Assalammu'alaikum

Saat ini saya sedang hamil memasuki bulan ke 7.  Ada sedikit masalah yang 
sedikit menganggu saya, memasuki bulan ke 7 ini, ada perubahan di badan 
saya.  Selain badan saya yang tentunya bertambah besar (kalau hal ini mah no 
problem), selain itu dibagian paha kanan dan kiri ada bercak2 merah, seperti 
digigit nyamuk tapi agak lebih besar.   Awalnya berupa flek biasa, semakin 
lama semakin jelas warnanya dan tampak seperti pembuluh darah yang pecah dan 
kalau diperhatikan dengan seksama seperti orang yang kegemukan/kulitnya 
seperti parutan, kalau ditekan rasanya seperti bekas gigitan nyamuk.  
Tampaknya dibagiannya yang lain bakal ada bibitnya, karena sudah keliatan 
bercak2nya...:(  Saya tanya keteman saya yang sudah pernah hamil, katanya 
kalau selulit berwarna putih.  Nah kalau yang saya alami ini apa dong?  
Apakah bisa diobati/dihilangkan?  Please dong help me, I don't know what 
should I do.
Terimakasih sebelumnya buat yang mau bagi pengalamannnya.

Wassalam,

Desi
_________________________________________________________________________
Get Your Private, Free E-mail from MSN Hotmail at http://www.hotmail.com.

Share information about yourself, create your own public profile at 
http://profiles.msn.com.


>> www.jajak.com >> Pilih jawabannya dan rebut hadiahnya <<
>> Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]















Kirim email ke