Re: [wanita-muslimah] HDI & GEM : Indonesia vs Malaysia vs Saudi
yah, indonesia vs malaysia baik hdi dan gem masih menang mereka. tapi peringkat hdi dan gem punya indonesia maupun punya malaysia sama sama di angka yang gak jauh, jadi hdi dan gem nggak timpang. selanjutnya saya memperbandingkan item item di dalam gem. ternyata, perempuan yg jadi manager di malaysia lebih banyak persentasenya dibandingkan di indonesia, sementara di indoensia kebanyakan teknisi alias jadi buruh pekerjanya. saya menduga ini disebabkan dua hal, pertama perbaikan mutu pendidikan bagi lelaki dan wanita sudah dilakukan malaysia jauh jauh hari dibandingkan indonesia, kedua, pekerja wanita sudah lebih umum dan lebih diterima di malaysia, sehingga tenaga perempuan yang terdidik ini banyak yang dilevel managerial. tapi perlu diingat, ternyata gaji pekerja perempuan masih njomplang dibandingkan gaji pekerja lelaki (terutama di level managerial ???), catat, ini terjadi di malaysia. di indonesia malah nggak keliatan. kemungkinan karena gaji buruh perempuan vs buruh lelaki di indonesia disamakan. selain itu, bisa jadi juga di indonesia di level atas/managerial, gaji manager perempuan dan manager lelaki relatif berimbang, perlu buka penelitian lain yang spesifik dalam masalah itu. (tapi ini gak ada bukti pendukungnya, baru dugaan saja). masalah ini bisa dilihat dari beberapa sisi soalnya. misale : - jadi manager itu selektif banget, jadi karena berdasar sistem merit, sapa yg emang jago, bisa jadi manajer, selanjutnya ternyata lelaki lebih banyak. tapi gaji perempuan vs lelaki gak beda - jadi manager lebih diutamakan lelaki. jadi manager perempuan emang lebih sedikit. tapi kalo emang berhasil jadi manager, gaji perempuan tidak dibedakan dengan lelaki (ontoh penelitian doktoral di ikip malang yg neliti kepala sekolah di madrasah islam. kejadian kayak gini perempuan lebih susah jadi kepala sekolah. tapi kalo dah jadi kepsek, kagak dibeda bedain ama lingkungannya). - dan bisa jadi ada kombinasi keadaan yang lain. salam, papabonbon.wordpress.com 2010/7/26 > > > Arcon, no 1 maksutnya apa "unskilled or less skilled labor" di indo > ketimbang malay? Info dari beberapa sumber, migran worker dari indo di > hampir semua sektor kebanyakan perempuan. > > Jadi perbandingan HDI/GEM indo dan malay boleh dikatakan seimbang gitu ya. > Perlu dilirik HDI/GEM fiipina. > > Negara asia pacific yang juga mengagetkan njomplang HDI/GEM nya adalah > Jepang. HDI nya dalam kelompok tertinggi, tapi GEMnya mental kemana2, lupa > angkanya. > > Perempuan Jepang bereaksi dengan memanjangkan usia lajangnya, sehingga usia > populasi jadi sepuh lantaran pertumbuhan penduduk minus. Di banyak negara > tumbuh komunitas Jepang. Temen perempuan ku dari Jepang lagi mati2an cari > kontrak kerja baru lantaran nggak mau balik ke negerinya. > > Salam > Mia > -Original Message- > From: papabonbon > > Sender: wanita-muslimah@yahoogroups.com > Date: Mon, 26 Jul 2010 07:02:56 > To: Milis > wm> > > Reply-To: wanita-muslimah@yahoogroups.com > Subject: [wanita-muslimah] HDI & GEM : Indonesia vs Malaysia vs Saudi > > berikut di bawah ini statistiknya. > > 1. wanita di indonesia lebih ke skilled labour dibandingkan malaysia, > kemungkinan karena pendidikan, yang pasti di malaysia GEM dan HDI lebih > tinggi daripada di indonesia, terutama karena pendidikan untuk wanita > nampak > lebih baik dan wanita bekerja lebih bisa diterima sehingga persentasi yang > menduduki posisi managerial juga