Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk diblok di squid

2010-05-04 Terurut Topik David
[OOT] Beberapa hari terakhir YM saya mendapat pesan dari YM yang isinya 
kurang lebih merujuk pada suatu site...
Duh, mengganggu sekali, sender saya minta ganti password malah 
marah-marah :((

saya ingin memblokir dari DNS saja, dengan memasukannya ke bogon list :D
Sembari menunggu list dari sesepuh sama seperti Pak Arief :)

Warm regards,
David
http://blog.pnyet.web.id



Arief Yudhawarman wrote:

Ada rekan2 yang punya daftar link download trojan/virus ? Saya baru
dapat satu, itu pun dari ym. Isinya agar buka link http://bflmages.com/image.php
Ini virus/trojan. Sudah masukkan ke proxy transparent (squid) agar
diblok.

Kalau ada teman2nya si trojan yang minta diblok sharing dong :).

  


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk diblok di squid

2010-05-04 Terurut Topik Donny Kurnia
David wrote:
 [OOT] Beberapa hari terakhir YM saya mendapat pesan dari YM yang isinya
 kurang lebih merujuk pada suatu site...
 Duh, mengganggu sekali, sender saya minta ganti password malah
 marah-marah :((
 saya ingin memblokir dari DNS saja, dengan memasukannya ke bogon list :D
 Sembari menunggu list dari sesepuh sama seperti Pak Arief :)
 
 Warm regards,
 David
 http://blog.pnyet.web.id

Klo emang ga penting, ya diblok aja user tersebut. Gitu aja kok repot.

--
Donny Kurnia
http://blog.abifathir.com
http://hantulab.blogspot.com
http://www.plurk.com/user/donnykurnia
http://twitter.com/donnykurnia

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk diblok di squid

2010-05-04 Terurut Topik lindu cipta
itu virus dari website, berawal dari pc atau flashdisk yang terinfeksi virus, 
kalau di kantor saya konfigurasinya seperti ini. internet - router - firewall 
- switch - pc. di firewall disetting sebagai gateway ke internet sehingga si 
firewall ini bisa menghadang trafic dari/ke luar.
Fungsi dari Firewall sendiri.
1. Mencegah akses internet yang berlebihan, firewall dedicated dengan proxy.
2. Mencegah akses internet ke sembarang website.
3. Mencegah akses content yang dapat merugikan trafic perusahaan. 50% trafic 
yang digunakan oleh sebuah perusahaan hanya untuk Yahoo messenger dan p2p, dan 
akses content content yang tidak berhubungan dengan pekerjaan . 20%  email 
spam, 10 % download yang tidak diperlukan, seperti virus dan lain lain. dan  
isanya benar benar melakukan pekerjaan.
4. Mencegah trafic yang berlebihan di jaringan dalam. Pernah dengar tentang 
virus network ?.

Syarat mutlak sebuah firewall.
Web (URL) filtering
Web anti-virus/anti-malware security yang selalu up2date
Advanced application-layer firewall
Network Inspection (intrusion detection/prevention)
Caching speeds Web traffic
report Dialog.
Single Sign On administrator via ldap atau active directory
Email spam filtering, spam assasin kurang akurat.

Di squid tidak bisa melakukan hal seperti ini. Di dansguardian juga tidak bisa

Best regards
Lindu Cipta Pranayama,S.Kom.


TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if5
Capture screenshots, upload images, edit and send them to your friends
through IMs, post on Twitter®, Facebook®, MySpace™, LinkedIn® – FAST!

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk diblok di squid

2010-05-04 Terurut Topik David

Nah Pak Lindu...
Kira-kira ada rekomendasi OS yang menyediakan hal2 tersebut?
mungkin seperti comixwall dkk?
Saya pernah pake comix tapi karena filter koneksi internet jadi lemot, 
duh once nya saya :D


Warm regards,
David
http://blog.pnyet.web.id



lindu cipta wrote:

itu virus dari website, berawal dari pc atau flashdisk yang terinfeksi virus, kalau di 
kantor saya konfigurasinya seperti ini. internet - router - firewall - switch 
- pc. di firewall disetting sebagai gateway ke internet sehingga si firewall ini bisa 
menghadang trafic dari/ke luar.
Fungsi dari Firewall sendiri.
1. Mencegah akses internet yang berlebihan, firewall dedicated dengan proxy.
2. Mencegah akses internet ke sembarang website.
3. Mencegah akses content yang dapat merugikan trafic perusahaan. 50% trafic 
yang digunakan oleh sebuah perusahaan hanya untuk Yahoo messenger dan p2p, dan 
akses content content yang tidak berhubungan dengan pekerjaan . 20%  email 
spam, 10 % download yang tidak diperlukan, seperti virus dan lain lain. dan  
isanya benar benar melakukan pekerjaan.
4. Mencegah trafic yang berlebihan di jaringan dalam. Pernah dengar tentang 
virus network ?.

Syarat mutlak sebuah firewall.
Web (URL) filtering
Web anti-virus/anti-malware security yang selalu up2date
Advanced application-layer firewall
Network Inspection (intrusion detection/prevention)
Caching speeds Web traffic
report Dialog.
Single Sign On administrator via ldap atau active directory
Email spam filtering, spam assasin kurang akurat.

Di squid tidak bisa melakukan hal seperti ini. Di dansguardian juga tidak bisa

Best regards
Lindu Cipta Pranayama,S.Kom.


TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if5
Capture screenshots, upload images, edit and send them to your friends
through IMs, post on Twitter®, Facebook®, MySpace™, LinkedIn® – FAST!

  


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk diblok di squid

2010-05-04 Terurut Topik Andi Sukri




Nah Pak Lindu...
Kira-kira ada rekomendasi OS yang menyediakan hal2 tersebut?
mungkin seperti comixwall dkk?
Saya pernah pake comix tapi karena filter koneksi internet jadi lemot,
duh once nya saya :D

Warm regards,
David
http://blog.pnyet.web.id

JAWABAN
=
Untuk kriteria seperti itu mungkin bisa coba ClearOS atau Endian Firewall 
saya sudah mencoba yang keduanya, dan fiturnya sepertinya sudah mendukung 
serperti yang di jabarkan Pak Lindu


Andi Sukry
http://warnet-port80.blogspot.com

lindu cipta wrote:
itu virus dari website, berawal dari pc atau flashdisk yang terinfeksi 
virus, kalau di kantor saya konfigurasinya seperti ini. internet - 
router - firewall - switch - pc. di firewall disetting sebagai gateway 
ke internet sehingga si firewall ini bisa menghadang trafic dari/ke luar.

Fungsi dari Firewall sendiri.
1. Mencegah akses internet yang berlebihan, firewall dedicated dengan 
proxy.

2. Mencegah akses internet ke sembarang website.
3. Mencegah akses content yang dapat merugikan trafic perusahaan. 50% 
trafic yang digunakan oleh sebuah perusahaan hanya untuk Yahoo messenger 
dan p2p, dan akses content content yang tidak berhubungan dengan pekerjaan 
. 20%  email spam, 10 % download yang tidak diperlukan, seperti virus dan 
lain lain. dan  isanya benar benar melakukan pekerjaan.
4. Mencegah trafic yang berlebihan di jaringan dalam. Pernah dengar 
tentang virus network ?.


Syarat mutlak sebuah firewall.
Web (URL) filtering
Web anti-virus/anti-malware security yang selalu up2date
Advanced application-layer firewall
Network Inspection (intrusion detection/prevention)
Caching speeds Web traffic
report Dialog.
Single Sign On administrator via ldap atau active directory
Email spam filtering, spam assasin kurang akurat.

Di squid tidak bisa melakukan hal seperti ini. Di dansguardian juga tidak 
bisa


Best regards
Lindu Cipta Pranayama,S.Kom.





--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk diblok di squid

2010-05-04 Terurut Topik lindu cipta
Kalau anda benar benar penggila Microsoft coba yang satu ini, Celestix MSA. 
Microsoft top ISA. yang saya berikan syarat untuk menjadi Firewall plus proxy 
ada semua.
Ada yang satu lagi kalau mau coba anchiva atau astaro lengkap juga. Kalau 
internet jadi lambat tergantung dengan throughputnya pak.

Best regards
Lindu Cipta Pranayama.
 -Original Message-
 From: da...@pnyet.web.id
 Sent: Tue, 04 May 2010 15:45:02 +0700
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk
 diblok di squid
 
 Nah Pak Lindu...
 Kira-kira ada rekomendasi OS yang menyediakan hal2 tersebut?
 mungkin seperti comixwall dkk?
 Saya pernah pake comix tapi karena filter koneksi internet jadi lemot,
 duh once nya saya :D
 
 Warm regards,
 David
 http://blog.pnyet.web.id
 
 
 
 lindu cipta wrote:
 itu virus dari website, berawal dari pc atau flashdisk yang terinfeksi
 virus, kalau di kantor saya konfigurasinya seperti ini. internet -
 router - firewall - switch - pc. di firewall disetting sebagai
 gateway ke internet sehingga si firewall ini bisa menghadang trafic
 dari/ke luar.
 Fungsi dari Firewall sendiri.
 1. Mencegah akses internet yang berlebihan, firewall dedicated dengan
 proxy.
 2. Mencegah akses internet ke sembarang website.
 3. Mencegah akses content yang dapat merugikan trafic perusahaan. 50%
 trafic yang digunakan oleh sebuah perusahaan hanya untuk Yahoo messenger
 dan p2p, dan akses content content yang tidak berhubungan dengan
 pekerjaan . 20%  email spam, 10 % download yang tidak diperlukan,
 seperti virus dan lain lain. dan  isanya benar benar melakukan
 pekerjaan.
 4. Mencegah trafic yang berlebihan di jaringan dalam. Pernah dengar
 tentang virus network ?.
 
 Syarat mutlak sebuah firewall.
 Web (URL) filtering
 Web anti-virus/anti-malware security yang selalu up2date
 Advanced application-layer firewall
 Network Inspection (intrusion detection/prevention)
 Caching speeds Web traffic
 report Dialog.
 Single Sign On administrator via ldap atau active directory
 Email spam filtering, spam assasin kurang akurat.
 
 Di squid tidak bisa melakukan hal seperti ini. Di dansguardian juga
 tidak bisa
 
 Best regards
 Lindu Cipta Pranayama,S.Kom.
 
 
 TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if5
 Capture screenshots, upload images, edit and send them to your friends
 through IMs, post on Twitter®, Facebook®, MySpace™, LinkedIn® – FAST!
 
 
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


Share photos  screenshots in seconds...
TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if1
Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social networks.

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk diblok di squid

2010-05-04 Terurut Topik David

Saya memang gila kalau berhadapan sama windows Pak...
Untuk versi FOSS ada Pak?
Untuk kasus lambatnya koneksi internet karena filter di dansguardian.
jadi OOT nih saya
Btw Pak Lindu ada list seperti yang dimaksud Pak Arief?

Warm regards,
David
http://blog.pnyet.web.id



lindu cipta wrote:

Kalau anda benar benar penggila Microsoft coba yang satu ini, Celestix MSA. 
Microsoft top ISA. yang saya berikan syarat untuk menjadi Firewall plus proxy 
ada semua.
Ada yang satu lagi kalau mau coba anchiva atau astaro lengkap juga. Kalau 
internet jadi lambat tergantung dengan throughputnya pak.

Best regards
Lindu Cipta Pranayama.
  

-Original Message-
From: da...@pnyet.web.id
Sent: Tue, 04 May 2010 15:45:02 +0700
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk
diblok di squid

Nah Pak Lindu...
Kira-kira ada rekomendasi OS yang menyediakan hal2 tersebut?
mungkin seperti comixwall dkk?
Saya pernah pake comix tapi karena filter koneksi internet jadi lemot,
duh once nya saya :D

Warm regards,
David
http://blog.pnyet.web.id



lindu cipta wrote:


itu virus dari website, berawal dari pc atau flashdisk yang terinfeksi
virus, kalau di kantor saya konfigurasinya seperti ini. internet -
router - firewall - switch - pc. di firewall disetting sebagai
gateway ke internet sehingga si firewall ini bisa menghadang trafic
dari/ke luar.
Fungsi dari Firewall sendiri.
1. Mencegah akses internet yang berlebihan, firewall dedicated dengan
proxy.
2. Mencegah akses internet ke sembarang website.
3. Mencegah akses content yang dapat merugikan trafic perusahaan. 50%
trafic yang digunakan oleh sebuah perusahaan hanya untuk Yahoo messenger
dan p2p, dan akses content content yang tidak berhubungan dengan
pekerjaan . 20%  email spam, 10 % download yang tidak diperlukan,
seperti virus dan lain lain. dan  isanya benar benar melakukan
pekerjaan.
4. Mencegah trafic yang berlebihan di jaringan dalam. Pernah dengar
tentang virus network ?.

Syarat mutlak sebuah firewall.
Web (URL) filtering
Web anti-virus/anti-malware security yang selalu up2date
Advanced application-layer firewall
Network Inspection (intrusion detection/prevention)
Caching speeds Web traffic
report Dialog.
Single Sign On administrator via ldap atau active directory
Email spam filtering, spam assasin kurang akurat.

Di squid tidak bisa melakukan hal seperti ini. Di dansguardian juga
tidak bisa

Best regards
Lindu Cipta Pranayama,S.Kom.


TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if5
Capture screenshots, upload images, edit and send them to your friends
through IMs, post on Twitter®, Facebook®, MySpace™, LinkedIn® – FAST!


  

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




Share photos  screenshots in seconds...
TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if1
Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social networks.

  


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk diblok di squid

2010-05-04 Terurut Topik lindu cipta
Kalau astaro ada yang gratisnya. cari di http://download.astaro.com/

Kalau berhadapan dengan firewall yang harus di perhatikan adalah throughputnya. 
Berarti bicara dengan hardwarenya juga. 

Konfigurasi yang oke apabila user lebih dari 50, adalah sebagai berikut 
processor dual core2duo, memory 4 GB DDR2 harddisk harus lebih dari 80 GB untuk 
patch dan update antivirus apakah di dansguardian ada antivirusnya juga ?

untuk list list daftar web yang diblacklist ada di www.eicar.com apabila sudah 
berhasil ke www.eicar.com dan berhasil download berarti firewallnya harus di 
ganti yang baru.
Di google websense ada daftar listnya.



 -Original Message-
 From: da...@pnyet.web.id
 Sent: Tue, 04 May 2010 16:32:05 +0700
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk
 diblok di squid
 
 Saya memang gila kalau berhadapan sama windows Pak...
 Untuk versi FOSS ada Pak?
 Untuk kasus lambatnya koneksi internet karena filter di dansguardian.
 jadi OOT nih saya
 Btw Pak Lindu ada list seperti yang dimaksud Pak Arief?
 
 Warm regards,
 David
 http://blog.pnyet.web.id
 
 
 
 lindu cipta wrote:
 Kalau anda benar benar penggila Microsoft coba yang satu ini, Celestix
 MSA. Microsoft top ISA. yang saya berikan syarat untuk menjadi Firewall
 plus proxy ada semua.
 Ada yang satu lagi kalau mau coba anchiva atau astaro lengkap juga.
 Kalau internet jadi lambat tergantung dengan throughputnya pak.
 
 Best regards
 Lindu Cipta Pranayama.
 
 -Original Message-
 From: da...@pnyet.web.id
 Sent: Tue, 04 May 2010 15:45:02 +0700
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk
 diblok di squid
 
 Nah Pak Lindu...
 Kira-kira ada rekomendasi OS yang menyediakan hal2 tersebut?
 mungkin seperti comixwall dkk?
 Saya pernah pake comix tapi karena filter koneksi internet jadi lemot,
 duh once nya saya :D
 
