Pembelajaran komputer untuk 
playgroup / TK, perlukah..?

Pada mulanya, Para Ahli membuat 
komputer hanya untuk mengolah data dalam membantu mempermudah pekerjaan 
Ilmuwan, Lama kelamaan merambat ke dunia Perkantoran dan Pendidikan

Kini,
 Hampir semua bidang kehidupan saat ini sangat memerlukan komputer, Maka
 dari itu
 ketrampilan menggunakan komputer menjadi sangat penting diperlukan 
dalam proses belajar /mengajar dari TK sampai Universitas, dan dalam 
kehidupan sehari hari.

Keunggulan Komputer di Dunia Pendidikan
Komputer
 sangat membantu sebagai Alat Bantu (media), Alat Uji, Alat Peraga yang 
dapat berinteraksi dengan siswa/anak. Namun interaksi komputer dengan 
anak, tetap memerlukan peran manusia (pengajar/guru yang berpengalaman).

Keunggulan
 Interaksi komputer dengan siswa ialah lebih cepat, lebih obyektif, dan 
sebagai alat peraga
 (simulasi) dengan resiko mendekati Nol.

Progam simulasi atau 
software yang baik untuk pendidikan anak ialah disesuaikan dengan usia. 
Para Guru/Orangtua harus memahami perkembangan pemahaman anak, Untuk 
anak usia 0-2 tahun anak mendapat pemahaman dari panca indra dan bahasa 
isyarat, Mulai Usia 3 tahun, anak mulai menggunakan bahasa dan 
lambang/simbol tertentu bahkan sudah mulai bisa memahami logika.

Keunggulan
 komputer untuk anak-anak ialah pada program/software “edutainment” 
gabungan EDUcation (pendidikan) dan EnterTAINMENT (hiburan). Karena masa
 kanak kanak ialah masa penuh keceriaan/ hiburan & Program “edugame”
 gabungan EDUcation (pendidikan) dan game (permainan).

Software 
tersebut bisa meningkatkan kreativitas anak, melatih syaraf motorik, 
Contoh: Permainan kombinasi benda, Berhitung, Tebak Angka, Tebak Gambar,
 Menyusun Gambar, Karena didukung peran perangkat media gambar, suara, 
bahkan gerak (multimedia). Sehingga
 Suasana Belajar Menjadi Menarik dan Menyenangkan.

Dukungan 
Pemerintah
Sejak diberlakukannya Kurikulum Berbasis Kompetensi 2004 
(KBK 2004), Pemerintah sudah sangat mementingkan pendidikan komputer / 
Teknologi Informasi dan Komunikasi.
(sumber artikel :kutipan dari Mr.
 Ayahara)

Untuk menggalakan pembelajaran komputer bagi anak - 
anak usia playgroup / TK yang telah di dukung oleh pemerintah dalam 
pemberlakuannya, maka kami mengadakan privat komputer bagi anak - anak 
usia playgroup / TK, beberapa rincian dari materi yang akan di ajarkan 
bagi anak - anak sesia playgroup / TK adalah sbb :

    * Belajar 
mengenal peripheral koomputer, seperti mouse, keyboatd, monitor dll.
   
 * belajar menggunakan peripheral komputer dengan benar.
    * 
Belajar mengenal huruf, warna , angk, Word Art yang ditampilkan memalui 
layar  monitor komputer.
    * Belajar mengenal nomor,
 urut, konsep jumlah menngunakan tuts tuts keyboard
    * belajar 
menggunakan video dalam memahamifungsi dan penggunaan komputer, dll


Untuk
 ketarangan lebih lanjut anda bisa mengakses situs kami, dan kami pun 
memberikan layanan  bimbingan privat bagi siswa SD, SMP, SMU bahkan 
profesional dibidang pemrogrammain komputer, silahkan klik atau copy 
paste link ini : http://course.multiprodesign.com/

contact : 0852
 133 477 42 or 021 341 01 631

Kirim email ke