[tanahkaro] Jaguar Gubernur Sumut dibeli dari hasil korupsi

2010-09-01 Terurut Topik kontan tarigan
Diduga Dibeli dari Hasil Korupsi, Jaguar Pak Gubernur Pun Disita REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita sebuah mobil Jaguar tahun 2003 milik Gubernur Sumatra Utara Syamsul Arifin. Penyitaan ini terkait penyidikan kasus korupsi APBD Langkat tahun 200

[tanahkaro] Pengungsi di Telagah Diserang Penyakit

2010-09-01 Terurut Topik kontan tarigan
Pengungsi di Sei Bingei diserang penyakit Warta WASPADA ONLINE 31/8/10 LANGKAT - Para pengungsi asal Kabupaten Tanah Karo di Desa Telaga, Kecamatan Sei Bingei, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara mulai diserang penyakit infeksi saluran pernapasan akut dan gatal-gatal. Para pengungsi berada di

Bls: [tanahkaro] Re: Aksi Solidaritas Warga Karo Cuma 5 Menit, Terkumpul Rp 65,5 Juta

2010-09-01 Terurut Topik lindung surbakti
  Dear all,   pada saat seperti ini, baru keliatan siapa aslinya . bujur.   LS --- Pada Rab, 1/9/10, gintingmu menulis: Dari: gintingmu Judul: [tanahkaro] Re: Aksi Solidaritas Warga Karo Cuma 5 Menit, Terkumpul Rp 65,5 Juta Kepada: tanahkaro@yahoogroups.com Tanggal: Rabu, 1 September, 201

[tanahkaro] Hati2 : modus2 baru soal narkoba

2010-09-01 Terurut Topik david_ketaren
1. Narkoba yg dikemas dg kopi merek king white coffee. Kasus ini sdh dibongkar polres jakbar disebuah gudang di kawasan dadap, tangerang; 2. Tujuh oknum polisi ditangkap. Diduga sering memeras tersangka narkoba. Ditangani oleh direktorat narkoba polda metro jaya. Oknum ini bekerja sama dg penged

[tanahkaro] Hi...! _--7

2010-09-01 Terurut Topik Ridwan Sembiring
I have a Japanese friend told me that he worked in a Japanese company. I visited the company he worked for and found the products very favorable. And there are many product versions, such as the European version, American version, and the Asian version and so on. All company's products take phot

Re: [tanahkaro] Mungkinkah Sibayak juga ngambek?

2010-09-01 Terurut Topik thinx_do
Katanya sih, Sibayak gak 'ngambe'k Bang, tapi takut ketularan 'batuk' Sinabung sehingga mengeluarkan laharnya. Hingga sekarang, kata dokter (BVMKG) Sinabung masih saja sakit 'perut'. Akibatnya gempa-gempa kecil masih terjadi. Untuk itu, warga desa yg radius 6 kilometer masih dilarang pulang. Dan

[tanahkaro] Sinabung: 22 kali gempa susulan 1/9 terjadi pada jam 10-12

2010-09-01 Terurut Topik david_ketaren
Laporan kepala PVMBG menyatakan bhw status awas masih tetap diberlakukan. Aktivitas vulkanik masih sangat tinggi. Ketinggian debu mencapai 50 Meter. Penduduk yg tinggal dalam radius 6 Km masih belum diijinkan pulang. Jumlahnya dipengungsian masih 20.000 an warga dari sebelumnya sdh tercatat 25.5

Re: [tanahkaro] Mungkinkah Sibayak juga ngambek?

2010-09-01 Terurut Topik Inigo Tarigan
Bahkan, ahli sekalipun bisa luput..., Hanya saja sebenarnya jarak Sibayak-Sinabung-Toba (lama) sebenarnya sangat dekat untuk ukuran bumi... Kembali ke 400 tahun lalu, terawal pencatatan letusan gunung berapi adakah kaitannya dengan 'serangan gargasi' Lobu Tua (Barus) yang berakhir di ab

[tanahkaro] Respons Strategis atas Harga Pangan

2010-09-01 Terurut Topik Inigo Tarigan
Respons Strategis atas Harga Pangan Kamis, 2 September 2010 | 03:35 WIB Oleh Agus Pakpahan Apa yang harus dilakukan menghadapi kelangkaan pangan dan kenaikan harga pangan akhir-akhir ini? Apa pula yang harus dilakukan untuk menghadapi perubahan iklim global yang, selain membingungkan petani m

[tanahkaro] Gunung Sinabung, Anugerah atau Musibah ?

2010-09-01 Terurut Topik Alexander Firdaust
Oleh : Hari Murti, S.Sos Mungkin bukan hanya saya, sebagian besar warga Sumatera utara mungkin tidak tahu kalau Gunung Sinabung adalah gunung yang aktif. Sebab itulah letusan Gunung Sinabung begitu mengejutkan. Untungnya, meskipun peningkatan aktivitas gunung ini cukup ekstrem dari st

[tanahkaro] Mungkinkah Sibayak juga ngambek?

