Hi guys, gw ada masalah dengan kompie saya di rumah (AMD Athlon 1.4GHz, SDRAM 256Mb, Mobo Gigabyte Socket 462)
kompie saya re-start sendiri apabila booting dari CDROM ketika mau ku-install Program System (98/2000/XP udah pernah kucoba semua).
Fyi CDROM-/RAM/Hardisk dan semua hardware kedetect ketika inisialisasi awal dan di BIOS-pun kedetect 
kira2 apa yaa masalahnya? Adapun Corrective action yang sudah kubuat :
    1. Verifikasi dengan CDROM lain, masih re-start
    2. Verifikasi dengan RAM  lain, masih re-start
    3. Ganti semua capasitor di Mobo, masih re-start
    4. Verifikasi Hard disk lain sama, masih re-start
- Apakah virus bisa menyerang BIOS sehingga membuat system Re-start sendiri?
Gw belum coba format BIOS dan isi ulang BIOS
- Kira2 ada ga kawan milis yang tahu dimana beli Mobo socket 462 Giga byte atau Processor AMD Athlon 1.4GHz?
Gw udah tanya ke Quantum mangga dua Jakarta tapi ga ada.. 
 
Klo ada yang tahu Japri aja yaa...
 
Rgds,
Steven
 


Mailing List KomputerAktif
milis-komputeraktif@news.gramedia-majalah.com

Arsip
http://www.mail-archive.com/milis-komputeraktif@news.gramedia-majalah.com/
------------------------------------------------

untuk berlangganan kirim mail kosong ke :
[EMAIL PROTECTED]

untuk berhenti berlangganan kirim mail kosong ke:
[EMAIL PROTECTED]






=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+

Mailing List KomputerAktif
milis-komputeraktif@news.gramedia-majalah.com

Arsip
http://www.mail-archive.com/milis-komputeraktif@news.gramedia-majalah.com/
------------------------------------------------

untuk berlangganan kirim mail kosong ke :
[EMAIL PROTECTED]

untuk berhenti berlangganan kirim mail kosong ke:
[EMAIL PROTECTED]

Reply via email to