>Untuk PC khan ada IDE primary dan IDE Secodary, sehingga physicaly bisa
>untuk host 4 drive. Nah apa bisa keempat-empat driver tersebut digabung
>menjadi 1 logical drive ? bukan dimount pada direktory yang berbeda, tetapi
>secara software (LINUX) dibaca secara continuous ?
>Misalnya saya punya 4 buah harddisk drive 8 GB, lalu bisa jadi 24 GB ? kalo
>bisa asik bener karena butuh banget :)


bisa... pake linear append atau RAID... kalau pakai RAID4/5 akan ada
kerugian sebesar satu drive, tapi lebih reliable...
lihat software RAID mini howto dan manual dari mdtools...


______________________________________________________________________
Milis id-linux akan dipensiunkan tanggal 14 Maret 1999, 
sebagai gantinya akan ada 8 milis baru. Berita selengkapnya baca di
http://www.linux.or.id/berita-19990228-1.php3
Utk berhenti langganan kirim email ke [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke