Re: [id-android] Wta: Flashing di Lenovo s920

2014-02-28 Terurut Topik Aris Priyantoro
Saya pernah kejadian gini di S890 (mtk6577), ternyata driver-nya belum terinstall dengan benar, jadi spflashtool ga mengenali. Saya mengikuti cara ini akhirnya bisa menginstall driver dengan benar di windows 8.1 (driver di tutorial ini untuk 6577 lho ya, silahkan ganti dengan driver untuk 6589): h

Re: [id-android] Wta: Flashing di Lenovo s920

2014-02-28 Terurut Topik Andhika Asmara
Thread saya tutup saja mungkin ya, karna problem solved setelah downgrade laptop dari win8.1 ke win7. Masalah driver kayaknya yang gak kompatibel dengan win8.1. Thanks. Lenovo s920 with LewaOS On Feb 28, 2014 6:32 PM, "Billi" wrote: > Setelah tekan update langsung colok? > Kalau iya coba tunggu

Re: [id-android] Wta: Flashing di Lenovo s920

2014-02-28 Terurut Topik Billi
Setelah tekan update langsung colok? Kalau iya coba tunggu sampai selesai load dan status di bawah searching atau waiting gitu baru colok. On Feb 28, 2014 4:53 PM, "Andhika Asmara" < andhika.asmara.putra@gmail.com> wrote: > Sudah om. Kan di spflafhtool mesti tekan tombol update baru colokin hh

Re: [id-android] Wta: Flashing di Lenovo s920

2014-02-28 Terurut Topik Andhika Asmara
Sudah om. Kan di spflafhtool mesti tekan tombol update baru colokin hh yang dah dilepas baterenya. Lenovo s920 On Feb 28, 2014 4:42 PM, "Indra Kusuma" wrote: > Coba sebelum dicolokan dicabut batrenya biar benarĀ² mati, jalankan so > flashtool dulu baru dicolokan HHnya > On Feb 28, 2014 3:32 PM, "

Re: [id-android] Wta: Flashing di Lenovo s920

2014-02-28 Terurut Topik Indra Kusuma
Coba sebelum dicolokan dicabut batrenya biar benarĀ² mati, jalankan so flashtool dulu baru dicolokan HHnya On Feb 28, 2014 3:32 PM, "andrian jati" wrote: > Disaya pake win 7 om...posisi p780 saya batere masi nempel karna ngga > mungkin dicabutdr posisi hidup trus saya offkan ...setelah 10 deti

Re: [id-android] Wta: Flashing di Lenovo s920

2014-02-28 Terurut Topik andrian jati
Disaya pake win 7 om...posisi p780 saya batere masi nempel karna ngga mungkin dicabutdr posisi hidup trus saya offkan ...setelah 10 detik tancap usb tekan tombol power lalu saya pancing tekan vol up -- == ID-Android on YouTube https://www.youtube.com/watch?v=0u81L8Qpy5A -

Re: [id-android] Wta: Flashing di Lenovo s920

2014-02-28 Terurut Topik Andhika Asmara
Mati suri itu maksudnya hh dalam keadaan batere dicabut bukan? Di tutor begitu caranya. Saya sih curiganya kalo driver belum terinstall dengan benar, padahal saya sudah jalankan sesuai instruksi. Lenovo s920 On Feb 28, 2014 2:38 PM, "andrian jati" wrote: > Kemungkinan salah waktu mengkoneksikan

Re: [id-android] Wta: Flashing di Lenovo s920

2014-02-27 Terurut Topik Prayudi
Kalo flash rom, apakah ada pengaruh nya di Garansi?

Re: [id-android] Wta: Flashing di Lenovo s920

2014-02-27 Terurut Topik andrian jati
Kemungkinan salah waktu mengkoneksikan hh nihhh harus dlm kradaan mati suri -- == ID-Android on YouTube https://www.youtube.com/watch?v=0u81L8Qpy5A Aturan Umum ID-ANDROID >> http://goo.gl/NfzSGB Join Forum ID-ANDROID >> http://forum.android.or.id == -

Re: [id-android] Wta: Flashing di Lenovo s920

2014-02-27 Terurut Topik Billi
Gagal dimana om? Pengalaman saya gagal karena salah waktu mengkoneksikan HH-nya. On Feb 28, 2014 10:49 AM, "Andhika Asmara" < andhika.asmara.putra@gmail.com> wrote: > Met pagi menjelang siang rekan-rekan. > Mohon saran dan bantuannya. > Saya dari awal gak pernah bisa sukses menggunakan spfla

[id-android] Wta: Flashing di Lenovo s920

2014-02-27 Terurut Topik Andhika Asmara
Met pagi menjelang siang rekan-rekan. Mohon saran dan bantuannya. Saya dari awal gak pernah bisa sukses menggunakan spflashtool untuk flashing rom di lenovo s920 saya. Driver lenovo s920 sudah saya install (googling) dan driver MTK6589 juga sudah saya install. Lenovo s920 -- == ID-Androi