2010-09-01 Terurut Topik katepul
Mejuah-juah kade-kade... Ada/tidak adakah kemungkinan Sibayak juga ikut "nembeh"? Mengingat jarak Sibayak dan Sinabung dekat sekali. Apakah kedua-duanya dalam pengawasan ? Just sedikit worry,dan persingeti si lupa ta. Bujur, Nande Iting.

[tanahkaro] Re: Pengungsi Mulai Pulang

2010-09-01 Terurut Topik katepul
Yang Maha Anugrah melindungi kade-kadekuAmin.

[tanahkaro] Pengungsi Mulai Pulang

2010-09-01 Terurut Topik Alexander Firdaust
5.000 Pengungsi Gunung Sinabung Mulai Kembali ke Rumah Medan - Ribuan pengungsi korban letusan Gunung Sinabung di beberapa lokasi penampungan memutuskan untuk pulang ke rumah masing-masing, Rabu (1/9/2010). Keputusan itu diambil karena aktivitas vulkanik gunung tersebut menunju

[tanahkaro] Inisiatif Perantau Telagah

2010-09-01 Terurut Topik MU Ginting
Inisiatif Perantau Telagah   Mejuah-juah permilis kerina Enda ku fwd posting bang KT ku forumkaro, gelah kerina ka kita banci metteh inisiatif simehuli enda. Soal bantuan ku Telagah enda lenga kuidah lit seh jangkauan Pusat (Jakarta). Mbera pengungsi si ku Telagah enda pe ula terlupaken pusat ba

[tanahkaro] Re: Aksi Solidaritas Warga Karo Cuma 5 Menit, Terkumpul Rp 65,5 Juta

2010-09-01 Terurut Topik katepul
Bujur atas berita bantuan ini,Kita yakin bahwa prosesnya akan lancar, hingga semua kade-kade kita di Tanah Karo si Malem akan terbantu. GBU semuanya, Nande Iting

[tanahkaro] Re: Aksi Solidaritas Warga Karo Cuma 5 Menit, Terkumpul Rp 65,5 Juta

2010-09-01 Terurut Topik gintingmu
Jenda teridah nangat way of tihinking 'sinabung' serta sikap luhur kemanusiaan Pak Tifatul sebagai seorang menteri. Tifatul Sembiring tuhu-tuhu encidahken teladan janah jadi kebangganta bas soal enda. Mejuah-juah kita kerina MUG --- In tanahkaro@yahoogroups.com, mama biring wrote: Aksi Solidari

[tanahkaro] Aksi Solidaritas Warga Karo Cuma 5 Menit, Terkumpul Rp 65,5 Juta

2010-09-01 Terurut Topik mama biring
JAKARTA, KOMPAS.com — Masyarakat Karo di Jakarta bertindak cepat dengan mengumpulkan dana bantuan hingga Rp 65,5 juta untuk membantu korban meletusnya Gunung Sinabung, Kabanjahe, Sumatera Utara. "Dana ini terkumpul spontan, di Rumah Dinas Menkominfo pada acara buka puasa kemarin sore," ujar T

Re: [tanahkaro] Re: dua kali kena

2010-09-01 Terurut Topik sukan_dd
Mejuah2 engkai mk bagenda? Si ngungsi enggo stress tambah stress ka kap eee kari sabar Powered by Telkomsel BlackBerry® -Original Message- From: "katepul" Sender: tanahkaro@yahoogroups.com Date: Tue, 31 Aug 2010 14:59:16 To: Reply-To: tanahkaro@yahoogroups.com Subject: [tanahkaro] Re:

Re: [tanahkaro] Bangsa yang (Dibuat) Kecil

2010-09-01 Terurut Topik kontan tarigan
--- On Wed, 9/1/10, Inigo Tarigan wrote: From: Inigo Tarigan Subject: [tanahkaro] Bangsa yang (Dibuat) Kecil To: tanahkaro@yahoogroups.com, komunitask...@yahoogroups.com Date: Wednesday, September 1, 2010, 3:12 AM   Bangsa yang (Dibuat) Kecil   SUARA

[tanahkaro] Bangsa yang (Dibuat) Kecil

2010-09-01 Terurut Topik Inigo Tarigan
Bangsa yang (Dibuat) Kecil   SUARA PEMBARUAN, 1 September 2010 Oleh : Daoed Joesoef Penangkapan tiga petugas Kementerian Kelautan dan Perikanan oleh Polisi Diraja Malaysia di perairan Indonesia, dua hari menjelang HUT ke-65 dari Kemerdekaan RI adalah satu tamparan bagi kita, selaku satu negara