Re: [jogja-linux] 1 Swap 2 Distro

2008-12-02 Terurut Topik fathir hamdi
Pada 2 Desember 2008 16:25, Triyan W. Nugroho [EMAIL PROTECTED] menulis: Saya pakai ubuntu 8.10 tanpa swap, sepertinya performanya sama saja dg menggunakan swap. Apakah ada efek samping lain ya kalau kita tidak menggunakan swap, selain masalah hibernate ini? (jarang pakai hibernate)

Re: [jogja-linux] 1 Swap 2 Distro

2008-12-02 Terurut Topik Yahya Kurniawan
Saya sendiri juga saat ini tidak mengikuti rumus itu, oleh karena itu, iseng2 bikin rumus sendiri.. jika kebutuhan-nya menggunakan compiz dan banyak aplikasi berat berjalan, RAM + swap total sekitar 2GB-an :D Swap selain dengan partisi, juga bisa dengan file.. hanya saja.. saya lupa

Re: [jogja-linux] 1 Swap 2 Distro

2008-12-02 Terurut Topik Triyan W. Nugroho
Saya pakai ubuntu 8.10 tanpa swap, sepertinya performanya sama saja dg menggunakan swap. Apakah ada efek samping lain ya kalau kita tidak menggunakan swap, selain masalah hibernate ini? (jarang pakai hibernate) Trus apakah ukuran swap 2 x RAM di jaman sekarang masih berlaku ya?soalnya ram saya

Re: [jogja-linux] 1 Swap 2 Distro

2008-12-02 Terurut Topik Rusmanto
fathir hamdi wrote: Saya sendiri juga saat ini tidak mengikuti rumus itu, oleh karena itu, iseng2 bikin rumus sendiri.. jika kebutuhan-nya menggunakan compiz dan banyak aplikasi berat berjalan, RAM + swap total sekitar 2GB-an :D Ya, contoh lain: jika ingin membangun distro turunan knoppix,

Re: [jogja-linux] 1 Swap 2 Distro

2008-12-02 Terurut Topik Rusmanto
Triyan W. Nugroho wrote: Saya pakai ubuntu 8.10 tanpa swap, sepertinya performanya sama saja dg menggunakan swap. Apakah ada efek samping lain ya kalau kita tidak menggunakan swap, selain masalah hibernate ini? (jarang pakai hibernate) Swap itu bagian harddisk untuk RAM (virtual) jika RAM

Re: [jogja-linux] 1 Swap 2 Distro

2008-12-01 Terurut Topik Fauzi Zy
--- Pada Ming, 30/11/08, ryan_oke [EMAIL PROTECTED] menulis: Dari: ryan_oke [EMAIL PROTECTED] Topik: Re: [jogja-linux] 1 Swap 2 Distro Kepada: jogja-linux@yahoogroups.com Tanggal: Minggu, 30 November, 2008, 1:01 PM On 11/30/08, R.Warih Kristiyanto Putro cybersquadron2@ yahoo.co. id wrote: Mau

[jogja-linux] 1 Swap 2 Distro

2008-11-30 Terurut Topik R.Warih Kristiyanto Putro
Mau tanya nich konco2 semua ,Aku sekarang make Hardy Heron, trus rencana mau pake juga Mandriva 2009.0. di partisi lain. Kira-kira bisa nggak tuh 2 distro tersebut berjalan dalam 1 swap file...?Thanks ya... Berbagi foto Flickr dengan teman di dalam Messenger [Non-text portions of this

Re: [jogja-linux] 1 Swap 2 Distro

2008-11-30 Terurut Topik ryan_oke
On 11/30/08, R.Warih Kristiyanto Putro [EMAIL PROTECTED] wrote: Mau tanya nich konco2 semua ,Aku sekarang make Hardy Heron, trus rencana mau pake juga Mandriva 2009.0. di partisi lain. Kira-kira bisa nggak tuh 2 distro tersebut berjalan dalam 1 swap file...?Thanks ya... Mungkin yang dimaksud

Re: [jogja-linux] 1 Swap 2 Distro

2008-11-30 Terurut Topik R.Warih Kristiyanto Putro
O iya mas Ryan betul, maksud saya partisi swap nya. Berarti bisa ya.Thanks banget National service in Indonesia? [Non-text portions of this message have been removed]

Re: [jogja-linux] 1 Swap 2 Distro

2008-11-30 Terurut Topik Rusmanto
ryan_oke wrote: On 11/30/08, R.Warih Kristiyanto Putro [EMAIL PROTECTED] wrote: Mau tanya nich konco2 semua ,Aku sekarang make Hardy Heron, trus rencana mau pake juga Mandriva 2009.0. di partisi lain. Kira-kira bisa nggak tuh 2 distro tersebut berjalan dalam 1 swap file...?Thanks ya...

Re: [jogja-linux] 1 Swap 2 Distro

2008-11-30 Terurut Topik ryan_oke
2008/12/1 Rusmanto [EMAIL PROTECTED]: Kalau hibernate, swap dapat berisi sistem distro yang jalan sebelum hibernate sehingga distro lain bisa error saat boot (kernel panic). O iya, betul. Saya juga pernah mengalami masalah hibernate ini. -- ryan_oke http://ry.web.id/ | ryan.oke di gmail.com