[assunnah] Tanya:Hadist Arbai,in No:30 Dho'ifkah???

2006-06-06 Terurut Topik feri fajri
Assalamu'alaikum Warohmatullahi wa barokatuh Afwan, waktu ana kajian hadits arba'in sama ustadz Djazuli, dan sampai pada pembahasan hadis ke 30 beliau berkata bahwa hadits ini lemah. Namun beliau tidak menjelaskan dari sisi mana kelemahannya karena beliau tidak ingin membuang waktu kajian saat

[assunnah] Tanya: Isbal lengan dan Imamah?

2006-05-08 Terurut Topik feri fajri
Assalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuh Af1 ana mau tanya masalah isbal lengan dan sorban? sampai mana dikatakan sudah isbal dan apakah hukumnya sama dengan isbal sarung/celana? Jazakumullah khairan katsir Wassalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuh

[assunnah] Tanya: Hukum menyusui orang dewasa

2006-03-06 Terurut Topik feri fajri
Assalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuh Apa hukum menyusui orang dewasa? apakah jatuh kepadanya hukum mahrom? bagaimana bila yang melakukannya adalah suami istri? jazakumullahu khairan wassalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuh

[assunnah] Antara Ta'zir dan Kafarat

2006-02-06 Terurut Topik feri fajri
Bismillah Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh Mohon penjelasan, adakah suatu kemaksiatan yang di dalamnya ada hukuman kafarat dan ta'zir dari pemerintah sekaligus? Yang ana tahu setelah membaca Mukhtassar Ad-Da Wa Ad-Dawa, Al-Imam Ibnu Qayim Al-Jauziah mengatakan bahwa jumhur ulama