Re: [balita-anda] Obat Tradisional (Temu Hitam)

1999-09-06 Terurut Topik Utik Dwi Pratiwi
, September 06, 1999 11:32 AM Subject: RE: [balita-anda] Obat Tradisional (Temu Hitam) Netters balita anda Saya akan memberikan informasi yg mungkin saja berguna terutama untuk Ibu Yenni mengenai obat tradisional penambah nafsu makan.yg dapat diberikan pada anak diatas 1 th sehari 2 x pagi

RE: [balita-anda] Obat Tradisional (Temu Hitam)

1999-09-06 Terurut Topik Yeny Wahyuni
Netters balita anda Saya akan memberikan informasi yg mungkin saja berguna terutama untuk Ibu Yenni mengenai obat tradisional penambah nafsu makan.yg dapat diberikan pada anak diatas 1 th sehari 2 x pagi sebelum makan sebanyak 1 sendok makan dan malam hari sebelum tidur Bahannya : Temu

RE: [balita-anda] Obat Tradisional (Temu Hitam)

1999-09-06 Terurut Topik R. Andy Hendanarto
Mengenai obat tradisional, temulawak-lah yang paling cocok. Selain sangat menambah nafsu makan, juga baik bagi yang sering kelebihan aktivitas (obat cape'-cape'). Sebaiknya temulawak tsb dikupas, lalu dijemur, setelah kering, diparut dan diperas, minum air perasannya sehari 2-3 kali (1 gelas).