Dear Yudi.
Asalamualaikum warahmatullah.

Sebaiknya referensi untuk vlookup adalah sel absolut, Tetapi tidak harus, kadang-kadang butuh yang tidak absolut ataupun hanya semi absolut. silahkan formula pada sel D18 dari =VLOOKUP(A18;'Data Karyawan'!B20:C872;1) diubah menjadi:
=VLOOKUP(A18;'Data Karyawan'!$B$8:$C$872;1)

salam
NangAgus

On 29/04/2014 9:25, yudi perkasa wrote:
Mohon bantuannya lagi dari suhu-suhu sekalian, saya membuat dua data di sheet yang berbeda yaitu Data karyawan dan Riwayat Karyawan. Data riwayat karyawan di input manual yang kemudian di cek dengan data karyawan dengan menggunakan fungsi vlookup, tapi hasilnya ada yang sesuai ada pula yang berbeda atau muncul pesan "#N/A", kira-kira masalahnya dimana ya..

Trims atas bantuannya.


Kirim email ke