Re: [belajar-excel] Fungsi terbilang hasilnya #VALUE!

2014-04-03 Terurut Topik Jan Raisin
Hai Izzy, bisa diberikan sample xla nya? atau mungkin script programnya.., atau link download xla-nya karena di komputer Jan tidak ada Add-Ins terbilang maka munculnya Error #Name? dan banyak sekali Add-Ins terbilang yang bertebaran di Internet yang belum tentu sama dengan yang digunakan oleh

RE: [belajar-excel] Fungsi terbilang hasilnya #VALUE!

2014-04-03 Terurut Topik Ahmad Syaifullah Lubis
izzuddien, bukankah tinggal isikan rumusnya seperti ini =terbilang(A3;3;Rupiah) soalnya saya test di komputer saya jalan rumusnya. salam, ASL From: izzuddien.i...@gmail.com To: belajar-excel@yahoogroups.com Date: Thu, 3 Apr 2014 12:35:02 +0700 Subject: [belajar-excel] Fungsi terbilang hasilnya