[tanya-jawab] Konfigurasi Server dg SuSE Linux 8.0

2003-11-16 Terurut Topik Akhie Andi_Jambi
Ada yang pake SuSE Linux 8.0 Personal tidak? Aku mau tanya, apa saja yang harus dipersiapkan buat menjadikan SuSE Linux 8.0 Personal-ku sebagai server, baik itu sebagai web server, mail server, maupun client login server. = @ Hidup ini indah dan buatlah menjadi berarti @ HOME Site :

[tanya-jawab] Konfigurasi Server dg SuSE Linux 8.0

2003-11-16 Terurut Topik Akhie Andi_Jambi
- apache webserver udah kupasang, - telnet/telnetd dan sshd - sendmail udah juga Yang ingin aku tanyakan lagi, gimana caranya menjadikan linux sebagai komputer login, artinya setiap komputer client-ku (ms windows xp prof) loginnya harus dicocokkan dengan account di server SuSE Linux 8.0-ku.