[assunnah] Tanya: Seputar Nafkah dan Keluarga

2007-08-23 Terurut Topik Sari
assalaamu'alaikum warohmatullaah wabarokaatuh, Ana punya pertanyaan seputar nafkah keluarga. Di sebuah keluarga, suami istri kedua-duanya bekerja. Sejak beberapa tahun yang lalu, gaji suami langsung masuk rekening bank karena sistem pembayaran gajinya berubah, sejak saat itu, suami kemudian tid

Re: [assunnah] Orang-orang yang terbebas dari hisab

2007-08-23 Terurut Topik anton wibowo
Wassalamu'alaikum wa rahmatullahi wabarokatuh Ana kutipkan dari kitab "Ghoyatul Murid" Keterangan tentang kitab Tauhid, karya Syeikh Shaleh bin Abdul Aziz bin Muhammad bin Ibrahim AlySyeikh (Menteri Agama, Da'wah, Penyuluhan dan Wakaf Kerajaan Arab Saudi). hal.28, dalam menjelaskan bab "Men

Re: [assunnah] Radio Rodja via Streaming

2007-08-23 Terurut Topik abu aisyah
antum bisa juga buka dengan winamp lalu tekan ctrl + L (open url) lalu ketikan http://rodja.sytes.net:8000 Website anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id Website audio: http://assunnah.mine.nu Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED] Ketentuan posting : http://www.assunnah.or

Re: [assunnah] sajada, bid'ah bukan?

2007-08-23 Terurut Topik anton wibowo
Silahkan antum bisa baca kitab "Telah Datang Zamannya" karya Ustadz Abdul Hakim, atau VCD bedah buku tersebut. Disitu disebutkan bahwa Bid'ah yang dimaksud dalam hadits "semua bid'ah adalah sesat", adalah DALAM MASALAH AGAMA SAJA, karena lafaz hadits tersebut awalnya menyebutkan untuk mengikuti

Re: [assunnah] INFO : chm almanhaj.or.id seputar ramadhan, 'ied, dan zakat

2007-08-23 Terurut Topik Adinda Praditya
Download-nya dengan apa? Kalau browser IE ataupun Firefox coba bandingkan ukuran file yang telah didownload dengan yang di link download-nya: http://src.annajiyah.or.id/download/almanhaj.or.id/ Kalau berbeda, berarti file itu belum terdownload dengan sempurna. Biasanya terjadi kalo koneksi intern

Re: [assunnah] INFO : chm almanhaj.or.id seputar ramadhan, 'ied, dan zakat

2007-08-23 Terurut Topik Syam Budi Iryanto
On 8/23/07, Taufiq <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > > Assalamu 'alaykum > > Untuk Linux, BSD dan Solaris user bisa pakai > xCHM atau > GnoCHM . > Untuk MacOS bisa pakai Chmox . > > Semoga bisa membantu. > > Wassalamu 'alaykum > > Taufiq . Tambahan : Untuk men