or.id/). Sekarang saya
coba kirim dari webmail :)

Pertanyaan: setiap saya install OS di virtualbox ubuntu kenapa
ethernet tidak mau connect, terdetek tapi tidak mau connect waktu ping
(RTO). OS yang dah pernah diinstall di virtualbox: mikrotik, windows
2003, Centos5.

Mohon penjelasan kira-kira di mana masalahnya.

Makasih sebelumnya

Nonong

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] space minimal utk ubuntu me

2008-09-19 Terurut Topik nonong rowi
Pada 19 September 2008 09:40, st SABRI <[EMAIL PROTECTED]> menulis:
> 20 GB lebih dari cukup untuk semua aplikasi yg ada di ubuntu-me  saran
> saya cukup 15 GB tapi ingat setelah anda selesai instalasi dan sudah beres
> semua sistem lakukan ini
>
> buka terminal
>
> $ sudo rm -rf /var/cache/apt/archives/*.deb
> $ sudo rm -rf /var/cache/apt/archives/*.tar.gz
>
> tujuannya untuk menghapus semua file binary (namafileDOTdeb) dan source
> (kalo ada) yang dicache di hard-disk sebelum di-install pada saat instalasi
> (terutama dengan synaptic).
>
> dengan cara ini anda akan membuat space ubuntu menjadi lega 
>
> salam
>
Wah kalo saya malah suka mengoleksi archives tuh soalnya kalo mau
install ulang tinggal file2 tersebut di /var/cache/apt/archives
dijamin ga perlu tunggu lama untuk ngambil dari server repository.

btw saya dah install nih si ubuntu-me cuma ga saya bikin partisi
khusus untuk /home soalnya takut ga cukup (ga tau berapa banyak akan
kepakai untuk direktori / ).
Ini Laporan pemakaian hdd:

[EMAIL PROTECTED]:~$ df -h
FilesystemSize  Used Avail Use% Mounted on
/dev/sda3  17G  6.9G  9.3G  43% /
varrun506M  132K  506M   1% /var/run
varlock   506M 0  506M   0% /var/lock
udev  506M   64K  506M   1% /dev
devshm506M   12K  506M   1% /dev/shm
lrm   506M   39M  467M   8%
/lib/modules/2.6.24-19-generic/volatile
/dev/sda1 137M   42M   89M  32% /boot
gvfs-fuse-daemon   17G  6.9G  9.3G  43% /home/nonong/.gvfs

Itu dah termasuk peket LAMP, eclipse, wine dan bbrp program tambahan
selain bawaan install standard. Untuk swap saya kasih 2 GB

Makasih untuk semua atas tanggapannya

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis