Re: [ITCENTER] Windows tidak pakai Hardisk ? bagaimana caranya

2006-04-11 Terurut Topik Andriansah
On 4/11/06, Stephanus [EMAIL PROTECTED] wrote: Selamat siang rekan-rekan IT Saya dapat tugas dari Bigbos. Kalau bisa komputer di Client semua terpusat di Server. Artinya Software seperti Office dan yang lainnya di jalankan dari Server. Tujuannya agar semua terpusat di Server. Apakah ini

Re: [ITCENTER] Windows tidak pakai Hardisk ? bagaimana caranya

2006-04-11 Terurut Topik abbas_bi
Coba pake Windows Terminal Server aja pak - Original Message - From: Stephanus [EMAIL PROTECTED] To: IT Center ITCENTER@yahoogroups.com Sent: Tuesday, April 11, 2006 11:39 AM Subject: [ITCENTER] Windows tidak pakai Hardisk ? bagaimana caranya Selamat siang rekan-rekan IT Saya

RE: [ITCENTER] Windows tidak pakai Hardisk ? bagaimana caranya

2006-04-11 Terurut Topik Denny Teguh
Sangat bisa pak, salah satunya bisa menggunakan thinpc. Ulasannya bisa baca2 di bawah, sekalian produk mana yang mau dipilih. Jadi, intinya ada 1 PC di jadikan server, terus masing2 client menggunakan alat yang bentuknya kurang lebih seukuran DVD/CDRom external. Nah, setiap client hanya bisa

Re: [ITCENTER] Windows tidak pakai Hardisk ? bagaimana caranya

2006-04-11 Terurut Topik Novi Irawan
Bisa, pake citrix www.citrix.com ;) -ech- http://ech.blogspot.com On Tue, 11 Apr 2006, Stephanus wrote: Selamat siang rekan-rekan IT Saya dapat tugas dari Bigbos. Kalau bisa komputer di Client semua terpusat di Server. Artinya Software seperti Office dan yang lainnya di jalankan dari

Re: [ITCENTER] Windows tidak pakai Hardisk ? bagaimana caranya

2006-04-11 Terurut Topik harry siswanto
Hallo Pak Stephanus, sekedar masukan aja, untuk Technology Thin Client, bisa diterapkan untuk kantor anda. dgn catatan; menjalankan MsOffice (Word, Excel, Outlook, Access) dan Program yg ringan2 saja. kalo pake Autocad, atau program yg perlu di Install diharddisk local, jelas nggak mumpuni.

Re: [ITCENTER] Windows tidak pakai Hardisk ? bagaimana caranya

2006-04-11 Terurut Topik Satria Permana
CMIIW Apakah ini disebut teknologi diskless?? On 4/11/06, harry siswanto [EMAIL PROTECTED] wrote: Hallo Pak Stephanus, sekedar masukan aja, untuk Technology Thin Client, bisa diterapkan untuk kantor anda. dgn catatan; menjalankan MsOffice (Word, Excel, Outlook, Access) dan Program yg

Re: [ITCENTER] Windows tidak pakai Hardisk ? bagaimana caranya

2006-04-11 Terurut Topik Umay Mutiara
oh iyah, kemaren saya pernah pake windows on CD namanya MiniPE,, lumayan juga untuk mengkases data kita jika terkena virus atau system gak bisa boot.. Satria Permana [EMAIL PROTECTED] wrote: CMIIW Apakah ini disebut teknologi diskless?? On 4/11/06, harry siswanto wrote: Hallo Pak

[ITCENTER] Windows tidak pakai Hardisk ? bagaimana caranya

2006-04-10 Terurut Topik Stephanus
Selamat siang rekan-rekan IT Saya dapat tugas dari Bigbos. Kalau bisa komputer di Client semua terpusat di Server. Artinya Software seperti Office dan yang lainnya di jalankan dari Server. Tujuannya agar semua terpusat di Server. Apakah ini bisa dilakukan ? bagaimana ya caranya ? Salam hangat,

Re: [ITCENTER] Windows tidak pakai Hardisk ? bagaimana caranya

2006-04-10 Terurut Topik Setyo Suhartanto
Google: thin client, terminal service On 4/11/06, Stephanus [EMAIL PROTECTED] wrote: Selamat siang rekan-rekan IT Saya dapat tugas dari Bigbos. Kalau bisa komputer di Client semua terpusat di Server. Artinya Software seperti Office dan yang lainnya di jalankan dari Server. Tujuannya agar