Indismart adalah konten pembelajaran online interaktif untuk pelajar Indonesia…

1.      Jumlah konten saat ini sudah mencapai 167 dengan mata pelajaran 
Matematika, IPA, Fisika, Geografi, & Biologi. Mata pelajaran lain akan segera 
ditambahkan.

2.      Indismart menggelar Lomba Foto Pelajar, Lomba Foto Indismart, & Lomba 
Opini Indismart hingga akhir November 2009.

3.      Indismart memberikan hak akses gratis bagi juara umum sekolah semester 
terakhir (bukan juara kelas) dan bagi siswa yang berprestasi internasional.

4.      Indismart sudah meluncurkan blog resmi yaitu di 
http://www.myindismart.blogspot.com Blog ini diluncurkan untuk menampilkan 
informasi yang tidak tampil di website resminya yang memiliki kapasitas 
terbatas. Di blog ini dapat juga ditemui beberapa pengalaman pengguna serta 
foto-foto pengguna Indismart dan banyak infomasi lain. Jika Anda ingin 
menampilkan sesuatu yang berkaitan dengan Indismart atau pendidikan, blog ini 
juga dapat meangakomodasinya. Kirimkan opini atau artikel Anda ke alamat 
Indismart. 

5.      Bagi yang ingin menerima informasi Indismart melalui email secara 
rutin, silakan bergabung dengan mailing list indismart. Caranya kirimkan email 
kosong dari email yahoo Anda ke indismart-subscr...@yahoogroups.com.

6.      Bagi yang ingin terhubung dengan Indismart di facebook, silakan klik: 
http://www.facebook.com/#/profile.php?ref=name&id=100000180438735 atau search 
Indismart di facebook.

7.      Bagi yang ingin menyampaikan info tentang Indismart di mading sekolah 
Anda, silakan klik di menu download yang terdapat di web kami. File nya dapat 
Anda print dan tingal ditempelkan di tempat yang Anda pilih.

8.      Bagi yang ingin berbicara (chatting) langsung dengan staf Indismart, 
silakan klik menu bantuan yang terdapat di web pada jam kerja hari Senin hingga 
Jumat. Anda juga dapat menambahkan email helpdesk1_indism...@yahoo.com di 
kontak Yahoo Messenger Anda.

9.      Bagi pihak-pihak yang ingin bermitra dengan Indismart, silakan kontak 
kami. Kami membuka kemitraan dengan pihak Sekolah, Organisasi Siswa, Event 
Organizer, Kelompok Pengajian, LSM Pendidikan, Dinas Pemerintah, Pesantren, 
Pengusaha Warnet, Koperasi, Pengusaha Kios Pulsa, Penerbit Buku Pelajaran, 
Pengelola Perpustakaan, Penyedia Produk Pendidikan, Pengusaha, dan lain 
sebagainya.

10.     Bagi sekolah-sekolah yang telah terhubung dengan Schoolnet Jardiknas 
namun belum menerima informasi PIN Indismart melalui kiriman surat, dapat 
menghubungi kami dengan menyebutkan ID Schoolnet dan data sekolahnya. Kami akan 
membantu menemukan PIN nya.

11.     Dalam beberapa waktu ke depan, PIN Indismart akan dijual dalam bentuk 
voucher sehingga lebih memudahkan pembelian dan pembayarannya.

12.     Informasi lebih lengkap dapat ditemukan di www.indi-smart.com atau klik 
www.google.com dan search: Indismart 

Sudahkah Putra-Putri Anda Bergabung dengan Indismart? Selamat Berjuang dan 
Terima kasih, Firman Juliansyah


Kirim email ke