----- Forwarded Message ----
From: bakri arbie <daya...@yahoo.com>
To: forum-pembaca-kom...@yahoogroups.com
Cc: alumnipran...@yahoogroups.com; arbie bakri <arbieba...@yahoo.com>
Sent: Sun, February 28, 2010 10:19:51 PM
Subject: Analisis Dr.Porter Stansberry tentang hutang AS,akibat saran Greenspan.


Yth Rekan milis,

Porter Stansberry mengatakan bahwa ekonomi Amerika sedang menuju kegagalan.
Kegagalan akibat hutang yang menumpuk,hitungannya adalah sbb;

Hutang nasional AS hampir mendekati 4 triliun $,yaitu dari 1,5 triliun $ 
defisit tahunan dan 2 s/d 3 triliun $ "short term obligation".

Menurut rumus Greenspan-Guidotti, "if you can't pay off all your foreign debt 
in next 12 month you are in terrible credit risk".

Mari kita lihat kekayaan Amerika,yaitu mempunyai cadangan emas sebesar 8.133,5 
metric ton (paling besar didunia) kira-kira setara dengan 300 milyar $,cadangan 
minyak
tersimpan yaitu 725 juta barrel minyak setara dengan 58 milyar $ dan cadangan 
devisa US reserve sebanyak 136 milyar $.
Kalau dijumlah total setara dengan 494 milyar $.

Hutang waktu singkat sebesar 2 triliun $.
Sebesar 44% adalah hutang pihak asing,sehingga yang menjadi tanggung jawab AS 
adalah sebesar 880 milyar $ dalam 12 bulan ini.

Ternyata AS defisit untuk bayar hutang sebesar 880 M $ -- 494 M $ == defisit 
386 M $.
Jadi tidak memenuhi aturan Greenspan-Guidotti.

Demikian tulisan tgl 20 Februari 2010 oleh Dr.Porter Stansberry.

Berita lain kemarin Saptu 27 Februari 2010,Menlu H. Clinton,menyalahkan 
Dr.Greenspan karena salah memberi nasehat kepada Presiden Bush.
Sepuluh tahun lalu AS masih balance budget,mengapa sekarang jadi defisit.

Rupanya di Amerika ada kebijakan yang salah secara sistemik sehingga AS,
hampir bangkrut.Apakah betul ? Solusinya bagaimana ya ?
Mohon pak Faisal Basri atau para pakar dapat menerangkan kepada saya yang awam.

Salam Hormat,
Bakri Arbie.


      

Kirim email ke