saya ada beberapa pertanyaan tentang shalat. mohon bagi yang mau 
menjawabnya menyertakan dalilnya:
1. apakah merapatkan shaf juga dilakukan ketika shalat? saya pernah 
berselisih paham dengan seorang ikhwan tentang masalah ini. yang 
saya tahu, merapatkan shaf itu hanya ada pada awal shalat dan bukan 
ketika shalat. jadi, ketika shalat sudah berlangsung, maka orang-
orang yang shalat itu berdiri seperti kebiasaan mereka berdiri dan 
tidak menggeser kaki atau jari-jari kakinya untuk merapatkan shaf 
yang mungkin agak longgar dengan yang lainnya. apakah memang ketika 
shalat tetap merapatkan shaf dengan cara menggeser atau merapatkan 
jarinya ke yang lain atau kita tetap diam saja seperti halnya kita 
berdiri biasa?
2. apakah ketika kita shalat sendirian harus mengumandangkan qamat 
atau tidak?
3. kalau disebelah kita tiba-tiba batal lalu pergi untuk wudhu, 
apakah kita menggeser diri kita agar tempat yang lowong itu terisi 
atau tetap diam saja?
4. ketika tasyahhud awal, apakah kita membaca cukup sampai shalawat 
saja atau sampai terakhir(sempurna :innaka hamidun majid)
terima kasih atas jawabannya.
jazakallahu








------------------------ Yahoo! Groups Sponsor --------------------~--> 
Join modern day disciples reach the disfigured and poor with hope and healing
http://us.click.yahoo.com/lMct6A/Vp3LAA/i1hLAA/TXWolB/TM
--------------------------------------------------------------------~-> 

------------------------------------------------------------------------
Website Islam pilihan anda.
http://www.assunnah.or.id
http://www.almanhaj.or.id
Website kajian Islam -----> http://assunnah.mine.nu
Berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : [EMAIL PROTECTED]
------------------------------------------------------------------------ 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Kirim email ke