nambahin yaaa

Ini artikel ttg bahaya kaopectate dr milis sebelah (_sehat_)  juga…

Smoga membantu

====================-
Ditranslate dari artikel  "Pepti-Bismol warning" dari
www.keepkidshealthy.com
====================

Banyak orangtua yg tahu bahwa mereka tidak boleh memberikan aspirin pada 
anaknya. Bisa jadi mereka tidak tahu persis mengapa, tapi umumnya mereka tahu 
obat tsb berbahaya bagi anak. Tentu saja, alasannya adalah aspirinberbahaya 
bagi anak karena tingginya resiko Reye' synfrome jika anak mengkonsumsinya, spt 
saat mereka terkena infeksi virus spt flu atau cacar air.

Ada obat2an lain yg isinya serupa dg aspirin, yaitu berisi salisilat, yg harus 
dihindari juga. Hubungannya dg Reye's syndrome juga masih diketahui secara 
teoritis. Obat2an yg mengandung salisilat tsb adalah :

* Kaopectate
* Pepto-Bismol

Penggunaan Kaopectate sebetulnya membingungkan. Sejak awal 
direformulasi dith 2003 hingga kini, oabt tsb mengandung subsalisilat, sejenis 
non-aspirin salisilat. Dulunay kaopectate mengandung attapulgite, yg dapat 
diberikan
pada anak > 3 th.

Kaopectate versi baru, dg bismuth subsalisilat, awalnya hanya diberikan utk 
anak > 3 th, tetapi FDA merevisi labelnya pd tanggal 9 April 2004.
Kaopectate tsb mulai dapat diberikan instruksi dosisnya hanya utk anak > 12th. 
Hal ini makin membingungkan, ada versi lama, versi baru dg label lama,dan versi 
baru dg label instruksi baru yg semuanya masih dijual hingga kini.

Karena kedua obat tsb (kaopectate & Pepto-bismol) diinstruksikan utk 
remaja,anda harus mengikuti peringatan tsb dan hindari penggunaanya bagi anak 
jika anak menderita flu atau cacar air.

Penggunaan Pepto-Bismol juga membingungkan. Meskipun dulunya dapat digunakan
utk anak > 3th, namun aturan tsb sudah direvisi dan diubah dg label yg 
baru.
Saat ini FDA mengubah semua instruksi dosis uk anak dari label di semua
produk obat anti diare yg mengandung bismuth subsalisilat. Termasuk 
juga
Pepto-bismol. Sehingga pada label baru akan terdapat tulisan agar 
konsumen
berkonsultasi dg dokter sebelum memberikan pepto-bismol utk anak < 12 
th.

Produk baru Children's Pepto Chewable Tablet yg mengandung kalsium 
karbonat
dapat diberkan ke anak berusia 2th semakin membuat masyarakat bingung 
dg
penggunaan Pepto-Bismol.

Krn penggunaan aspirin dan produk yg terkait relatif berbahaya bagi 
anak yg
menderita infeksi virus (spt flua tau cacar air), adakah obat2an lain 
selain
obat tsb yg dapat diberikan ke anak ?!

Banyak sekali obat analgesik selain aspirin, spt asetaminofen dan 
ibuprofen.
Sehingga orangtua dapat menghindari penggunaan aspirin bagi anak dan 
remaja.
Beberapa org lainnya menghindari penggunaan aspirin dan produk serupa 
yg
berisi non-aspirin salisilat utk anaknya.
Tapi mereka seringkali menggunakan Pepto-Bismol atau Kaopectate jika 
anaknya
menderita gangguan pencernaan atau diare, meski tidak menderita demam
ataupun flu atau cacar air.

Ingatlah bahwa AAP, memberikan panduan bahwa :

Manajemen gastroentritis akut pada balita, terutama bayi, 
direkomendasikan
agar tidak menggunakan produk2 farmakologis utk emngobati diare akut. 
Dan
penggunaan bismuth salisilat secara rutin jelas tidak direkomendasikan 
bagi
anak yg menderita diare akut.


====================
Pepto Bismol Warning
====================

Parents generally know that they shouldn't give aspirin to their kids. 
They
may not know exactly why, but most are aware that it can be dangerous. 
Of
course, the reason to avoid these medications is because they can 
increase
your child's chances of developing Reye's syndrome if they take them 
while
they also have a viral infection, such as the flu or chicken pox.

There are other medicines that contain salicylates, which are related 
to
aspirin, that you should also avoid. Their link to Reye's syndrome is 
just
theoretical though. These include:

* Kaopectate
* Pepto-Bismol

The use of Kaopectate is especially confusing, as it was reformulated 
in
2003 to now contain bismuth subsalicylate, a non-aspirin salicylate. It 
used
to contain attapulgite, which could be given to children over age 3.

The new version of Kaopectate, with bismuth subsalicylate, at first 
also
included dosing instructions for kids over age 3, but the FDA made them
change the label on April 19, 2004 so that the dosing instructions only
included children over age 12. Making things even more confusing, the 
old
version, new version with old label, and the new version with new 
dosing
instructions are still all being sold right now.

Although both medications include dosing instructions for teens, you 
should
follow the warnings and avoid them when your child has chickenpox or 
the
flu.

The use of Pepto-Bismol is confusing too. While it used to include 
dosing
instructions for children over age 3, they have been removed in a 
recent
labeling change. The FDA now requires the child dosing directions be 
removed
from the label of all anti-diarrheal products containing bismuth
subsalicylate, including Pepto-Bismol, so the new dosing directions 
require
that consumers speak with a doctor before giving Pepto-Bismol to 
children
under 12.

A new Children's Pepto Chewable Tablet that simply contains Calcium
Carbonate and can be given to children as young as two years old makes
giving Pepto-Bismol to kids even more confusing.

Since the associated between aspirin and related medicines is when 
children
have a viral illness, like chickenpox or the flu, can you ever give 
your
child any of these medicines?

There are so many alternatives to aspirin, like ibuprofen and 
acetaminophen,
so most people would say no and they never give their children and 
teens
aspirin. Other people simply avoid aspirin and advise avoiding products 
with
non-aspirin salicylates when their child has or is recovering from a 
viral
infection with a fever, like the flu or chickenpox, but would use 
something
like Pepto-Bismol or Kaopectate if their older child had an upset 
stomach or
diarrhea, but didn't have a fever and especially didn't have chickenpox 
or
the flu.

Also remember that the AAP, in the practice parameter: The management 
of
acute gastroenteritis in young children, makes the recommendation that 
'as a
general rule, pharmacologic agents should not be used to treat acute
diarrhea' and that 'the routine use of bismuth subsalicylate is not
recommended in the treatment of children with acute diarrhea'.



For more information:
http://newsletters.keepkidshealthy.com/cgi-bin/knowwhat.cgi?l=medicine_cabin
et/aspirin_salicylates.html


More Know What topics:
http://newsletters.keepkidshealthy.com/cgi-bin/knowwhat.cgi


Visit keepkidshealthy.com
http://www.keepkidshealthy.com








Lif Rahayu <[EMAIL PROTECTED]> wrote: Mbak,

Ini artikel ttg kaopectate ya, please jangan digunakan untuk anak di bawah 3
tahun. Diare muntah intinya cuma satu, jangan sampai kekurangan cairan alias
dehidrasi, yang berakibat fatala dalah dehidrasinya, jadi sebisa mungkin
terus masukkan minuman cairan pengganti ion tubuh, oralit, pedialyte, air
gula garam, air minum.....

 Mbak,
Tentang kaopectate, setidak-tidaknya, mohon banget untuk gak ngasih ke anak
di bawah usia 3 tahun. Mohon baca artikel di bawah ini.
http://uuhsc.utah.edu/pharmacy/alerts/31.html
  *Kaopectate and Generic Kaolin-Pectin Products - Reformulation* < Print >

*August 2, 2005*

FDA Safety Page - 04/19/2004 - http://uuhsc.utah.edu/pharmacy/alerts/
kaopectate.pdf

Kaopectate brand products have been reformulated.1 The liquid products now
contain bismuth subsalicylate instead of attapulgite. All generic
attapulgite-containing medications have been discontinued.   The tablets
were reformulated to contain bismuth subsalicylate in 2003.

Kaopectate brand products have not contained kaolin and pectin since the
early 1990's when the products were reformulated to contain attapulgite. All
generic pectin-containing medications have been discontinued. In 1992, the
FDA banned the use of pectin in over-the-counter products, due to
insufficient data about its safety and efficacy. No pectin-containing
products are currently available although some marketed products may have
names such as Kapectolin, Kaopek, Kaolinpec, or K-Pek.

The contents of the current bismuth subsalisylate formulations are as
follows:
  Kaopectate Regular 262 mg bismuth subsalicylate / 15 mL
KaopectateExtra-Strength 525
mg bismuth subsalicylate / 15 mL Kaopectate Children's Cherry 87 mg bismuth
subsalicylate / 5 mL Kaopectate tablets 262 mg bismuth subsalicylate

*Precautions*

   - Avoid using bismuth subsalicylate in patients receiving chronic
   warfarin therapy and in patients who are aspirin sensitive.2
   - Monitor patients on valproic acid or methotrexate therapy carefully as
   bismuth subsalicylate may increase the concentrations of these medications.
   2
   - Avoid bismuth subsalicylate in children and teenagers recovering from
   chicken pox or flu as these patients are at risk of aspirin-induced Reye's
   syndrome.2
   - Bismuth subsalicylate was FDA-approved for the treatment of acute
   diarrhea in children as young as 3 years of age. The American Academy of
   Pediatrics does not recommend bismuth subsalicylate use in young
children.2As of April 17, 2004,  bismuth subsalicylate-containing
products will no
   longer have FDA-approved pediatric labeling.3
   - Be aware that several formulations of Kaopectate are still available.
   Consult with prescribers to ensure that patients receive the appropriate
   medication.

*References*

   1. Pharmacia, medical information (personal communication). March 4,
   2003, and April 23, 2004.
   2. Walker PC. Diarrhea. In: Berardi RR, DeSimone EM, Newton GD et al eds.
   *Handbook of Nonprescription Drugs*. 13th edition. Washington, DC: AphA;
   2002:335-359.
   3. Kim-Jung LY, Holquist C, Phillips J. Kaopectate reformulation and
   upcoming labeling changes. *Drug Topics*. 2004 (April 19):60-61.




On 6/17/08, Lif Rahayu 
 wrote:
>
> Mbak, sependek yang saya tahu, jika anak diare, jangan berikan kaopectate,
> ini sangat tidak direkomendasikan untuk balita. Anak diare (disertai
> muntah), biasanya karena virus, jika kurang yakin bisa cek tinja di lab,
> apakah ada bakteri. Apapun penyebabnya, langkah awal adalah berikan cairan,
> oralit, pedialyte, larutan gula garam untuk menghindarkna dari dehidrasi,
> jika sudah menunjukkan dehidrasi, baru mungkin perlu diopname di rumkit.
> Dokter anak pencernaan saya gak tahu di Jakarta Timur, tapi yang bagus,
> dokter budi (lupa nama panjangnya), praktek di rs harapan kita, dari cerita
> temen2 kantor saya, bagus nih dokter,. Tapi kalau muntah diare sih mostly
> semua dokter anak mestinya bisa nanganin.
>
> Nayma dah 2 kali tuh diare muntah, jadi dah pengalaman....
>
>
>  On 6/17/08, Hestiwulan  wrote:
>>
>> Tanya dong, dokter pencernaan anak yg bagus di daerah jakarta timur?
>> Anaknya temen ada yg diare dah ke dokter (dikasih obat anti muntah dan
>> kaopectat) tp masih diare dan kalo minum susu muntah, minum obatnya juga
>> gak
>> ketelen krn muntah terus.
>> Gimana ya, mo coba ke dokter lain.
>>
>> Tks,
>> hesti
>>
>
>




Uci mamaKavin+Ija
http://oetjipop.multiply.com
S e m a r a n g

       
---------------------------------
 Yahoo! Toolbar kini dilengkapi dengan Search Assist.   Download sekarang juga.

Kirim email ke