Re: [tanya-jawab] Gateway firewall dg Linux

2003-11-14 Terurut Topik Anders
On Fri, 14 Nov 2003, Zulkifli A.T. wrote:

 trustix-2.0-200306271117-i586.iso   27-Jun-2003 19:18   313M  CDROM Image
 trustix-2.0-200306271117-src.iso 27-Jun-2003 19:18   267M  CDROM Image
 trustix-2.0-i586.iso 27-Jun-2003 19:18   313M  CDROM 
 Image
 trustix-2.0-src.iso   27-Jun-2003 19:18   267M  
 CDROM Image
 kira2 sebaiknya pake yg mana ya..?
 trims

pak...kalau ada embel2 kode *src*, itu source nya..
best bet kalau utk pengguna (bukan code hacker), ambil yg jangan ada kode 
*src* nya

kalau masih tanya juga 'yg mana?' 

berikut cara baca kode tanggal release, dan yg perlu diperhatikan kalau mau download 
dlsb:

200306271117 itu bisa dipastikan bacanya 'tanggal 27 juni tahun 2003 jam 
11 lewat 17 detik'

dan kalau dilihat, file trustix-2.0-i586.iso itu gedenya sama dengan 
trustix-2.0-200306271117-i586.iso

jadi bisa dipastikan file tsb lah yg musti diambil

lood guck

-a-


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] Gateway firewall dg Linux

2003-11-14 Terurut Topik Zulkifli A.T.
Ok  terima kasih banyak atas informasinya..


From: Anders [EMAIL PROTECTED]
Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
Date: Fri, 14 Nov 2003 14:34:45 +0700 (WIT)
On Fri, 14 Nov 2003, Zulkifli A.T. wrote:

 trustix-2.0-200306271117-i586.iso   27-Jun-2003 19:18   313M  CDROM 
Image
 trustix-2.0-200306271117-src.iso 27-Jun-2003 19:18   267M  CDROM 
Image
 trustix-2.0-i586.iso 27-Jun-2003 19:18   313M  
CDROM
 Image
 trustix-2.0-src.iso   27-Jun-2003 19:18   267M
 CDROM Image
 kira2 sebaiknya pake yg mana ya..?
 trims

pak...kalau ada embel2 kode *src*, itu source nya..
best bet kalau utk pengguna (bukan code hacker), ambil yg jangan ada kode
*src* nya
kalau masih tanya juga 'yg mana?'

berikut cara baca kode tanggal release, dan yg perlu diperhatikan kalau mau 
download dlsb:

200306271117 itu bisa dipastikan bacanya 'tanggal 27 juni tahun 2003 jam
11 lewat 17 detik'
dan kalau dilihat, file trustix-2.0-i586.iso itu gedenya sama dengan
trustix-2.0-200306271117-i586.iso
jadi bisa dipastikan file tsb lah yg musti diambil

lood guck

-a-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
_
Tired of spam? Get advanced junk mail protection with MSN 8. 
http://join.msn.com/?page=features/junkmail

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php


Re: [tanya-jawab] Gateway firewall dg Linux

2003-11-13 Terurut Topik Zulkifli A.T.
dimana saya msh bisa mendapatkan isonya RH 6.0,
saya liat di linuxiso.org udh gak ada tuh..

From: Denie Nataprawira [EMAIL PROTECTED]
Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
Date: Thu, 13 Nov 2003 13:41:54 +0700
pake RH 6.0

panduan? yang saya  lakukan hanya booting dari CDROM nya, diprompt
pertama isi linux text, trus install sebagai server.
Tanpa utak-atik apa2 lagi, arahkan windows/PC client langsung ke linux
yang baru diinstal sbg default gateway. sudah jalan.
* untuk koneksi dialup, tinggal setup minicom (secara default,
installasi RH akan mendeteksi modem, jadi pas install, pastikan modem
anda tersambung dan on).
* untuk koneksi lan/dedicated/adsl/LC/permanent connection, hanya
settingan network (dari prompt root: # netconfig)
kalo mau di-restrict, tinggal setting di iptables. (google: iptable
setup setting)
pastikan services yang lain dimatikan saja, supaya ngga berat2in
server/gateway-nya.
rgds,
-dn-
- Original Message -
From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, November 13, 2003 12:34 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
 boleh tau.. Anda pake Linux apa di 386 tsb.
 trus minta pandu instalasi nya dong..


