Saya pengguna opensuse 11.1 kde mengalami kesulitan dengan modem.
Mulanya modem huawei e220 berjalan baik, kemudian tidak bisa konek lagi.

Saya sudah oprek gui yast2 dan knetworkmanager, tetapi belum berhasil.
di yast2, saya oprek network ifup, automatic networkmanager, dan modem
di knetworkmanager tray, saya oprek new connection, edit, quit, restart 
Saya belum tahu cara oprek lewat terminal

Mengapa network manager wizard tidak beroperasi kembali ?
Mohon pencerahan dan terima kasih.


Suhartono  
Forest - Computer



      

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke