[bacayo] Mencetak Ikan Hias Seharga Mobil

2009-12-08 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AgroMedia Pustaka ==Percayakah Anda, seekor ikan hias mencapai harga 500 juta rupiah? Percaya atau tidak, di WTC Mangga Dua Jakarta, telah terjual seekor ikan arwana platinium seharga tersebut. Harga pantastis ini mengundang decak kagum banyak orang, karena ketidakpercayaannya. Bagaimana tidak

[bacayo] Teknik Tepat Mencetak Cupang Jawara Kontes

2009-11-02 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
obsesi Anda? Apakah Anda ingin memilikinya sehingga bisa menikmati pesona keindahannya pada setiap kali memandan ikan tersebut? Atau Anda ingin mencetaknya sebagai jawara kontes cupang? AgroMedia Pustaka segera menerbitkan buku Mencetak Cupang Jawara Kontes sebagai jawaban semua obsesi Anda. Pada

[bacayo] Untung Besar dari Budi Daya Lele di Lahan Sempit

2009-10-19 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AgroMedia Pustaka ==Lele merupakan ikan air tawar yang saat ini sedang naik daun dan menjadi bahan pembicaraan. Rasanya yang gurih dan kandungan gizinya yang tinggi, membuat permintaan ikan ini tidak pernah putus dan terus meningkat. Melangitnya harga ikan laut akibat naiknya bahan bakar

[bacayo] Memilih Bibit Belut yang Berkualitas

2009-10-16 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AgroMedia Pustaka ==Memilih bibit belut berkualitas adalah salah satu faktor penting dalam menentukan keberhasilan budi daya belut. Umumnya bibit belut yang ada saat ini sebagian besar masih merupakan hasil tangkapan alam. Karena itu, teknik penangkapan bibit dari alam menentukan kualitas

[bacayo] AgroMedia di Indonesia Library and Publisher Expo 2009

2009-10-15 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
Para peduli buku yang budiman. Kunjungi stand AgroMedia Pustaka di NDONESIA LIBRARY AND PUBLISHER EXPO 2009 di Istora Gelora Bung Karno, Senayan Jakarta. Expo ini akan berlangsung dari tanggal 17 s/d 25 2009. Anda bisa menemukan buku-buku terbitan kami. Buku-buku pertanian, teknik

[bacayo] Mencegah Penyakit Jantung Koroner

2009-10-14 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AgroMedia Pustaka ==Upaya pencegahan untuk menghindari penyakit jantung dimulai dengan memperbaiki gaya hidup dan mengendalikan faktor risiko sehingga mengurangi peluang terkena penyakit tersebut. Arteriosklerosis merupakan faktor risiko terjadinya penyakit jantung, stroke, dan penyakit yang

[bacayo] Mencegah Penyakit Jantung Koroner

2009-10-14 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
Menyempurnakan Kualitas Kue Kering Demedia Pustaka ==Membuat kue kering yang hemat, bukan berarti mengurangi kualitas bahan-bahan pembuatnya. Kita tetap bisa membuat kue kering yang enak, tanpa harus menggunakan bahan yang berlebih. Misalnya menggunakan telur yang banyak. Beberapa resep dalam

[bacayo] Budi Daya dan Bisnis Cacing Tanah

2009-10-13 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AgroMedia Pustaka ==Mungkin sebagian Anda belum tahu budi daya dan bisnis cacing tanah. Pada tahun 1998, masyarakat mulai mengembangkan budi daya cacing tanah secara komersial. Beberapa daerah, seperti Bandung, Lembang, dan Tasikmalaya merupakan sentra pengembangan budi daya dan bisnis hewan

[bacayo] Metode Tepat Bebas Kanker

2009-10-12 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AgroMedia Pustaka ==Seorang perawat berhasil sembuh dari kanker payudara yang menggerogotinya. Kanker payudara yang dideritanya sudah stadium III B. Kondisi payudaranya sudah rusak, putingnya melintir ke dalam. Benjolannya juga sudah menyebar. Kulit payudaranya tampak bening sehingga darah

[bacayo] Kiat Sukses Budi Daya Lele di Lahan Sempit

2009-10-12 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AgroMedia Pustaka ==Budi daya lele di lahan luas itu sudah biasa, tetapi budi daya lele di lahan terbatas menggunakan terpal, modal minimal dengan hasil maksimal itu baru luar biasa! Modal kecil dan lahan yang sempit bukan lagi kendala. Kreativitas, teknik budi daya yang benar, modal pas-pasan

[bacayo] Mengeruk Untung dari Beternak Cacing

2009-10-12 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AgroMedia Pustaka ==Ketika krisis moneter tahun 1998 menggilas Indonesia, kebanyakan pelaku usaha terdiam lesu. Bisnis yang mereka jalani terpaksa gulung tikar akibat nilai tukar rupiah yang semakin terpuruk. Namun, di tengah ancaman keuangan tersebut, ternyata ada bisnis pertanian di

[bacayo] Menu Sehat Penderita Asam Urat

2009-10-08 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AgroMedia Pustaka ==Bagi Anda yang belum mengidap penyakit asam urat mungkin belum bisa membayangkan rasa sakitnya. Asam urat sangat menyiksa penderita, yaitu dengan rasa ngilu dan sakit yang luar biasa di persendian. Penyakit asam urat di antaranya disebabkan oleh asupan makanan yang

[bacayo] Hidup Sehat dan Bebas Jantung Koroner

2009-09-01 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA ==Penyakit jantung koroner adalah penyakit yang tidak bisa dianggap enteng. Risiko kematiannya cukup tinggi, bahkan menempati rangking satu. Jika tidak dicegah sejak dini, bayang-bayang kematian akan selalu mengikuti ke mana pun pergi. Jantung merupakan bagian vital tubuh

[bacayo] Bebas Asam Urat dengan Menu Sehat

2009-08-11 Terurut Topik AGROMEDIA PUSTAKA
AGROMEDIA PUSTAKA ==Gaya hidup dan pola makan sehat bisa mencegah dan mengatasi asam urat. Pasalnya, pola makan yang tidak seimbang serta kurangnya aktivitas fisik menjadi pemicu utama timbulnya asam urat. Apabila ingin bebas asam urat, kita mesti melakukan diet sehat, yaitu mengatur pola

[bacayo] Sukses Membuat dan Usaha Donat

2009-08-11 Terurut Topik AGROMEDIA PUSTAKA
AGROMEDIA PUSTAKA ==Enaknya donat, pasti selalu melekat dalam ingatan Anda. Wajar, donat menjadi makanan yang memenuhi seluruh kelas ekonomi, baik menengah maupun atas. Donat menjadi makanan masyarakat internasional. Hampir di setiap negara, ada penjual donat. Saat ini, banyak bakery kafe

[bacayo] Pakan Alami untuk Pertumbuhan Belut

2009-08-11 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA ==Pakan alami merupakan kebutuhan utama untuk perkembangan belut. Di antaranya, cacing, belatung, bekicot, dan kecebong. Semuanya bisa dibudidayakan sehingga bisa menekan biaya dan bisa diperoleh dalam jumlah besar. Cacing tanah bisa dikembangbiakkan di dalam kotak kayu

[bacayo] Lancar Membaca Metode 15 Menit

2009-07-31 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA ==Belajar membaca adalah dasar yang sangat penting bagi anak. Semua dimulai dari membaca. Semakin cepat anak bisa membaca, semakin mudah ia bisa menginjak ke tahap belajar selanjutnya. Penerapan metode belajar membaca bermacam-macam. Yang penting memiliki kesesuaian dengan

[bacayo] Sehat dan Langsing dengan Ramuan Herbal

2009-07-28 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA ==Menurunkan berat tubuh bisa dilakukan secara alami, yaitu menggunakan obat- obatan alami atau ramuan tanaman. Cara ini lebih aman dan terhindar dari efek samping. Teorinya hanya mengacu kepada tiga hal, deuretika, laksansia, dan menekan nafsu makan. Di dalam buku Tetap

[bacayo] Menjemput Sukses Bisnis Nata de Coco

2009-07-28 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA ==Produk nata semakin dikenal dan disukai masyarakat. Lezat dan segarnya nata bisa dinikmati oleh semua golongan ekonomi karena harganya ekonomis. Maka, besarnya konsumen tentu peluang bisnisnya semakin besar pula. Pada awal kemunculannya, nata hanya dibuat dari air kelapa

[bacayo] Kisah Sukses Yulianto; Waralaba Kelapa Sawit

2009-07-27 Terurut Topik Agromedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA ==Yulianto adalah mantan petani plasma tebu Kabupaten Pelaihari, Kalimantan Selatan. Ia kini telah menjadi pewaralaba sukses. Mitra bisnisnya telah menjangkau seluruh pulau Kalimantan, kecuali Kalimantan Barat. Kesuksesannya bukan tanpa alasan. Ia memiliki kejelian tinggi

[bacayo] Menyulap Kamar Menjadi Rumah Walet

2009-07-23 Terurut Topik Agromedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA ==Kamar tidur bisa dimanfaatkan atau diubah menjadi rumah walet. Metode ini merupakan terobosan baru yang ditemukan Ir. H. Nasir Salekat, MM. dari pengalaman bergulat dengan dunia walet selama bertahun-tahun. Hemat biaya, menjadi salah satu kelebihan metode ini. Biaya

[bacayo] Prospek Usaha Makanan dan Minuman Kaki Lima

2009-07-20 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA ===Usaha kuliner makanan dan minuman kaki lima tidak bisa dipandang sebelah mata. Hasil penelitian balai penelitian dan pengembangan UKM di Indonesia menyatakan, rata-rata pendapatan para pedagang makanan dan minuman kaki lima berada di atas UMR (Upah Minimum Regional

[bacayo] Pameran Flora dan Fauna 2009 Lapangan Banteng

2009-07-16 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
Pada tanggal 17 Juli sampai 20 Agustus akan digelar Pameran Flora dan Fauna (Flona) di Lapangan Banteng, Jakarta Pusat. Pameran ini diselenggarakan oleh Dinas Pertamanan dan Pemakaman DKI Jakarta, diikuti oleh 500 peserta dari berbagai daerah. Tidak ketinggalan, AgroMedia Pustaka menjadi

[bacayo] Pameran Flora dan Fauna 2009 Lapangan Banteng

2009-07-16 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
Pada tanggal 17 Juli sampai 20 Agustus akan digelar Pameran Flora dan Fauna (Flona) di Lapangan Banteng, Jakarta Pusat. Pameran ini diselenggarakan oleh Dinas Pertamanan dan Pemakaman DKI Jakarta, diikuti oleh 500 peserta dari berbagai daerah. Tidak ketinggalan, AgroMedia Pustaka menjadi

[bacayo] Membersihkan Racun di Dalam Tubuh Vol. 1

2009-07-15 Terurut Topik Agromedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA ==Di dalam tubuh terdapat racun dan kotoran yang telah tertimbun selama berbulan-bulan, bahkan bertahun-tahun. Racun ini mesti dibersihkan atau dikeluarkan dengan proses detoksifikasi. Tujuannya, agar fungsi pencernaan bekerja normal kembali dan mempercepat proses

[bacayo] Menciptakan Tubuh Ideal dengan Terapi Diet

2009-07-13 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA == Pasti Anda kesal ketika melihat tubuh Anda kian membesar alias gemuk. Sangat wajar, karena bentuk tubuh yang tidak ideal akan menimbulkan pandangan yang kurang baik kepada kita. Kondisi ini bisa mengakibatkan kita kurang percaya diri (PD) sehingga menimbulkan keminderan

