Saya sudah mencoba Mandrake 10 dan Knoppix untuk setting modem
adsl ss4060 tetapi selalu gagal. Di Knoppix sebenarnya ada
wizard-nya. Sudah saya ikuti, namun masih belum bisa. Modem
selalu tidak dikenali. Ada yang sudah berhasil menggunakan
Speedstream 4060 di Linux? Bagi-bagi infonya dong!Maaf kalau sudah pernah 
dibahas. Terimakasih.
Ihsan.


___________________________________________________________
indomail - Your everyday mail - http://indomail.indo.net.id



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis

Kirim email ke