 Warm regards,
 David
 http://blog.pnyet.web.id
 
 
 
 lindu cipta wrote:
 
 itu virus dari website, berawal dari pc atau flashdisk yang terinfeksi
 virus, kalau di kantor saya konfigurasinya seperti ini. internet -
 router - firewall - switch - pc. di firewall disetting sebagai
 gateway ke internet sehingga si firewall ini bisa menghadang trafic
 dari/ke luar.
 Fungsi dari Firewall sendiri.
 1. Mencegah akses internet yang berlebihan, firewall dedicated dengan
 proxy.
 2. Mencegah akses internet ke sembarang website.
 3. Mencegah akses content yang dapat merugikan trafic perusahaan. 50%
 trafic yang digunakan oleh sebuah perusahaan hanya untuk Yahoo
 messenger
 dan p2p, dan akses content content yang tidak berhubungan dengan
 pekerjaan . 20%  email spam, 10 % download yang tidak diperlukan,
 seperti virus dan lain lain. dan  isanya benar benar melakukan
 pekerjaan.
 4. Mencegah trafic yang berlebihan di jaringan dalam. Pernah dengar
 tentang virus network ?.
 
 Syarat mutlak sebuah firewall.
 Web (URL) filtering
 Web anti-virus/anti-malware security yang selalu up2date
 Advanced application-layer firewall
 Network Inspection (intrusion detection/prevention)
 Caching speeds Web traffic
 report Dialog.
 Single Sign On administrator via ldap atau active directory
 Email spam filtering, spam assasin kurang akurat.
 
 Di squid tidak bisa melakukan hal seperti ini. Di dansguardian juga
 tidak bisa
 
 Best regards
 Lindu Cipta Pranayama,S.Kom.
 
 
 TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if5
 Capture screenshots, upload images, edit and send them to your friends
 through IMs, post on Twitter®, Facebook®, MySpace™, LinkedIn® – FAST!
 
 
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
 
 
 
 Share photos  screenshots in seconds...
 TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if1
 Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social
 networks.
 
 
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


Send your photos by email in seconds...
TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if3
Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social networks.

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk diblok di squid

2010-05-04 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Tue, May 04, 2010 at 01:53:33AM -0800, lindu cipta wrote:
 Kalau astaro ada yang gratisnya. cari di http://download.astaro.com/
 
 Kalau berhadapan dengan firewall yang harus di perhatikan adalah 
 throughputnya. Berarti bicara dengan hardwarenya juga. 
 
 Konfigurasi yang oke apabila user lebih dari 50, adalah sebagai berikut 
 processor dual core2duo, memory 4 GB DDR2 harddisk harus lebih dari 80 GB 
 untuk patch dan update antivirus apakah di dansguardian ada antivirusnya juga 
 ?

Ini maksudnya di server dipasang antivirus ? Seperti clamav ?
Dulu pernah setup squid+clamav, berat karena semua file discanning.
Kalau ingin enteng pakai safesquid commercial edition, ada yang free juga.
Bisa pakai plugin antivirus kaspersky selain clamav.

 untuk list list daftar web yang diblacklist ada di www.eicar.com apabila 
 sudah berhasil ke www.eicar.com dan berhasil download berarti firewallnya 
 harus di ganti yang baru.

Saya cari2 di sitemapnya dapat ini:
http://www.eicar.org/anti_virus_test_file.htm

Rasanya bukan deh.
Bisa kasih link pastinya ?

 Di google websense ada daftar listnya.
 
-- 
Arief Yudhawarman
http://awarmanf.wordpress.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk diblok di squid

2010-05-04 Terurut Topik lindu cipta
kalau bisa dibuka berarti firewallnya harus diganti... :). Webnya semacam test 
webpage for firewall. :0 Sorry for test.

internet -router-firewall-switch- pc.antivirus Bukan di server tapi di 
firewall, untuk blacklist kan di blacklist.com sudah ada dan terinstall di 
dansguardian.


 -Original Message-
 From: arief.mi...@jember.rnet
 Sent: Tue, 4 May 2010 10:14:16 +
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk
 diblok di squid
 
 On Tue, May 04, 2010 at 01:53:33AM -0800, lindu cipta wrote:
 Kalau astaro ada yang gratisnya. cari di http://download.astaro.com/
 
 Kalau berhadapan dengan firewall yang harus di perhatikan adalah
 throughputnya. Berarti bicara dengan hardwarenya juga.
 
 Konfigurasi yang oke apabila user lebih dari 50, adalah sebagai berikut
 processor dual core2duo, memory 4 GB DDR2 harddisk harus lebih dari 80
 GB untuk patch dan update antivirus apakah di dansguardian ada
 antivirusnya juga ?
 