lebih banyak. persentase seat di parlemen > lebh banyak di malaysia dibanding indonesia, sementara kursi menteri yang > dipegang wanita, di malaysia 9, di indonesia 11. persentase gaji perempuan > vs gaji pria, di malaysia lebih rendah dibandingkan di indonesia. > sepertinya ini problem tersembunyi juga di sana. > > perlu di catat, di malaysia, indonesia dan saudi, belum pernah ada ketua > parlemen wanita. mungkin ini bisa jadi klausul target berikutnya. harus > ada wanita yang menjadi ketua fraksi, ketua dpr dan ketua mpr. > > > 2. malaysia dan indonesia relatif seimbang antara HDI dan GEM nya. tapi > indonesia lumayan jah dibandingkan malaysia. sementara audi HDI vs GEM > njomplang sekali. rasio pendapatan wanita vs pria juga sangat njomplang, > 0.16 saja. wanita bekerja, kesetaraan gaji dan wanita di parlemen, di > pemerintahan, dan hak untuk memilih dan dipilih sangat diabaikan di saudi. > > 3. monggo dioprek lebih dalam analisanya > > > === > > INDONESIA : > > HDI : 111 > GEM : 96 (lebih tinggi daripada HDI) > > Komponen GEM : > > seats in parliament held by woman : 12 % > female legislator, senior official, mangers : 14% > female professionals & technical workers : 48% > Ratio of estimated female to male earned income : 0.44 > Year women received right to : > - vote : 1945 > - stand for election :
Re: [wanita-muslimah] HDI & GEM : Indonesia vs Malaysia vs Saudi
gimana dengan jepang ? HDI vs GEM = 10 : 57 - njomplang kalo konservatifnya masyarakat, jepang kayak malaysia kayaknya, kursi wanita di parlemen dan yang jadi manager kecil banget. sementara banyak yg jadi pekerja di level menengah dan bawah. wanita yang jadi ketua palemen sejak tahun 1993, yg jadi menteri 12 orang. dua hal ini lebih dulu daripada indonesia dan malaysia lho. kemungkinan wanita jepang generasi umur 30-50, begitu menikah mereka keluar dari pekerjaan atau memang dihalang halangi untuk menjadi manager. secara tidak langsung, entah bagaimana polanya, ini berakibat makin banyak perempuan jepang yg 10 tahun terakhir ini memilih tidak menikah. JAPAN : HDI : 10 GEM : 57 (jauh lebih rendah daripada HDI) Komponen GEM : seats in parliament held by woman : 12 % female legislator, senior official, mangers : 9 % female professionals & technical workers : 46 % Ratio of estimated female to male earned income : 0.45 Year women received right to : - vote : 1945 - stand for election : 1945 Year a woman became Presiding Officer of parliament or of one of its houses for the first time : 1993 woman in ministerial position : 12 salam, papabonbon.wordpress.com 2010/7/26 papabonbon > 1. berikut ini angka dari filipina. set dah ampir matrilineal > wkwkkwkwkw ... GEM jauh diatas HDI. manager, dan tenaga teknis banyakan > wanitanya, gaji perempuan juga diatas gaji lelaki. > > > 2. filipina merdeka jauh lebih dulu dibandingkan indonesia. makanya kalau > di tetralogi pulau buru-nya si pram, belanda katanya ketar ketir gara gara > di filipina dah teriak teriak kemerdekaan. ditambah lagi banyak anak muda > nasionalis dari china (sun yat sen minded) dan dari turki (yg dekat dengan > pemikiran nasionalis ala jerman) yg menyusup ke indonesia. belakangan dari > para jurnalis dan guru belanda yg di indonesia juga banyak yang dari > kalangan kiri sosalis. misale yg jadi teman temannya kartini, yg jadi ahli > hukum di koran melayu dan juga yang jadi gurunya si minke. hehehe ^^ > komunis semua tuh, musuhnya pak abah. :D > > > FILIPINA : > > HDI : 105 > GEM : 59 (gem jauh lebih tinggi daripada HDI) > > Komponen GEM : > > seats in parliament held by woman : 20 % > female legislator, senior official, mangers : 57% > female professionals & technical workers : 63% > Ratio of estimated female to male earned income : 0.58 > > Year women received right to : > - vote : 1937 > - stand for election : 1937 > > Year a woman became Presiding Officer of parliament or of one of its houses > for the first time : - > woman in ministerial position : 9 > > > INDONESIA : > > HDI : 111 > GEM : 96 (lebih tinggi daripada HDI) > > Komponen GEM : > > seats in parliament held by woman : 12 % > female legislator, senior official, mangers : 14% > female professionals & technical workers : 48% > Ratio of estimated female to male earned income : 0.44 > Year women received right to : > - vote : 1945 > - stand for election : 1945 > Year a woman became Presiding Officer of parliament or of one of its houses > for the first time : - > woman in ministerial position : 11 > salam, > papabonbon.wordpress.com > > > 2010/7/26 > >> >> >> Arcon, no 1 maksutnya apa "unskilled or less skilled labor" di indo >> ketimbang malay? Info dari beberapa sumber, migran worker dari indo di >> hampir semua sektor kebanyakan perempuan. >> >> Jadi perbandingan HDI/GEM indo dan malay boleh dikatakan seimbang gitu ya. >> Perlu dilirik HDI/GEM fiipina. >> >> Negara asia pacific yang juga mengagetkan njomplang HDI/GEM nya adalah >> Jepang. HDI nya dalam kelompok tertinggi, tapi GEMnya mental kemana2, lupa >> angkanya. >> >> Perempuan Jepang bereaksi dengan memanjangkan usia lajangnya, sehingga >> usia populasi jadi sepuh lantaran pertumbuhan penduduk minus. Di banyak >> negara tumbuh komunitas Jepang. Temen perempuan ku dari Jepang lagi mati2an >> cari kontrak kerja baru lantaran nggak mau balik ke negerinya. >> >> Salam >> Mia >> -Original Message- >> From: papabonbon > >> Sender: wanita-muslimah@yahoogroups.com >> Date: Mon, 26 Jul 2010 07:02:56 >> To: Milis >> wm> >> >> Reply-To: wanita-muslimah@yahoogroups.com >> Subject: [wanita-muslimah] HDI & GEM : Indonesia vs Malaysia vs Saudi >> >> berikut di bawah ini statistiknya. >> >> 1. wanita di indonesia lebih ke skilled labour dibandingkan malaysia, >> kemungkinan karena pendidikan, yang pasti di malaysia GEM dan HDI lebih >> tinggi daripada di indonesia, terutama karena pendidikan untuk wanita >> nampak >> lebih baik dan wanita bekerja lebih bisa diterima sehingga
Re: [wanita-muslimah] HDI & GEM : Indonesia vs Malaysia vs Saudi
1. berikut ini angka dari filipina. set dah ampir matrilineal wkwkkwkwkw ... GEM jauh diatas HDI. manager, dan tenaga teknis banyakan wanitanya, gaji perempuan juga diatas gaji lelaki. 2. filipina merdeka jauh lebih dulu dibandingkan indonesia. makanya kalau di tetralogi pulau buru-nya si pram, belanda katanya ketar ketir gara gara di filipina dah teriak teriak kemerdekaan. ditambah lagi banyak anak muda nasionalis dari china (sun yat sen minded) dan dari turki (yg dekat dengan pemikiran nasionalis ala jerman) yg menyusup ke indonesia. belakangan dari para jurnalis dan guru belanda yg di indonesia juga banyak yang dari kalangan kiri sosalis. misale yg jadi teman temannya kartini, yg jadi ahli hukum di koran melayu dan juga yang jadi gurunya si minke. hehehe ^^ komunis semua tuh, musuhnya pak abah. :D FILIPINA : HDI : 105 GEM : 59 (gem jauh lebih tinggi daripada HDI) Komponen GEM : seats in parliament held by woman : 20 % female legislator, senior