On Fri, 14 Oct 2005 11:45:52 +0700
Syafril Hermansyah wrote:

> > Pak, Bisa tidak kalau diatas mailserver saya pasang barracuda spam firewall,
> > yang berguna untuk mengeliminir spam dan virus.
> 
> Bisa saja Mbak, cuma terus terang hal itu utk buang-2x duit mending duitnya
> dipakai jalan-2x mudik lebaran <g?, krn spam berkurang hanya di level
> spam/virus server tp akan menyebabkan bandwidth terbuang percumah jika ada
> mail yg ditujukan ke non valid user (padahal spam mail umumnya ditujukan ke
> non valid user, apalagi worm mail).

Satu hal lagi, jika barracuda diletakkan dibelakan firewall atau dmz juga pasti
memble spamassassinnya; uribl, surfbl dll pasti nggak akan jalan.
Lbh murah kalau Anda pasangkan MDaemon Pro minimum user sbg antispam/antivirus
gateway yg dikombinasi dg ldap membuatnya tetap bisa melakukan rejection di
level smtp utk mail yg ditujukan ke unknown user.

Tunggu aja tanggal mainnya MD 8.2 dimana antispam menjadi daemon/services
sendiri shg spamfiltering jadi jauh lbh cepat (tp lbh makan banyak RAM tentu
saja) bahkan bisa di share oleh lbh dari satu MDaemon server (yg terakhir ini
blm diputuskan akan include dg publishnya 8.2.0 atau di versi berikutnya, krn
codingnya jadi lbh rumit).

-- 
syafril
-------
Syafril Hermansyah

MDaemon-L Moderators, menggunakan MDaemon 8.2.0 beta B under W2K3

-- 
--[MDaemon-L]------------------------------------------------
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.
Mohon tidak posting dalam format HTML!

Arsip          : <http://mdaemon-l.dutaint.com>
Henti Langgan  : <mailto:[EMAIL PROTECTED]>
Berlangganan   : <mailto:[EMAIL PROTECTED]>
Versi Terakhir : MD 8.1.3, LD 2.1.0, WA 3.1.6, MDAV 2.2.9, MDOC 2.0.4

Kirim email ke