 From: Denie Nataprawira [EMAIL PROTECTED]
 Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
 Date: Thu, 13 Nov 2003 10:26:56 +0700
 
 gak ada masalah. malah, dikantor saya pake 386, memory 32MB, hdd 1,7
 GB... ehehehehe
 
 tinggal install minimal linuxnya, jalanin router sw untuk act as
router,
 iptables, dll yang dibutuhkan.
 
 -dn-
 
 
 - Original Message -
 From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, November 13, 2003 10:19 AM
 Subject: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
 
 
  
   Salam..
  
   mo tanya ada gak ya, linux yg bisa dijadikan gateway  firewall
   yg dipasang di komputer lama 486/pentium 1.
  
   _
   Add photos to your e-mail with MSN 8. Get 2 months FREE*.
   http://join.msn.com/?page=features/featuredemail
  
  
   --
   Unsubscribe: kirim email kosong ke
[EMAIL PROTECTED]
   Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
  
  
 
 
 
 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
[EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
 

 _
 MSN 8 helps eliminate e-mail viruses. Get 2 months FREE*.
 http://join.msn.com/?page=features/virus


 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php




--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
_
Tired of spam? Get advanced junk mail protection with MSN 8. 
http://join.msn.com/?page=features/junkmail

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php


Re: [tanya-jawab] Gateway firewall dg Linux

2003-11-13 Terurut Topik Denie Nataprawira
RH 6 dah lama  banget oom :) skrg versi 9 -
coba yang RH 7.2, ato distribusi lain yang lebih ringan,
soalnya kalo RH 7.2 keatas, memerlukan resource yang lebih baik lagi.

masih banyak koq distrib- yang lainnya :) ada slackware, bsd, freebsd
kalo mandrake, suse : sama aja ama RH.


-dn-


- Original Message -
From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, November 13, 2003 2:37 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux


 dimana saya msh bisa mendapatkan isonya RH 6.0,
 saya liat di linuxiso.org udh gak ada tuh..


 From: Denie Nataprawira [EMAIL PROTECTED]
 Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
 Date: Thu, 13 Nov 2003 13:41:54 +0700
 
 pake RH 6.0
 
 panduan? yang saya  lakukan hanya booting dari CDROM nya, diprompt
 pertama isi linux text, trus install sebagai server.
 Tanpa utak-atik apa2 lagi, arahkan windows/PC client langsung ke
linux
 yang baru diinstal sbg default gateway. sudah jalan.
 
 * untuk koneksi dialup, tinggal setup minicom (secara default,
 installasi RH akan mendeteksi modem, jadi pas install, pastikan modem
 anda tersambung dan on).
 * untuk koneksi lan/dedicated/adsl/LC/permanent connection, hanya
 settingan network (dari prompt root: # netconfig)
 
 kalo mau di-restrict, tinggal setting di iptables. (google: iptable
 setup setting)
 
 pastikan services yang lain dimatikan saja, supaya ngga berat2in
 server/gateway-nya.
 
 rgds,
 -dn-
 
 
 - Original Message -
 From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, November 13, 2003 12:34 PM
 Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
 
 
   boleh tau.. Anda pake Linux apa di 386 tsb.
   trus minta pandu instalasi nya dong..
  
  
   From: Denie Nataprawira [EMAIL PROTECTED]
   Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED]
   Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
   Date: Thu, 13 Nov 2003 10:26:56 +0700
   
   gak ada masalah. malah, dikantor saya pake 386, memory 32MB, hdd
1,7
   GB... ehehehehe
   
   tinggal install minimal linuxnya, jalanin router sw untuk act as
 router,
   iptables, dll yang dibutuhkan.
   
   -dn-
   
   
   - Original Message -
   From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED]
   Sent: Thursday, November 13, 2003 10:19 AM
   Subject: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
   
   

 Salam..

 mo tanya ada gak ya, linux yg bisa dijadikan gateway 
firewall
 yg dipasang di komputer lama 486/pentium 1.


_
 Add photos to your e-mail with MSN 8. Get 2 months FREE*.
 http://join.msn.com/?page=features/featuredemail


 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php


   
   
   
   --
   Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED]
   Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
   
  
   _
   MSN 8 helps eliminate e-mail viruses. Get 2 months FREE*.
   http://join.msn.com/?page=features/virus
  
  
   --
   Unsubscribe: kirim email kosong ke
[EMAIL PROTECTED]
   Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
  
  
 
 
 
 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
[EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
 

 _
 Tired of spam? Get advanced junk mail protection with MSN 8.
 http://join.msn.com/?page=features/junkmail


 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php





-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] Gateway firewall dg Linux

2003-11-13 Terurut Topik redkurawa
pakai TSL, tawie server linux (aka) trustix secure linux
enteng kalo buat router, sudah berbasis kernel 2.4. bisa donlot iso di
planetmirror.com

- Original Message -
From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, November 12, 2003 11:37 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux


 dimana saya msh bisa mendapatkan isonya RH 6.0,
 saya liat di linuxiso.org udh gak ada tuh..


 From: Denie Nataprawira [EMAIL PROTECTED]
 Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
 Date: Thu, 13 Nov 2003 13:41:54 +0700
 
 pake RH 6.0
 
 panduan? yang saya  lakukan hanya booting dari CDROM nya, diprompt
 pertama isi linux text, trus install sebagai server.
 Tanpa utak-atik apa2 lagi, arahkan windows/PC client langsung ke linux
 yang baru diinstal sbg default gateway. sudah jalan.
 
 * untuk koneksi dialup, tinggal setup minicom (secara default,
 installasi RH akan mendeteksi modem, jadi pas install, pastikan modem
 anda tersambung dan on).
 * untuk koneksi lan/dedicated/adsl/LC/permanent connection, hanya
 settingan network (dari prompt root: # netconfig)
 
 kalo mau di-restrict, tinggal setting di iptables. (google: iptable
 setup setting)
 
 pastikan services yang lain dimatikan saja, supaya ngga berat2in
 server/gateway-nya.
 
 rgds,
 -dn-
 
 
 - Original Message -
 From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, November 13, 2003 12:34 PM
 Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
 
 
   boleh tau.. Anda pake Linux apa di 386 tsb.
   trus minta pandu instalasi nya dong..
  
  
   From: Denie Nataprawira [EMAIL PROTECTED]
   Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED]
   Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
   Date: Thu, 13 Nov 2003 10:26:56 +0700
   
   gak ada masalah. malah, dikantor saya pake 386, memory 32MB, hdd 1,7
   GB... ehehehehe
   
   tinggal install minimal linuxnya, jalanin router sw untuk act as
 router,
   iptables, dll yang dibutuhkan.
   
   -dn-
   
   
   - Original Message -
   From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED]
   Sent: Thursday, November 13, 2003 10:19 AM
   Subject: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
   
   

 Salam..

 mo tanya ada gak ya, linux yg bisa dijadikan gateway  firewall
 yg dipasang di komputer lama 486/pentium 1.

 _
 Add photos to your e-mail with MSN 8. Get 2 months FREE*.
 http://join.msn.com/?page=features/featuredemail


 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php


   
   
   
   --
   Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED]
   Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
   
  
   _
   MSN 8 helps eliminate e-mail viruses. Get 2 months FREE*.
   http://join.msn.com/?page=features/virus
  
  
   --
   Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
   Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
  
  
 
 
 
 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
 

 _
 Tired of spam? Get advanced junk mail protection with MSN 8.
 http://join.msn.com/?page=features/junkmail


 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] Gateway firewall dg Linux

2003-11-13 Terurut Topik Zulkifli A.T.
Saya coba liat di planetmirror, ada list berikut ini :

trustix-2.0-200306271117-i586.iso   27-Jun-2003 19:18   313M  CDROM Image
trustix-2.0-200306271117-src.iso 27-Jun-2003 19:18   267M  CDROM Image
trustix-2.0-i586.iso 27-Jun-2003 19:18   313M  CDROM 
Image
trustix-2.0-src.iso   27-Jun-2003 19:18   267M  
CDROM Image

kira² sebaiknya pake yg mana ya..?
trims

From: redkurawa [EMAIL PROTECTED]
Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
CC: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
Date: Thu, 13 Nov 2003 20:31:17 -0800
pakai TSL, tawie server linux (aka) trustix secure linux
enteng kalo buat router, sudah berbasis kernel 2.4. bisa donlot iso di
planetmirror.com
- Original Message -
From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, November 12, 2003 11:37 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
 dimana saya msh bisa mendapatkan isonya RH 6.0,
 saya liat di linuxiso.org udh gak ada tuh..


 From: Denie Nataprawira [EMAIL PROTECTED]
 Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
 Date: Thu, 13 Nov 2003 13:41:54 +0700
 
 pake RH 6.0
 
 panduan? yang saya  lakukan hanya booting dari CDROM nya, diprompt
 pertama isi linux text, trus install sebagai server.
 Tanpa utak-atik apa2 lagi, arahkan windows/PC client langsung ke linux
 yang baru diinstal sbg default gateway. sudah jalan.
 
 * untuk koneksi dialup, tinggal setup minicom (secara default,
 installasi RH akan mendeteksi modem, jadi pas install, pastikan modem
 anda tersambung dan on).
 * untuk koneksi lan/dedicated/adsl/LC/permanent connection, hanya
 settingan network (dari prompt root: # netconfig)
 
 kalo mau di-restrict, tinggal setting di iptables. (google: iptable
 setup setting)
 
 pastikan services yang lain dimatikan saja, supaya ngga berat2in
 server/gateway-nya.
 
 rgds,
 -dn-
 
 
 - Original Message -
 From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, November 13, 2003 12:34 PM
 Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
 
 
   boleh tau.. Anda pake Linux apa di 386 tsb.
   trus minta pandu instalasi nya dong..
  
  
   From: Denie Nataprawira [EMAIL PROTECTED]
   Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED]
   Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
   Date: Thu, 13 Nov 2003 10:26:56 +0700
   
   gak ada masalah. malah, dikantor saya pake 386, memory 32MB, hdd 
1,7
   GB... ehehehehe
   
   tinggal install minimal linuxnya, jalanin router sw untuk act as
 router,
   iptables, dll yang dibutuhkan.
   
   -dn-
   
   
   - Original Message -
   From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED]
   Sent: Thursday, November 13, 2003 10:19 AM
   Subject: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
   
   

 Salam..

 mo tanya ada gak ya, linux yg bisa dijadikan gateway  firewall
 yg dipasang di komputer lama 486/pentium 1.

