ikut nimbrung aja, sory kalo salah dibenerin ya...
udah di kupas ama mas nathan detail pengertian, hacker, cracker, black hat dll.
kalo menurut saya kejadian mas dani firmansyah udah bisa di kategorikan masuk 
ke golongan cracker. karena dia merubah nama2 partai dan logo2nya di situs kpu 
(kalo saya ga salah inget), itu sudah jelas "DEFACED". Deface ato obrak-obrik 
situs/jaringan orang lain sudah termasuk kejahatan di dunia maya.

dan kalo ada robin hood di dunia maya itu juga masuk golongan cracker, akan 
lebih baik kalo dia membuat situs donasi ( ato lainnya yg lebih ke arah halal ) 
yang mana nanti hasilnya untuk hal yang positif. dari pada harus melakukan 
pencurian kartu kredit ato carding.

memang perbedaan antara hacker dan cracker tipis sekali, tergantung dari kita 
(ngomong apa sih aku ini ...  ).

kalo dari saya sendiri tidak suka deface (karena ga bisa ), tapi saya juga 
tidak membenci orang2 yg suka deface, karena itu juga merupakan bagian dari 
proses ilmu hacking. dan misalkan saya admin sebuah situs kemudian kena deface 
saya akan berterima kasih dengan sang defacer tsb, karena saya jadi mengetahui 
bug di situs yg saya kelola.

jadi kesimpulannya ??? (saya sendiri bingung..,  )
mari kita belajar dan share ilmu disini ga peduli itu ilmu black hacker ato 
white hacker.


Sinichi




________________________________
Dari: puput ervian <p_erv...@yahoo.com>
Kepada: yogyafree-perjuangan@yahoogroups.com
Terkirim: Selasa, 17 Maret, 2009 07:02:08
Topik: Re: [YF][OOT] lanjut diskusi tuk buat film hacker ( Persepsi tentang 
Hacker di Indonesia )


saya koq makin pusing ya dengan pengertian hacker itu sendiri. Hacker sekelas 
mas Dani firmanyah dengan kejadian pemilu 2004 tetap masuk bui selama 6 bulan, 
kalo boleh saya masukan dia berada di kategori white hacker.

Jika ibaratnya ada seorang hacker dia berbuat untuk kepentingan umum, misalkan 
mendeface situs pornografi, atau mencuri data kartu kredit tapi digunakan untuk 
membiayai gelandangan (atau singkat kata seperti robin hood), hacker ini masuk 
digolongan apa ya?..
 Mohon petunjuk dan pencerahannya. 

Peace,

rian 
--- On Mon, 3/16/09, Ahmad Sulaiman Affandi <sulai77unlam@ yahoo.com> wrote:

From: Ahmad Sulaiman Affandi <sulai77unlam@ yahoo.com>
Subject: Re: [YF][OOT] lanjut diskusi tuk buat film hacker ( Persepsi tentang 
Hacker di Indonesia )
To: yogyafree-perjuanga n...@yahoogroups. com
Date: Monday, March 16, 2009, 7:22 PM


Oooo... Saya kira td semuanya yaa tetep hacker. Wkwkwkw  Salah pengertian saya. 
Agak  susah sih saya bedain antara hacker ama cracker. Btw istilah di luar 
dunia itu dimana om? Emangnya selain dunia apaan om? Wkwkwkw Becanda om.

Oiya kalo yg suka deface2 itu berarti cracker ya.. Wkwkwkw

Menurut saya sih utk pembuatan film ttg hacker ini biarin aja filmnya yg agak2 
extreme  atau yg ttg cracker2, hehehe Kalo ttg hacker yg baik2 sih kurang seru 
dijadikan filem. Hehehe

--- On Mon, 3/16/09, Prog Tel <progtel2004@ yahoo.com> wrote:

From: Prog Tel <progtel2004@ yahoo.com>
Subject: Re: [YF][OOT] lanjut diskusi tuk buat film hacker ( Persepsi tentang 
Hacker di Indonesia )
To: yogyafree-perjuanga n...@yahoogroups. com
Date: Monday, March 16, 2009, 6:59 AM


Dear All Yogyafreehollic. ..
Saya ingin memberikan wawasan lebih jauh mengenai istilah HACKER yang 
sebenarnya, sebelum rekan2 memulai bikin Film bertema Hacker Indonesia...

Sebetulnya.. . menurut pengamatan saya bahwa pengertian istilah HACKER di 
Indonesia ( bahkan menurut pengertian anda sendiri ) adalah tidak tepat dan 
berbeda dengan istilah Hacker yang semestinya atau umumnya di luar dunia. 
Maksudnya... ?

Istilah hacker itu adalah sesuai yang positif...
 
"Hacker disini artinya, mencari, mempelajari dan mengubah
sesuatu untuk keperluan hobi dan pengembangan dengan mengikuti legalitas yang
telah ditentukan oleh developer game. Para hacker biasanya melakukan 
penyusupan-penyusup an dengan maksud meluaskan pengetahuan
dan teknik. Rata - rata perusahaan yang bergerak di dunia jaringan global
(internet) juga memiliki hacker.   Tugasnya yaitu
untuk menjaga jaringan dari kemungkinan perusakan pihak luar
"cracker", menguji jaringan dari kemungkinan lobang yang menjadi
peluang para cracker mengobrak - abrik jaringannya, sebagai contoh : perusahaan
asuransi dan auditing "Price Waterhouse". Ia memiliki team hacker
yang disebut dengan Tiger Team. Mereka bekerja untuk menguji sistem sekuriti
client mereka".

Sedangkan Hacker yang merusak System Security dan sebagainya adalah CRACKER 
atau BLACK HAT. Kalo disini khan istilah Cracker adalah "Tukang nge-KREK 
software dari versi Trial menjadi Full Version". Padahal semestinya Cracker 
adalah Tukang Jebol keamanan System ( baik system jaringan, system server, 
system web server, dll ).

Untuk lebih jelasnya, silah baca Materi Presentasi ini biar gak salah persepsi :
( Maaf, buat yang punya rasa sirik mendingan gak usah baca... )

http://www.4shared. com/file/ 93190617/ 3ae3ea47/ Yogyafree_ Goes_to_Campus_ 
ITATS_-Okt- 2008_-_Internet_ Hacker_Cracker_ Security_ _Cyber_Crime. html

http://en.wikipedia .org/wiki/ Hacker_(computer _security)

http://en.wikipedia .org/wiki/ Hacker_(computer _security) #Black_hat

http://en.wikipedia .org/wiki/ Hackers:_ Heroes_of_ the_Computer_ Revolution


Salam,


007




________________________________
From: "blar...@ymail. com" <blar...@ymail. com>
To: yogyafree-perjuanga n...@yahoogroups. com
Sent: Sunday, March 15, 2009 10:43:58 PM
Subject: [YF] Re: [OOT] lanjut diskusi tuk buat film hacker


ikut usul ah... gmna klo hacker (tokoh utamanya) adalah adik dari seorang 
perwira kepolisian (yang anti korupsi) yang mana keluarga ma temen-temennya ga 
da yang tahu dia tu hacker. Pas suatu ketika dia tahu bahwa data rahasia negara 
da yang mencuri dan rencananya mo dijual ke teroris. Sebagai seorang hacker 
aliran putih dia berusaha untuk menggagalkan penjualan data rahasia tersebut, 
dan ternyata dia kalah cepat. Untungnya da seorang carder yang sengaja/tidak 
mengetahui transaksi gelap tersebut (lelang data rahasia dilakukan secara 
online).. Sang Carder berusaha mencari tahu data tentang penjual dan pembeli, 
dia sukses (dengan mengeluarkan tenaga extra). Misi sesungguhnya adalah 
bagaimana cara agar data rahasia pemerintah yang telah terjual milyaran Rupiah 
dapat diselamatkan dari tangan teroris atau sebaliknya.. . HANCURKAN agar tidak 
disalahgunakan, disinilah seorang virus maker beraksi. Pada akhirnya tugas 
selesai dengan baik dan Kepolisian sangat
 berterima kasih kepada para Hacker. Si pencuri dan Teroris akhirnya tertangkap 
dan masuk ke Patroli halaman utama.
Pesan :
1. Penonton / dunia tahu bahwa hacker tidak jahat.
2. Hacker juga manusia, punya mata, punya hati, punya skill.
3. Hacker lebih diakui oleh Negara bukan sebagai seorang kriminal.
4. dll
kayaknya itu dulu mas dari saya, klo da yang salah saya mohon maaf.

--- In yogyafree-perjuanga n...@yahoogroups. com, puput ervian <p_erv...@.. .> 
wrote:
>
> akhirnya baru satu karakter yang rencananya mau dijadiin tokoh utama. jadi 
> tolong masukan, kritik dan sarannya (caican dan makian juga boleh..hehehe)
> 
> Yang gue tau, yang namanya hacker itu luas, ibaratnya kalo ditanya sama orang 
> luar negeri "where do you come from?", trus pastinya kita akan menjawab "i'm 
> from Indonesia". Nah kan Indonesia itu luas dari sabang sampe merauke, kalo 
> ditanya lebih spesifik lagi " Indonesianya dimana?", trus dijawab "dari 
> Bandung".
> Dengan menggunakan ilustrasi itu, persepsi gue tentang hacker itu luas, 
> mungkin ada yang spesialisasi scripting, kriptografi dan lain-lain. Sampe 
> disini persepsi gue tepat atau kurang tepat?.
> 
> Trus dalam tulisan gue yang masih baru beberapa paragraf, gue mengambil 3 
> buah karakter dari hacker itu sendiri, karakter pertama adalah seseorang yang 
> doyan mendeface, ide ini ada karena banyak berita yang memuat defacer 
> Indonesia yang mendeface situs2 dimalaysia maupun situs pemerintah. Nah pesan 
> moral yang mau dibawa oleh karakter defacer ini adalah dia doyannya mendeface 
> situs pornografi yang ilegal yang dapat membawa kehancuran moral kaum muda 
> (di fb saya ada video tentang data statistik tentang situs pornografi yang 
> dibintangi aktris porno juga, (kalo mau dikoment ya..hehehe). OK, untuk 
> karakter pertama penjelasannya seperti ini, dan karakter ini belum terlalu 
> kuat, jadi mohon kritik, saran dan masukannya dari temen-temen semua.
> 
> Karakter kedua adalah seorang carder dan karakter ketiga adalah seorang virus 
> maker. untuk karakter tersebut akan saya posting setelah karakter pertama 
> disetujui oleh teman-teman semua.
> saya ucapkan terima kasih bro atas komen, saran dan sebagainya.. .hehehe..
>


 
 

   


      Sikap Peduli Lingkungan? Temukan jawabannya di Yahoo! Answers. 
http://id.answers.yahoo.com

Kirim email ke