[bacayo] Mendulang Sukses di Bisnis Waralaba Bibit Kelapa Sawit

2009-07-13 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA ==Ada model bisnis yang belum banyak dikenal orang, yaitu bisnis waralaba bibit kelapa sawit. Pasalnya, saat ini waralaba sangat berprospektif di Indonesia. Keuntungannya, berdasarkan kelayakan usaha, pewaralaba telah balik modal dan mendapatkan keuntungan bersih lebih dari 60

[bacayo] Mengenal Hewan-hewan Unik Sambil Bermain Puzzle

2009-07-13 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
. Mulai dari hewan kecil, sedang, besar, yang jinak, cerdas, sampai yang buas. Buku yang diterbitkan AgroMedia Pustaka ini akan mengajak adik-adik berpetualang dan belajar sambil bermain puzzle. Adik-adik bisa mencari kotak gambar yang hilang dari halaman stiker. Jika sudah ketemu, letakkan pada

[bacayo] Make Over dari Makanan Biasa Menjadi Hidangan Kreatif Ekslusif

2009-07-12 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
=== Judul : Make Over dari Makanan Biasa Menjadi Hidangan Kreatif Ekslusif Penulis : Istiawati Kiswandono Ukuran : 19 x 25 cm Tebal : iv + 116 hlm. Penerbit: Demedia Pustaka ISBN : 979-1471-63-0 Harga : Rp 45.000 Buku ini bukan buku resep biasa, tetapi merupakan gabungan dari food dictionary

[bacayo] Asyik Bermain Puzzle Hewan

2009-07-01 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
=== Judul: Asyik Bermain Puzzle Hewan Penulis : Tim AgroKids Ukuran : 21 x 28 cm Tebal : 35 hlm. Penerbit : AgroMedia Pustaka ISBN : 979-006-241-9 Harga : Rp 26.000 Dunia anak adalah dunia bermain. Dengan bermain, anak-anak sebenarnya belajar dan bekerja layaknya orang dewasa. Salah satu cara

[bacayo] Sukses Bisnis Walet dengan Modal Kecil

2009-06-25 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA ===Satu terobosan baru budi daya walet telah ditemukan. Hanya dengan modal kecil, Anda bisa membuat rumah walet yang ideal. Padahal, umumnya orang menghabiskan dana ratusan juta rupiah, bahkan bisa miliaran rupiah jika hendak membangun rumah walet. Membangun rumah walet hemat

[bacayo] Rentetan Jadwal Talkshow AgroMedia Pustaka di PBJ 2009.

2009-06-24 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
1. Talkshow Budi Daya dan Bisnis Belut Indonesia termasuk negara beriklim tropis yang memiliki dua musim, yaitu musim panas dan musim hujan. Secara geografis, daerah yang memiliki agroklimat tersebut sangat ideal untuk dijadikan tempat budi daya belut. Sumber air bersih di negara ini pun

[bacayo] Tip Seputar Pemilihan Induk Ikan Mas (Buku Peternakan)

2009-06-22 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
AGROMEDIA PUSTAKA ==Keberhasilan usaha pembenihan ikan mas sangat ditentukan oleh kualitas induk. Pemilihan calon induk harus mempertimbangkan ras atau varietas ikan yang akan dipelihara. Ciri-ciri calon induk yang baik berbeda-beda untuk setiap ras atau varietas. Secara umum ciri-ciri calon

[bacayo] Rentetan Jadwal Talkshow AgroMedia Pustaka di PBJ 2009

2009-06-22 Terurut Topik AgroMedia Pustaka
1. Talkshow Budi Daya dan Bisnis Belut Indonesia termasuk negara beriklim tropis yang memiliki dua musim, yaitu musim panas dan musim hujan. Secara geografis, daerah yang memiliki agroklimat tersebut sangat ideal untuk dijadikan tempat budi daya belut. Sumber air bersih di negara ini pun