[assunnah] Adab Berdoa Dalam Sholat

2008-02-11 Terurut Topik abie_yahya2003
Assalamu'alaykum. Saya mau menanyakan bagaimanakah adab berdoa di dalam sholat, yaitu ketika sujud (terutama pada rokaat terakhir) dan tasyahud akhir dimana kita boleh membaca doa yang kita kehendaki. Apabila saya berdoa sesuai dengan keinginan/hajat saya tetapi dengan menggunakan bahasa

[assunnah] Tanya : Buku Menanti Buah Hati Hadiah untuk yg dinanti

2008-01-31 Terurut Topik abie_yahya2003
Assalamu'alaykum, Alhamdulillah, terima kasih atas jawaban yg telah diberikan, Insya Allah akan saya terapkan saat buah hati yang saya harapkan itu tiba. selanjutnya bolehkah saya tahu dimana buku 'Menanti Buah Hati Hadiah untuk yg dinanti' karangan Ustad Abdul Hakim bin Amir Abdat itu bisa

[assunnah] Tanya : Tuntunan syar'i tentang kelahiran bayi

2008-01-29 Terurut Topik abie_yahya2003
assalamu'alaykum mohon bantuannya bagaimanakah tuntunan yang syar'i tentang kelahiran bayi semenjak bayi dilahirkan sampai hari ketujuh kelahiranya (termasuk perlakuan terhadap ari2 dan ibunya) Terima kasih wassalamu'alaykum.. Website anda: http://www.assunnah.or.id