Link:

http://www.kompas.com/read/xml/2008/06/18/14043340/deliar.noer.meninggal.dun
ia

 

 

Sejarawan muslim Indonesia Prof. Dr. Deliar Noer menghembuskan nafasnya yang
terakhir di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo, Jakarta, Rabu (18/6) siang,
sekitar pukul 13.40 WIB.

 

Saat ini jenazah sedang diurus untuk dibawa ke rumah duka di Jalan Swadaya
Raya No 7-9 Duren Sawit Jakarta Timur. Almarhum kelahiran Medan Kota,
Sumatera Utara, 82 tahun lalu pada 9 Februari.

 

 

Biodata 

 

Nama Lengkap  :  Deliar Noer

Tempat, Tanggal Lahir  :  Medan Kota, Sumatera Utara, 9 Februari 1926

Agama  :  Islam

Alamat Rumah  :  Jln Duren Sawit Jakarta Timur

 

PENDIDIKAN :

   Umum :

-  SD Tebingtinggi Kota Tebing Tinggi INDONESIA ( 1939 )

-  Madrasah Muhammadiyah, Tebing Tinggi ( 1939 )

-  Sekolah Menengah Pertama (SMP), Medan Medan Kota INDONESIA ( 1945 )

-  Sekolah Menengah Atas (SMA), Jakarta ( 1947 )

-  B.A. 1958 Fakultas Fakultas Sosial Politik Universitas Nasional INDONESIA
( 1958 )

-  M.A. 1959 di Itchaca, USA Cornell University AS ( 1959 )

-  di Itchaca, USA Cornell University AS ( 1962 )

 

PERJALANAN KARIER :

   Pekerjaan :

-  Dosen Institut Agama Islam Negeri (IAIN) DKI Jakarta INDONESIA ( 1988 )

-  Research Fellow Australian National University, Canberra AUSTRALIA ( 1975
)

-  Dosen Fisip Universitas 17 Agustus 1945 (Untag) DKI Jakarta INDONESIA

-  Dosen Pascasarjana Universitas Islam Bandung Bandung Jawa Barat INDONESIA

-  Dosen Pascasarjana Universitas Krisnadwipayana (Unkris) DKI Jakarta
INDONESIA

-  Redaktur Kantor Berita PIA DKI Jakarta INDONESIA ( 1952 - 1955 )

-  Asisten Riset untuk soal-soal Islam INDONESIA ( 1955 - 1958 )

-  Dosen Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara (USU) Medan Medan Kota
Sumatera Utara INDONESIA ( 1963 - 1965 )

-  Dosen Luar Biasa FIS Universitas Indonesia (UI) DKI Jakarta INDONESIA (
1965 - 1974 )

-  Dosen tidak tetap Seskoad, Seskoal, Seskoau dan Lemhannas DKI Jakarta
INDONESIA ( 1966 - 1973 )

-  Guru Besar Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan (IKIP) DKI Jakarta
INDONESIA ( 1967 - 1974 )

-  Rektor Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan (IKIP) Jakarta DKI Jakarta
INDONESIA ( 1967 - 1974 )

-  Guru Besar Fakultas Ilmu Sosial Universitas Indonesia (UI) DKI Jakarta
INDONESIA ( 1971 - 1974 )

-  Dosen Universitas Griffith AUSTRALIA ( 1976 - 1987 )

-  Dosen Universitas Nasional (Unas) DKI Jakarta INDONESIA ( 1986 - 1988 )

-  Dekan Universitas Nasional (Unas) DKI Jakarta INDONESIA ( 1986 - 1988 )

-  Administratur (Wakil Rektor) Universitas Nasional (Unas) DKI Jakarta
INDONESIA ( 1986 - 1988 )

-  Dosen Pascasarjana Universitas Darma Agung Medan Kota Sumatera Utara
INDONESIA ( 1990 - 1992 )

-  Dosen Universitas Islam Riau Riau INDONESIA ( 1990 - 1992 )

   Pemerintahan :

-  Staf ahli politik Kepala Negara Departemen Luar Negeri INDONESIA

-  Sekretaris bagian Perdagangan, Perwakilan RI di Singapura Departemen Luar
Negeri SINGAPURA ( 1947 - 1949 )

-  Pegawai Departemen Luar Negeri Departemen Luar Negeri ( 1950 - 1951 )

-  Guru SMA Muhamadiyah Departemen Pendidikan Nasional DKI Jakarta INDONESIA
( 1951 - 1953 )

-  Anggota Tim Ahli Staf Pribadi (Ketua Presidium Kabinet) Presiden RI
Kepresidenan DKI Jakarta INDONESIA ( 1966 - 1968 )

 

KEGIATAN LAIN :

-  Anggota Board of Trustees School of Social dan Islamic Studies Leeabing,

-  Ketua HMI Cabang Jakarta ( 1951 - 1953 )

-  Ketua Pengurus Besar HMI ( 1953 - 1955 )

-  Direktur Lembaga Islam untuk Penelitian dan Pengembangan Masyarakat
(LIPPM) ( 1980 - 1983 )

-  Ketua Yayasan Risalah Jakarta ( 1982 )

-  Ketua Umum Yayasan Ummat Islam ( 1982 - 1998 )

-  Anggota Pengurus Islamic Da'wah Council ( 1990 )

-  Wakil Presiden Regional Islamic Da'wah Council ( 1990 )

-  Ketua Periodik Forum Pemurnian Kedaulatan Rakyat ( 1991 )

-  Anggota Pimpinan Forum Pemurnian Kedaulatan Rakyat ( 1991 )

-  Anggota International Advisery Board Intellectual Discourse majalah (
1996 )

-  Ketua Umum Partai Ummat Islam (PUI) ( 1998 )

 

PUBLIKASI :

-  Buku : The Modernist Movement in Indonesia 1900-1942 (Buku), Penerbit :
Oxford University Press Kuala Lumpur

-  Buku : Administration of Islam in Indonesia (Buku), ( 1978 )

-  Buku : Ideologi Politik dan Pembangunan (Buku), ( 1978 )

-  Buku : Gerakan Modern Islam di Indonesia (Buku), ( 1980 )

-  Buku : Bunga Rampai dari Negeri Kangguru (Buku), ( 1981 )

-  Buku : Pemikiran Politik di Negeri Barat (Buku), ( 1982 )

-  Buku : Administrasi Islam di Indonesia (Buku), ( 1983 )

-  Buku : Pengantar ke Pemikiran Politik (Buku), Penerbit : Rajawali ( 1983
)

-  Buku : Islam, Pancasila dan Asas Tunggal (Buku), ( 1984 )

-  Buku : Partai Islam di Pentas Nasional 194501965 (Buku), ( 1987 )

-  Buku : Mohammad Hatta: Biografi Politik (Buku), Penerbit : LP3ES Jakarta
( 1990 )

-  Buku : Aku Bagian Ummat Aku Bagian Bangsa (Buku), Penerbit : Otobiografi
Deliar Noer. Mizan ( 1996 )

 

KELUARGA :

-  Zahara (Adek)

-  Dian

 

 

 



[Non-text portions of this message have been removed]

Kirim email ke