[daarut-tauhiid] Ramadan dan Quran (3)

2008-09-24 Terurut Topik vivinalvina
Ramadan dan Quran (3) Akhir Ramadan, masjid dipenuhi oleh muslimin dan muslimat untuk beribadah, beri'tikaf memperbanyak tilawah Alquran, memanjatkan doa dan ampunan. Rasa sedih untuk berpisah dengan Ramadan terbersit diantara wajah-wajah mu'min yang khusyuk didalam masjid dengan semakin

[daarut-tauhiid] Ramadan dan Quran

2008-09-12 Terurut Topik vivinalvina
Ramadan dan Quran Ramadan bersama Quran telah memberi saya inspirasi bahwa betapa hebatnya islam, tetap dijaga Allah sejak 1400 tahun yang lalu hingga hari akhir nanti. Bayangkan dari tahun ketahun Ramadan tetap ada, komplit dengan kegiatan ibadahnya : sahur, puasa seharian, shalat taraweh,

[daarut-tauhiid] Tahun Baru, Semangat Baru

2008-01-13 Terurut Topik vivinalvina
Tahun Baru, Semangat Baru Awal tahun hijriyah dimulai sejak hijrahnya Rasul saw dari Mekah ke Madinah. Namun keputusan untuk memulai penanggalan islam diputuskan pada masa kepemimpinan Umar ra atas usul Musa Al Asy'ari (gubernur Irak yang diangkat Umar ra). Umar membentuk tim penasihat yang

[daarut-tauhiid] Islam Muslim

2007-07-24 Terurut Topik vivinalvina
Islam muslim Setiap berkunjung ke New York kami selalu menyempatkan diri untuk mampir di masjid di suatu gedung di Manhattan. Subhanallah, perkembangan penyebaran islam di Amerika sangat cepat. Masjid yang tadinya kadang-kadang tertutup, sekarang selalu terbuka dan bertambah ramai dan ketika

[daarut-tauhiid] Fwd: Daya Tarik Alquran (The Amazing of Quran)

2007-03-17 Terurut Topik vivinalvina
SUDAHKAH ANDA TERTARIK UNTUK MEMBACA DAN MEMPELAJARI AL-QURAN ?   Daya Tarik Al-Quran   Dewasa ini, media-media massa dunia berusaha melakukan propaganda dalam skala luas untuk mendeskreditkan Islam dan menggambarkan Al-Quran sebagai kitab yang sudah ketinggalan zaman. Dengan menggunakan

[daarut-tauhiid] MENGHAFAL ALQURAN

2007-03-16 Terurut Topik vivinalvina
MENGHAFAL AL QURAN Alhamdulillah saat ini mushaf Alquran sudah banyak tersedia, ada dalam bentuk buku,file komputer, flash card, PDA/handphone, DVD, digital Alquran, dll. Namun pada jaman Rasul saw, Alquran masih berbentuk lembaran-lembaran,ditulis diatas daun, kulit pohon, dll. Oleh karena

[daarut-tauhiid] Rasa takut hanya sekali

2007-03-07 Terurut Topik vivinalvina
Rasa takut tidak mungkin berkumpul 2 kali didalam dada manusia. Jika di dunia sudah banyak rasa takut, di akhirat sudah tidak ada lagi rasa takut. Siapa yang merasa takut dengan azab Allah, selama didunia dia akan taat pada perintahNya dan tidak mengalami ketakutan lagi di akhirat. Siapa yg

[daarut-tauhiid] Al quran, pola pikir dan gaya hidup

2007-03-07 Terurut Topik vivinalvina
Al quran, pola pikir dan gaya hidup Alquran dan hadis dapat mempengaruhi pola pikir manusia. Pola pikir seseorang yang meyakini dan selalu mempelajari Alquran dan hadis berbeda dengan pola pikir seseorang yang tidak meyakini dan mempelajarinya. Seseorang yang selalu mempelajari Alquran

[daarut-tauhiid] earth.google.com

2007-02-26 Terurut Topik vivinalvina
BETAPA KECILNYA KITA Sudahkah Anda mengunjungi web :earth.google.com ? Sekarang manusia sudah dapat memonitor setiap jengkal tanah di permukaan bumi, tanpa perlu mengunjunginya. Padahal .. Allah sang Pencipta lebih Maha Melihat, tidak hanya yang lahir terdapat di permukaan bumi dan tampak di

[daarut-tauhiid] SAKINAH, MAWADDAH WA RAHMAH

2006-07-07 Terurut Topik vivinalvina
SAKINAH, MAWADDAH WA RAHMAH Dulu, ketika mendengar ceramah atau doa dari ustadz-ustadz(ah) agar keluarga kita menjadi menjadi keluara yang sakinah, mawaddah wa rahmah saya tidak terlalu paham, apa yang dimaksud dengan keluarga sakinah, mawaddah wa rahmah. Saya hanya tahu sakinah artinya

[daarut-tauhiid] SUKA DUKA DAKWAH VIA SMS

2006-05-24 Terurut Topik vivinalvina
SUKA DUKA DAKWAH VIA SMS Kita bisa melakukan dakwah melalui sarana apa saja, baik langsung disampaikan bertemu muka, maupun melalui media : surat kabar, TV, radio, internet maupun sarana komunikasi telepon, sms, dll. Sehingga tujuan menyebarkan agama islam dapat tercapai, atau bahasa yang