Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA

2009-12-29 Terurut Topik Rotua Damanik
2009/12/29 AgungRiyadi : > > Malang juga siap, kami siap membantu Jatim Go Open Source :-D > Komoenitas Linux Troenodjojo di Madura juga siap untuk mendukung gerakan ini. Semoga Jatim Go Open Source segera dapat terwujud. -- Bravo free software!! /* * http://rotyyu.web.id * YM: barca_43ver *

Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA

2009-12-29 Terurut Topik cak anas
Pada tanggal 29/12/09, Suwoko Mawidhi menulis: > Insya Allah stlh pilot project di Bogor-Jkt, diusahakan ke Suroboyo cak.. > Alhamdulillah #menunggu mode on :) -- Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubscr...@linux.or.id Arsip dan info: http://linux.or.id/milis

Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA

2009-12-28 Terurut Topik Suwoko Mawidhi
--- On Mon, 12/28/09, cak anas wrote: > From: cak anas > Subject: Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA > To: linux-aktivis@linux.or.id > Date: Monday, December 28, 2009, 5:43 PM > SMP Mujahidin Surabaya juga bersedia > untuk bekerja sama dalam

Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA

2009-12-28 Terurut Topik AgungRiyadi
Hery Setiawan wrote: Lamongan juga siap kok pak, pokoknya Jatim ready to go FOSS... hehehe... salam kompak dari Lamongan Malang juga siap, kami siap membantu Jatim Go Open Source :-D -- Agung Riyadi mailto:ariad...@gmail.com YM : ahn_njung -- Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubsc

Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA

2009-12-28 Terurut Topik Hery Setiawan
2009/12/29 Dicky Widhyatmoko : > betul.. betul.. betul.. (upin & ipin) > > KLAS siap membantu :-) > > 2009/12/28 cak anas : >> SMP Mujahidin Surabaya juga bersedia untuk bekerja sama dalam program >> bantuan tersebut... kapan nih giliran ke Surabaya...??? >> >> di SMP Mujahidin telah menggunakan GN

Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA

2009-12-28 Terurut Topik Dicky Widhyatmoko
betul.. betul.. betul.. (upin & ipin) KLAS siap membantu :-) 2009/12/28 cak anas : > SMP Mujahidin Surabaya juga bersedia untuk bekerja sama dalam program > bantuan tersebut... kapan nih giliran ke Surabaya...??? > > di SMP Mujahidin telah menggunakan GNU/Linux Ubuntu Muslim Edition dan > PCLinux

Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA

2009-12-28 Terurut Topik cak anas
SMP Mujahidin Surabaya juga bersedia untuk bekerja sama dalam program bantuan tersebut... kapan nih giliran ke Surabaya...??? di SMP Mujahidin telah menggunakan GNU/Linux Ubuntu Muslim Edition dan PCLinuxOS sebagai kurikulum TIKnya, meskipun saat ini lab komputernya masih ndompleng milik SMA Muja

Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA

2009-12-28 Terurut Topik Suwoko Mawidhi
Pak Hardiena, Saat ini untuk pilot project baru Jakarta dan Bogor pak.. Setelah dua kota ini, pastilah kami akan sebarkan ke daerah lain ... salam, --- On Mon, 12/28/09, A. Hardiena wrote: > From: A. Hardiena > Subject: Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SM

Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA

2009-12-28 Terurut Topik A. Hardiena
Bekasi masuk itungan g pak? Mungkin temen2 IGOSCenter & KPLI Bekasi bisa bantu support untuk pelatihan tersebut. On Dec 28, 2009 at 11:34am, Suwoko Mawidhi wrote: slmt siang rekan2.. Saat ini saya sedang menjajaki untuk kerjasama dengan sekolah swasta/negeri SMP/SMA di Bogor dan Jakarta u

Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA

2009-12-27 Terurut Topik Hery Setiawan
sayang sekali hanya di Bogor, kami dari KOSLA bulan januari dan februari merencanakan pendampingan ke sekolah-sekolah untuk sosialisasi dan sekaligus training FOSS. Kalau begitu sukses saja, dukungan dan do'a kami menyertai,,, :D 2009/12/28 Utian Ayuba : > Suwoko Mawidhi wrote: >> >> 1. KPLI / Kel

Re: [linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA

2009-12-27 Terurut Topik Utian Ayuba
Suwoko Mawidhi wrote: 1. KPLI / Kelompok Linux yg bersedia sbg penyedia pelatihan ini? Artinya semua kegiatan pelatihan ini akan saya outsource ke kelompok Linux tsb. Saya terbuka kerjasama win-win dengan kelompok Linux. di bogor ada KPLI Bogor, saya salah satu anggotanya. 2. Mengenai ma

[linux-aktivis] mohon info pelatihan Linux untuk SMP-SMA

2009-12-27 Terurut Topik Suwoko Mawidhi
slmt siang rekan2.. Saat ini saya sedang menjajaki untuk kerjasama dengan sekolah swasta/negeri SMP/SMA di Bogor dan Jakarta untuk program bantuan PC/netbook dengan menggandeng sponsor dibelakang saya. Saya bermaksud untuk bantuan netbook ini dipaket dengan pelatihan Linux untuk sekolah dimaks