official, mangers : 57% female professionals & technical workers : 63% Ratio of estimated female to male earned income : 0.58 Year women received right to : - vote : 1937 - stand for election : 1937 Year a woman became Presiding Officer of parliament or of one of its houses for the first time : - woman in ministerial position : 9 INDONESIA : HDI : 111 GEM : 96 (lebih tinggi daripada HDI) Komponen GEM : seats in parliament held by woman : 12 % female legislator, senior official, mangers : 14% female professionals & technical workers : 48% Ratio of estimated female to male earned income : 0.44 Year women received right to : - vote : 1945 - stand for election : 1945 Year a woman became Presiding Officer of parliament or of one of its houses for the first time : - woman in ministerial position : 11 salam, papabonbon.wordpress.com 2010/7/26 > > > Arcon, no 1 maksutnya apa "unskilled or less skilled labor" di indo > ketimbang malay? Info dari beberapa sumber, migran worker dari indo di > hampir semua sektor kebanyakan perempuan. > > Jadi perbandingan HDI/GEM indo dan malay boleh dikatakan seimbang gitu ya. > Perlu dilirik HDI/GEM fiipina. > > Negara asia pacific yang juga mengagetkan njomplang HDI/GEM nya adalah > Jepang. HDI nya dalam kelompok tertinggi, tapi GEMnya mental kemana2, lupa > angkanya. > > Perempuan Jepang bereaksi dengan memanjangkan usia lajangnya, sehingga usia > populasi jadi sepuh lantaran pertumbuhan penduduk minus. Di banyak negara > tumbuh komunitas Jepang. Temen perempuan ku dari Jepang lagi mati2an cari > kontrak kerja baru lantaran nggak mau balik ke negerinya. > > Salam > Mia > -Original Message- > From: papabonbon > > Sender: wanita-muslimah@yahoogroups.com > Date: Mon, 26 Jul 2010 07:02:56 > To: Milis > wm> > > Reply-To: wanita-muslimah@yahoogroups.com > Subject: [wanita-muslimah] HDI & GEM : Indonesia vs Malaysia vs Saudi > > berikut di bawah ini statistiknya. > > 1. wanita di indonesia lebih ke skilled labour dibandingkan malaysia, > kemungkinan karena pendidikan, yang pasti di malaysia GEM dan HDI lebih > tinggi daripada di indonesia, terutama karena pendidikan untuk wanita > nampak > lebih baik dan wanita bekerja lebih bisa diterima sehingga persentasi yang > menduduki posisi managerial juga lebih banyak. persentase seat di parlemen > lebh banyak di malaysia dibanding indonesia, sementara kursi menteri yang > dipegang wanita, di malaysia 9, di indonesia 11. persentase gaji perempuan > vs gaji pria, di malaysia lebih rendah dibandingkan di indonesia. > sepertinya ini problem tersembunyi juga di sana. > > perlu di catat, di malaysia, indonesia dan saudi, belum pernah ada ketua > parlemen wanita. mungkin ini bisa jadi klausul target berikutnya. harus > ada wanita yang menjadi ketua fraksi, ketua dpr dan ketua mpr. > > > 2. malaysia dan indonesia relatif seimbang antara HDI dan GEM nya. tapi > indonesia lumayan jah dibandingkan malaysia. sementara audi HDI vs GEM > njomplang sekali. rasio pendapatan wanita vs pria juga sangat njomplang, > 0.16 saja. wanita bekerja, kesetaraan gaji dan wanita di parlemen, di > pemerintahan, dan hak untuk memilih dan dipilih sangat diabaikan di saudi. > > 3. monggo dioprek lebih dalam analisanya > > > === > > INDONESIA : > > HDI : 111 > GEM : 96 (lebih tinggi daripada HDI) > > Komponen GEM : > > seats in parliament held by woman : 12 % > female legislator, senior official, mangers : 14% > female professionals & technical workers : 48% > Ratio of estimated female to male earned income : 0.44 > Year women received right to : > - vote : 1945 > - stand for election : 1945 > Year a woman became Presiding Officer of parliament or of one of its houses > > for the first time : - > woman in ministerial position : 11 &g
Re: [wanita-muslimah] HDI & GEM : Indonesia vs Malaysia vs Saudi
Arcon, no 1 maksutnya apa "unskilled or less skilled labor" di indo ketimbang malay? Info dari beberapa sumber, migran worker dari indo di hampir semua sektor kebanyakan perempuan. Jadi perbandingan HDI/GEM indo dan malay boleh dikatakan seimbang gitu ya. Perlu dilirik HDI/GEM fiipina. Negara asia pacific yang juga mengagetkan njomplang HDI/GEM nya adalah Jepang. HDI nya dalam kelompok tertinggi, tapi GEMnya mental kemana2, lupa angkanya. Perempuan Jepang bereaksi dengan memanjangkan usia lajangnya, sehingga usia populasi jadi sepuh lantaran pertumbuhan penduduk minus. Di banyak negara tumbuh komunitas Jepang. Temen perempuan ku dari Jepang lagi mati2an cari kontrak kerja baru lantaran nggak mau balik ke negerinya. Salam Mia -Original Message- From: papabonbon Sender: wanita-muslimah@yahoogroups.com Date: Mon, 26 Jul 2010 07:02:56 To: Milis wm Reply-To: wanita-muslimah@yahoogroups.com Subject: [wanita-muslimah] HDI & GEM : Indonesia vs Malaysia vs Saudi berikut di bawah ini statistiknya. 1. wanita di indonesia lebih ke skilled labour dibandingkan malaysia, kemungkinan karena pendidikan, yang pasti di malaysia GEM dan HDI lebih tinggi daripada di indonesia, terutama karena pendidikan untuk wanita nampak lebih baik dan wanita bekerja lebih bisa diterima sehingga persentasi yang menduduki posisi managerial juga lebih banyak. persentase seat di parlemen lebh banyak di malaysia dibanding indonesia, sementara kursi menteri yang dipegang wanita, di malaysia 9, di indonesia 11. persentase gaji perempuan vs gaji pria, di malaysia lebih rendah dibandingkan di indonesia. sepertinya ini problem tersembunyi juga di sana. perlu di catat, di malaysia, indonesia dan saudi, belum pernah ada ketua parlemen wanita. mungkin ini bisa jadi klausul target berikutnya. harus ada wanita yang menjadi ketua fraksi, ketua dpr dan ketua mpr. 2. malaysia dan indonesia relatif seimbang antara HDI dan GEM nya. tapi indonesia lumayan jah dibandingkan malaysia. sementara audi HDI vs GEM njomplang sekali. rasio pendapatan wanita vs pria juga sangat njomplang, 0.16 saja. wanita bekerja, kesetaraan gaji dan wanita di parlemen, di pemerintahan, dan hak untuk memilih dan dipilih sangat diabaikan di saudi. 3. monggo dioprek lebih dalam analisanya === INDONESIA : HDI : 111 GEM : 96 (lebih tinggi daripada HDI) Komponen GEM : seats in parliament held by woman : 12 % female legislator, senior official, mangers : 14% female professionals & technical workers : 48% Ratio of estimated female to male earned income : 0.44 Year women received right to : - vote : 1945 - stand for election : 1945 Year a woman became Presiding Officer of parliament or of one of its houses for the first time : - woman in ministerial position : 11 MALAYSIA : HDI : 66 GEM : 68 (leih rendah daripada HDI) Komponen GEM : seats in parliament held by woman : 15 % female legislator, senior official, mangers : 23 % female professionals & technical workers : 41 % Ratio of estimated female to male earned income : 0.42 Year women received right to : - vote : 1957 - stand for election : 1957 Year a woman became Presiding Officer of parliament or of one of