 
_
 Add photos to your e-mail with MSN 8. Get 2 months FREE*.
 http://join.msn.com/?page=features/featuredemail


 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php


   
   
   
   --
   Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED]
   Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
   
  
   _
   MSN 8 helps eliminate e-mail viruses. Get 2 months FREE*.
   http://join.msn.com/?page=features/virus
  
  
   --
   Unsubscribe: kirim email kosong ke 
[EMAIL PROTECTED]
   Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
  
  
 
 
 
 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
 

 _
 Tired of spam? Get advanced junk mail protection with MSN 8.
 http://join.msn.com/?page=features/junkmail


 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
_
Help STOP SPAM with the new MSN 8 and get 2 months FREE*  
http://join.msn.com/?page=features/junkmail

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php


Re: [tanya-jawab] Gateway firewall dg Linux

2003-11-13 Terurut Topik Bayoe Haryanto
At 14:25 14/11/2003, you wrote:
Saya coba liat di planetmirror, ada list berikut ini :

trustix-2.0-200306271117-i586.iso   27-Jun-2003 19:18   313M  CDROM Image
trustix-2.0-200306271117-src.iso 27-Jun-2003 19:18   267M  CDROM Image
trustix-2.0-i586.iso 27-Jun-2003 
19:18   313M  CDROM Image
trustix-2.0-src.iso   27-Jun-2003 19:18   267M
CDROM Image

kira² sebaiknya pake yg mana ya..?
trims
Baris 1 dan 3 sama
Baris 2 dan 4 sama
==BAYOE++ 



--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php


Re: [tanya-jawab] Gateway firewall dg Linux

2003-11-12 Terurut Topik Dirgantara R T
install ip fowarding nya di =1
dan pasang ipchains or iptables aja.

- Original Message - 
From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, November 13, 2003 10:19 AM
Subject: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux


 
 Salam..
 
 mo tanya ada gak ya, linux yg bisa dijadikan gateway  firewall
 yg dipasang di komputer lama 486/pentium 1.
 
 _
 Add photos to your e-mail with MSN 8. Get 2 months FREE*. 
 http://join.msn.com/?page=features/featuredemail
 
 
 -- 
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
 
 

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] Gateway firewall dg Linux

2003-11-12 Terurut Topik m.syukri

 mo tanya ada gak ya, linux yg bisa dijadikan gateway  firewall
 yg dipasang di komputer lama 486/pentium 1.

Untuk Linux sich banyak... Anda bisa gunakan salah distibusi LRP atau LEAF
Bering. Cukup dengan disket atau hardisk berukuran kecil udah jalan tuh
linux. dan memang LRP didesain untuk kebutuhan router/firewall.
Masalah cara instalasinya juga sudah ada dokumentasinya. Bahkan sudah ada
buku berbahasa indonesia yang membahas tentang distro tersebut. misalnya
buku yang diterbitkan oleh Majalah info Linux Tentang Networking atau Anda
bisa membaca buku Seri Pintar Linux PC Router dengan GNU/Linux Terbitan
elex media.


salam,
Syukri




-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php



Re: [tanya-jawab] Gateway firewall dg Linux

2003-11-12 Terurut Topik Zulkifli A.T.
boleh tau.. Anda pake Linux apa di 386 tsb.
trus minta pandu instalasi nya dong..

From: Denie Nataprawira [EMAIL PROTECTED]
Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux
Date: Thu, 13 Nov 2003 10:26:56 +0700
gak ada masalah. malah, dikantor saya pake 386, memory 32MB, hdd 1,7
GB... ehehehehe
tinggal install minimal linuxnya, jalanin router sw untuk act as router,
iptables, dll yang dibutuhkan.
-dn-

- Original Message -
From: Zulkifli A.T. [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, November 13, 2003 10:19 AM
Subject: [tanya-jawab] Gateway  firewall dg Linux

 Salam..

 mo tanya ada gak ya, linux yg bisa dijadikan gateway  firewall
 yg dipasang di komputer lama 486/pentium 1.

 _
 Add photos to your e-mail with MSN 8. Get 2 months FREE*.
 http://join.msn.com/?page=features/featuredemail


 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php




--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
_
MSN 8 helps eliminate e-mail viruses. Get 2 months FREE*. 
http://join.msn.com/?page=features/virus

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php