RE: [balita-anda] kulit kasar dan mengelupas

1999-08-31 Terurut Topik Ionia Veritawati
nti minyak telon, kulit kembali mulus. > > > -- > > From: Dwiwati.Mulyani [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] > > Reply To: [EMAIL PROTECTED] > > Sent: Monday, August 23, 1999 3:04 PM > > To: [EMAIL PROTECTED] > > Subject:[balita-anda]

RE: [balita-anda] kulit kasar dan mengelupas

1999-08-30 Terurut Topik Natalia Syafri
EMAIL PROTECTED] > Subject: [balita-anda] kulit kasar dan mengelupas > > rekan-rekan netter, > > Putra saya sekarang usianya 7,5 bulan dengan berat 8,5 kg. Sekarang ini, > kulit > punggungnya kasar dan mengelupas seperti ganti kulit. Apakah ini pengaruh > dari > pemakaia

Re: [balita-anda] kulit kasar dan mengelupas

1999-08-26 Terurut Topik nining
- From: sahara <[EMAIL PROTECTED]> To: [EMAIL PROTECTED] <[EMAIL PROTECTED]> Date: Rabu, 25 Agustus 1999 02:48 Subject: Re: [balita-anda] kulit kasar dan mengelupas >Ibu Dwi, > >Coba Ibu ganti sabun si kecil. >Anak saya pernah mengalami hal yang sama. Walau sudah dibawa

[balita-anda] kulit kasar dan mengelupas

1999-08-25 Terurut Topik Dwiwati.Mulyani
Terima kasih untuk ibu Zullia dan Ibu Ellis atas masukkannya. Salam, Yanni Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat & cerdas" Etika berinternet, kirim email

Re: [balita-anda] kulit kasar dan mengelupas

1999-08-24 Terurut Topik sahara
Ibu Dwi, Coba Ibu ganti sabun si kecil. Anak saya pernah mengalami hal yang sama. Walau sudah dibawa ke DSA hasilnya kurang memuaskan. Lantas saya mengganti sabun anak saya, Alhamdulillah sampai sekarang kulit anak saya sehat2 saja. Anak saya menggunakan sabun OLIUM (Bukan promosi lho...), Selam

re: [balita-anda] kulit kasar dan mengelupas

1999-08-24 Terurut Topik Zulia Saida
Ibu Dwi, Bayi saya baru-baru ini juga mengalami hal yg sama; mungkin lebih parah. Kulit (di punggung, dada depan, bawah dan belakang leher dan telinga) memerah, menghitam lalu mengelupas . Kasihan sekali melihatnya. Bahkan pada suatu malam, ia menangis dan menggaruk-garuk tempat yg mengelupas

RE: [balita-anda] kulit kasar dan mengelupas

1999-08-23 Terurut Topik Imam Bashori
MUNGKIN BISA DI HALUSKAN DENGAN MENGGUNAKAN BABY OIL DULU BABY SAYA JUGA BEGITU, TAPI SETELAH DIKASIH BABY OIL KULITNYA KEMBALI SEPERTI SEMULA TRIMS Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat & cerdas" -

[balita-anda] kulit kasar dan mengelupas

1999-08-23 Terurut Topik Dwiwati.Mulyani
rekan-rekan netter, Putra saya sekarang usianya 7,5 bulan dengan berat 8,5 kg. Sekarang ini, kulit punggungnya kasar dan mengelupas seperti ganti kulit. Apakah ini pengaruh dari pemakaian minyak telon ? sebab sebelum-sebelumnya tidak pernah seperti ini. Dan sekarang menjalar ke ketiak, belakang