Moms & Dads,

Menyambung tulisan-tulisan mengenai Anti Pornoaksi, Mistik
dan kekerasan di TV, Moms & Dads jangan melupakan Video/PC
game. Saat nanti balita (terutama cowok) sudah menjelang
remaja kemungkinan besar pasti suka main game, misalnya
menggunakan Playstation/Nintendo/XBox/Komputer/Dingdong.

Tidak semua game baik untuk anak-anak. Meskipun game sudah
ada ratingnya (seperti film) tapi di Indonesia, kayaknya
belum berlaku. Jadi semua game berlaku untuk semua umur. 

Contohnya game balapan (yang mengambil setting balapan liar)
Need for Speed, selain menampilkan perempuan dewasa
berpakaian minim ala USA, juga tidak mengajari bahwa di
jalan raya kita harus tertib. Game seperti ini seharusnya 
hanya untuk dewasa saja.

Hari ini saya baca di Politech mengenai game yang tidak
mendidik:

---[begin]--------------------------------------------------

-----Original Message-----
From: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, June 21, 2005 11:35 AM
To: politech@politechbot.com
Subject: [Politech] Sen. Chuck Schumer rails against violent
         video game; books, news articles next? [fs]

http://news.com.com/2100-1043_3-5754888.html

U.S. senator gunning for 'cop killer' video game
Published: June 20, 2005, 9:20 PM PDT
By Reuters

A new video game that lets players join criminal gangs and
kill police officers has become the target of a proposed
boycott by a U.S. senator.

Sen. Charles Schumer, a Democrat from New York, said the
"cop killer" video game, called "25 to Life," had hit an
"all-time low" and discouraged the sale and distribution of
the title, due out this summer.

[...remainder snipped...]
_______________________________________________
Politech mailing list
Archived at http://www.politechbot.com/
Moderated by Declan McCullagh (http://www.mccullagh.org/)

---[end]----------------------------------------------------

Regards,
Erik

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH & DAN SUMATERA 
UTARA !!!
================
Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke