Pemikir kearah ini tak henti2nya merenung dan bersemedi, maka muncullah orang2 
luar biasa tentang ketuhanan seperti Lao Chu dari China yang menggambarkan 
Tuhan Satu dan tak bisa dinamakan apalagi digambarkan, yang akhirnya oleh para 
pengikutnya setelah melalui beberapa perenungan Tuhan itu digambarkan sebagai 
Langit. Dan ini jelas paling masuk akal karena memang dimanapun ada langit dan 
toh tetap Tunggal. Walau menuju luar angkasa yang disebut langit itu tetap ada 
dan tak terjangkau. Kemudian murid2nya berpikir bahwa tuhan itu digambarkan 
sebagai MANUSIA juga ( seperti Hindu dll kepercayaan orang Eropa); dimana Raja 
Dewa itu justru bersemayam di langit. Dan punya bala tentara, para malaikat, 
bahkan bintang2pun berisi maikat A dan Malaikat B; nah kepercayaan ini jelas 
malah tak selaras dengan yang disebutkan Loo Chu pertama kali; faham yang 
belakangan ini pasti dari murid2nya yang memang setelah merenung juga; tapi 
hasil perenungannya jebul menjadikan
 Tuhan itu diserupakan dengan manusia. 
 
Mengenai Budha, banyak sekali orang berpendapat bahwa Budha tak memperkenalkan 
adanya Tuhan; dan menganggap bahwa tak ada yang harus disembah, cukup 
berprilaku baik saja; tapi ini adalah keyakinan golongan Humanis Materialistis 
yaitu para atheis, maka dari itu Budha paling bisa berdampingan dengan atheis. 
Tetapi sebenrnya idak demikian, Budha sendiri sudah mengenal Dewa2 Hindu, 
jelasnya dia meyakini adanya yang Ghaib, dia merasa tak perlu lagi itu 
dismpaikan; yang dia dobrak dengan Budhanya saat itu adalah perbedaan Kasta dan 
segala macam tetek bengek upacara agama; maka buat apa ada do¢a do¢a kalau tak 
ada yang dituju? Jadi sebenarnya tetap saja Budhapun mengenal dan menyembah 
Tuhan.
 
Akan dilanjutkan
 
 
 


      

[Non-text portions of this message have been removed]


------------------------------------

Post message: [EMAIL PROTECTED]
Subscribe   :  [EMAIL PROTECTED]
Unsubscribe :  [EMAIL PROTECTED]
List owner  :  [EMAIL PROTECTED]
Homepage    :  http://proletar.8m.com/Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/proletar/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/proletar/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:[EMAIL PROTECTED] 
    mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/

Kirim email ke