its houses for the first time : - woman in ministerial position : 9 SAUDI ARABIA : HDI : 59 GEM : 106 Komponen GEM : seats in parliament held by woman : - female legislator, senior official, mangers : 10 % female professionals & technical workers : 29 % Ratio of estimated female to male earned income : 0.16 Year women received right to : - vote : - - stand for election : - Year a woman became Presiding Officer of parliament or of one of its houses for the first time : - woman in ministerial position : - salam, papabonbon.wordpress.com [Non-text portions of this message have been removed] [Non-text portions of this message have been removed]
[wanita-muslimah] HDI & GEM : Indonesia vs Malaysia vs Saudi
berikut di bawah ini statistiknya. 1. wanita di indonesia lebih ke skilled labour dibandingkan malaysia, kemungkinan karena pendidikan, yang pasti di malaysia GEM dan HDI lebih tinggi daripada di indonesia, terutama karena pendidikan untuk wanita nampak lebih baik dan wanita bekerja lebih bisa diterima sehingga persentasi yang menduduki posisi managerial juga lebih banyak. persentase seat di parlemen lebh banyak di malaysia dibanding indonesia, sementara kursi menteri yang dipegang wanita, di malaysia 9, di indonesia 11. persentase gaji perempuan vs gaji pria, di malaysia lebih rendah dibandingkan di indonesia. sepertinya ini problem tersembunyi juga di sana. perlu di catat, di malaysia, indonesia dan saudi, belum pernah ada ketua parlemen wanita. mungkin ini bisa jadi klausul target berikutnya. harus ada wanita yang menjadi ketua fraksi, ketua dpr dan ketua mpr. 2. malaysia dan indonesia relatif seimbang antara HDI dan GEM nya. tapi indonesia lumayan jah dibandingkan malaysia. sementara audi HDI vs GEM njomplang sekali. rasio pendapatan wanita vs pria juga sangat njomplang, 0.16 saja. wanita bekerja, kesetaraan gaji dan wanita di parlemen, di pemerintahan, dan hak untuk memilih dan dipilih sangat diabaikan di saudi. 3. monggo dioprek lebih dalam analisanya === INDONESIA : HDI : 111 GEM : 96 (lebih tinggi daripada HDI) Komponen GEM : seats in parliament held by woman : 12 % female legislator, senior official, mangers : 14% female professionals & technical workers : 48% Ratio of estimated female to male earned income : 0.44 Year women received right to : - vote : 1945 - stand for election : 1945 Year a woman became Presiding Officer of parliament or of one of its houses for the first time : - woman in ministerial position : 11 MALAYSIA : HDI : 66 GEM : 68 (leih rendah daripada HDI) Komponen GEM : seats in parliament held by woman : 15 % female legislator, senior official, mangers : 23 % female professionals & technical workers : 41 % Ratio of estimated female to male earned income : 0.42 Year women received right to : - vote : 1957 - stand for election : 1957 Year a woman became Presiding Officer of parliament or of one of its houses for the first time : - woman in ministerial position : 9 SAUDI ARABIA : HDI : 59 GEM : 106 Komponen GEM : seats in parliament held by woman : - female legislator, senior official, mangers : 10 % female professionals & technical workers : 29 % Ratio of estimated female to male earned income : 0.16 Year women received right to : - vote : - - stand for election : - Year a woman became Presiding Officer of parliament or of one of its houses for the first time : - woman in ministerial position : - salam, papabonbon.wordpress.com [Non-text portions of this message have been removed]