[iagi-net-l] Magnetic Anomaly Map of the World

2007-07-17 Terurut Topik Untung M
Saudara-2 Yth, Akan terbit pada bulan Juli 2007 bertepatan dengan pertemuan IUGG (International Union Geodesy and Geophysics) di Perugia, Italia. Peta ini disusun selama 50 tahun dari data yang ada, yaitu hasil survai magnet udara (aeromagnetic data, research vessel magnetic traverses at sea

Re: [iagi-net-l] Fwd: [OOT] Kenapa Negeriku Malah Dijadikan Syurga Bagi Expatriate?

2007-07-17 Terurut Topik sanggam hutabarat
Seperti Abah, saya tidak tahu siapa sebenarnya penulis ini. Sebagai tulisan untuk generalisasi yg hiperbolik ok2 dan biasa saja, tapi ada yg 'mengganggu' USD 5000/thn untuk foreign engineer apa enggak kekecilan? most likely typo mungkinUSD 5000/bln..itupun menurut saya kekecilan (di

Re: [iagi-net-l] Geologi ITB maju atau mundur

2007-07-17 Terurut Topik sanggam hutabarat
dulu saya dapat cerita kalo Teknik Explorasi yang di bagian Teknik Tambang itu enggak ada yang ekivalennya di dunia lain dan harusnya itu bagian dari Teknik Geologi...setali tiga uang dengan Fisika Bumi-GM-Teknik Geofisika..juga mahasiswa Geologi kudu ambil kuliah di Biologi (taksonomi

Re: [iagi-net-l] AAPG membership sekarang lebih terjangkau

2007-07-17 Terurut Topik sigit prabowo
Dear pak Herman, Kalo kita sudah menjadi member (associate), terus kita beli produk nya (AAPG Memoirs); di list nya terlihat ada perbedaan harga, untuk member dan non-member... Bagaimana supaya saat kita membeli buku tersebut, harga nya adalah harga member...? Terimakasih Best Regards Sigit

[iagi-net-l] Ongkowidjojo SOEKADRIE/BPN/ID/EP/Corp is out of the office.

2007-07-17 Terurut Topik Ongkowidjojo SOEKADRIE
I will be out of the office starting 18/07/2007 and will not return until 06/08/2007. I will respond your mail when returned. For urgent matters pls contact directly to Mr. Richard Tobing (1631) This e-mail (including any attached documents) is intended only for the recipient(s) named

Re: [iagi-net-l] Oversea Assignment Karyawan KKS?---was: Re: Kenapa Negeriku .....

2007-07-17 Terurut Topik Taufik Manan
Usul saja ... Bila ada ekspat yang masuk dan bekerja di Indonesia, sebaiknya ada kompensasi bagi pegawai nasional untuk kerja di HQ atau daerah kerja overseas lainnya. Supaya pegawai nasional mempunyai kesempatan yang sama dalam berkarir di perusahaan itu. Ini bisa menjadi salah satu

[iagi-net-l] Fwd: Re: tsunamigenik

2007-07-17 Terurut Topik Awang Satyana
Diskusi saya dengan seorang penanya, barangkali ada gunanya. salam, awang Awang Satyana [EMAIL PROTECTED] wrote: Date: Tue, 17 Jul 2007 20:04:50 -0700 (PDT) From: Awang Satyana [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: tsunamigenik -deleted Maaf baru merespon, saya tidak

Re: [iagi-net-l] Sistem di ITB (bag. 2) d/h Geologi ITB maju atau mundur

2007-07-17 Terurut Topik M. Nur Heriawan
-- terjemahan resminya, meskipun ITB sudah mengeluarkan SK tentang terjemahan ITB yaitu Bandung Institute of Technology. Jangan komplain singkatannya harus BIT lho! Saya pribadi sebenanrnya lebih suka

[iagi-net-l] IPK vs �Soft Skill�

2007-07-17 Terurut Topik Yudi Rahayudin
FYI Artikel yang bagus dari koran Pikiran Rakyat..moga2 bermanfaat Salam Yudi http://www.pikiran-rakyat.com/cetak/2007/072007/18/0901.htm IPK vs ”Soft Skill” Oleh ASEP SUMARYANA ”SOFT skill” mendadak sohor. Sebuah penelitian dari National Association of College and Employee (NACE) 2002

Re: [iagi-net-l] Sistem di ITB (bag. 2) d/h Geologi ITB maju atau mundur

2007-07-17 Terurut Topik Eddy Subroto
Yah begitulah Mas Nur, kita rupanya sering ganti selera. Ketika Mas Kusmayanto Kadiman (kini Menristek) jadi Rektor ITB, dia mencoba mengganti lambang ITB yang sempat disebut OITB, karena huruf I yang dipakai adalah huruf i kecil (bukan kapital) dengan titik bulat besar seperti huruf o. Akan