Salam Pramuka

Kakak - kakak semua saya setuju saja kalau SKU disesuaikan dengan kemajuan
jaman, tapi jangan lupa dengan esensi kepramukaannya, dan juga saya rasa SKU
yang sekarang ini merupakan gambaran saja, setiapa pangkalan gugus depan
bisa saja membuat SKU yang relevan dengan tetap mengacu pada SKU yang ada,
contoh seperti yang disampaikan rekan rekan kita dalam SKU penggalang yang
berbunyi " dapat mempergunakan telepon " diganti dengan mengoperasikan
internet / komputer
Selain itu kita juga jangan hanya memperhatikan SKU disesuaikan dengan
perkembangan jaman, tapi perlu juga kita pikirkan bagaimana dengan rekan -
rekan atau adik adik kita yang ada di daerah - daerah terpencil yangb belum
ada komputer/ internet, saya mengharapkan kepada rekan - rekan yang membina
disatuan atau Gugus Depan bisa menyesuaikan SKU dengan kondisi yang ada di
pangkalan masing - masing tanpa meninggalkan SKU yang lama, terima kasih

Salam Pramuka
Jatayu Bandung 2

2009/3/11 Anugerah Bermani <anugerahberm...@yahoo.co.id>

>   saya sangat setuju dengan pendapat kakak,supaya dapat mengikuti
> perkembangan
>
> --- Pada Kam, 5/3/09, a_wibowo76 
> <a_wibow...@yahoo.com<a_wibowo76%40yahoo.com>>
> menulis:
>
> Dari: a_wibowo76 <a_wibow...@yahoo.com <a_wibowo76%40yahoo.com>>
> Topik: [Pramuka] SKU
> Kepada: pramuka@yahoogroups.com <pramuka%40yahoogroups.com>
> Tanggal: Kamis, 5 Maret, 2009, 2:38 PM
>
> Salam Pramuka!
>
> Setuju tidak kalau SKU Tingkat Penggalang dan Penegak diajukan untuk di
> verifikasi!
>
> masalahnya karena tuntutan Jaman!
>
> Agar Pramuka tidak ketinggalan jaman dan anggota pramuka semakin kreatif
> dan siap menerima tantangan jaman yang semakin maju!
>
> coba kakak-kakak lihat kembali pada butir -butir SKU nya. saya rasa ada
> beberapa butir yang harus di upgrade atau bahkan dirubah!
>
> misalnya dalam SKU Penggalang ada "dapat menggunakan Telepon",
>
> nah sekarang jaman khan udah maju dan teknologipun semakin canggih, coba
> dunk ganti dengan "Bisa Memanfaatkan /Menjalankan Program Internet"
>
> itu adalah salah saut contoh
>
> dan saya yakin kakak-kakak lebih tahu.
>
> jadi intinya sepakat tidak kalau SKU disesuaikan dengan kemajuan jaman????
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
> Lebih bergaul dan terhubung dengan lebih baik. Tambah lebih banyak teman ke
> Yahoo! Messenger sekarang! http://id.messenger.yahoo.com/invite/
>
> [Non-text portions of this message have been removed]
>
>  
>


[Non-text portions of this message have been removed]

Kirim email ke