 Ini maksudnya di server dipasang antivirus ? Seperti clamav ?
 Dulu pernah setup squid+clamav, berat karena semua file discanning.
 Kalau ingin enteng pakai safesquid commercial edition, ada yang free
 juga.
 Bisa pakai plugin antivirus kaspersky selain clamav.
 
 untuk list list daftar web yang diblacklist ada di www.eicar.com apabila
 sudah berhasil ke www.eicar.com dan berhasil download berarti
 firewallnya harus di ganti yang baru.
 
 Saya cari2 di sitemapnya dapat ini:
 http://www.eicar.org/anti_virus_test_file.htm
 
 Rasanya bukan deh.
 Bisa kasih link pastinya ?
 
 Di google websense ada daftar listnya.
 
 --
 Arief Yudhawarman
 http://awarmanf.wordpress.com
 
 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


Send any screenshot to your friends in seconds...
Works in all emails, instant messengers, blogs, forums and social networks.
TRY IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if2 for FREE

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk diblok di squid

2010-05-04 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Tue, May 04, 2010 at 02:50:06AM -0800, lindu cipta wrote:
 kalau bisa dibuka berarti firewallnya harus diganti... :). Webnya semacam 
 test webpage for firewall. :0 Sorry for test.
 

Saya ralat deh.
Keliatannya anda misinterpretasi.
eicar antivirus tes file digunakan untuk tes mesin antivirus, apakah
antivirusnya sudah berhasil diinstal dengan baik dan benar.

$ wget http://www.eicar.org/download/eicar.com
$ clamscan eicar.com 
eicar.com: Eicar-Test-Signature FOUND
--- SCAN SUMMARY ---
Known viruses: 465478
Engine version: 0.94
Scanned directories: 0
Scanned files: 1
Infected files: 1
Data scanned: 0.00 MB
Time: 1.666 sec (0 m 1 s)

Berarti instalasi clamav sudah benar.

Sedangkan yang saya maksud adalah situs yang memberikan link yang ternyata 
isinya file ber-trojan/malmware/virus/dll. Memang bisa mesin proxy 
diintegrasikan
dengan plugin antivirus. Tapi ini memakan resource besar. Sepengetahuan saya
yang bagus untuk scan antivirus itu safesquid karena kita bisa milih file
dengan ekstension apa yang akan discan dan sampai ukuran berapa.

Jadi link seperti ini http://bflmages.com/image.php
Tidak perlu discan oleh antivirus, cukup dikenali squid sebagai link bervirus
dan dideny aksesnya untuk download.

$ wget -O virus-ym.dat http://bflmages.com/image.php
$ file virus-ym.dat 
virus-ym.dat: MS-DOS executable PE  for MS Windows (GUI) Intel 80386 32-bit
$ clamscan virus-ym.dat 
virus-ym.dat: OK
--- SCAN SUMMARY ---
Known viruses: 465478
Engine version: 0.94
Scanned directories: 0
Scanned files: 1
Infected files: 0
Data scanned: 0.11 MB
Time: 1.719 sec (0 m 1 s)

Oya, bagi yang penasaran, seperti ini konfigurasi di squid.conf:

$ cd /etc/squid
$ cat squid.conf
...
acl virus1 urlpath_regex -i /usr/local/squid/etc/virus1
acl virus2 url_regex -i /usr/local/squid/etc/virus2
http_access allow manager localhost
http_access deny manager
http_access deny !Safe_ports
http_access deny CONNECT !SSL_ports
http_access deny virus1
http_access deny virus2
http_access allow localhost
...
http_access allow PURGE localhost
http_access deny PURGE
http_access deny all
http_reply_access allow manager
http_reply_access allow all
icp_access allow sibling
icp_access deny all
deny_info ERR_ACCESS_VIRUS virus1
deny_info ERR_ACCESS_VIRUS virus2
no_cache deny QUERY
...
$ cat virus1 
/loadadv.exe$
$ cat virus2
http://bflmages.com/image.php$

Sementara baru 2 itu saja yang saya punya :).
Berikut file error akses squid yang buat sendiri, modif dari yang sudah ada:

$ cd /usr/local/squid/share/errors/English
$ cat ERR_ACCESS_VIRUS
!DOCTYPE HTML PUBLIC -//W3C//DTD HTML 4.01 Transitional//EN 
http://www.w3.org/TR/html4/loose.dtd;
HTMLHEADMETA HTTP-EQUIV=Content-Type CONTENT=text/html; 
charset=iso-8859-1
TITLEERROR: The requested file could not be retrieved/TITLE
STYLE 
type=text/css!--BODY{background-color:#ff;font-family:verdana,sans-serif}PRE{font-family:sans-serif}--/STYLE
/HEADBODY
H1ERROR/H1
H2The requested file could not be retrieved/H2
HR noshade size=1px
P
While trying to retrieve the file:
A HREF=%U%U/A
P
The following error was encountered:
UL
LI
STRONG
The file is probably contain virus. Access to request or download the file is 
rejected.
/STRONG
P
Access control configuration prevents your request from
being allowed at this time.  Please contact your service provider if
you feel this is incorrect.
/UL
PYour cache administrator is A HREF=mailto:%w;%w/A. 

-- 
Arief Yudhawarman
http://awarmanf.wordpress.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] sharing link download trojan/virus untuk diblok di squid

2010-05-04 Terurut Topik sonjaya
Ditempatku meggunakan sonicwall nsa 240 alhamdulilah aman aja, cuman
problem kalau install clamav langsung ke blok karena kedetec virus
.
yang pasti block aja file virusnya :
contoh : .exe .com dll
sekarang kalau tuh virus ganti domain report lagi .
yg terakhir kalau workstation pake microsoft ya bo pake antivirus  :)
kalau pake linux berbahagia lah  ...
yang lebih simple kalau di kantor dilarang menggunakan ym dll :)

2010/5/4 David da...@pnyet.web.id:
 Nah Pak Lindu...
 Kira-kira ada rekomendasi OS yang menyediakan hal2 tersebut?
 mungkin seperti comixwall dkk?
 Saya pernah pake comix tapi karena filter koneksi internet jadi lemot, duh
 once nya saya :D

 Warm regards,
 David
 http://blog.pnyet.web.id



 lindu cipta wrote:

 itu virus dari website, berawal dari pc atau flashdisk yang terinfeksi
 virus, kalau di kantor saya konfigurasinya seperti ini. internet - router
 - firewall - switch - pc. di firewall disetting sebagai gateway ke
 internet sehingga si firewall ini bisa menghadang trafic dari/ke luar.
 Fungsi dari Firewall sendiri.
 1. Mencegah akses internet yang berlebihan, firewall dedicated dengan
 proxy.
 2. Mencegah akses internet ke sembarang website.
 3. Mencegah akses content yang dapat merugikan trafic perusahaan. 50%
 trafic yang digunakan oleh sebuah perusahaan hanya untuk Yahoo messenger dan
 p2p, dan akses content content yang tidak berhubungan dengan pekerjaan . 20%
  email spam, 10 % download yang tidak diperlukan, seperti virus dan lain
 lain. dan  isanya benar benar melakukan pekerjaan.
 4. Mencegah trafic yang berlebihan di jaringan dalam. Pernah dengar
 tentang virus network ?.

 Syarat mutlak sebuah firewall.
 Web (URL) filtering
 Web anti-virus/anti-malware security yang selalu up2date
 Advanced application-layer firewall
 Network Inspection (intrusion detection/prevention)
 Caching speeds Web traffic
 report Dialog.
 Single Sign On administrator via ldap atau active directory
 Email spam filtering, spam assasin kurang akurat.

 Di squid tidak bisa melakukan hal seperti ini. Di dansguardian juga tidak
 bisa

 Best regards
 Lindu Cipta Pranayama,S.Kom.

 
 TRY FREE IM TOOLPACK at http://www.imtoolpack.com/default.aspx?rc=if5
 Capture screenshots, upload images, edit and send them to your friends
 through IMs, post on Twitter®, Facebook®, MySpace™, LinkedIn® – FAST!



 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





-- 
sonjaya
http://www.sharenupload.com
http://www.farmproxy.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis