1. indikasi belum 'running.." php nya apa mas ?
2. coba cek dulu webserver nya (httpd/apache) apa sudah jalan daemonnya
     #netstat -pln |grep httpd
3. cek juga di httpd.conf apa modul php sudah ada
4. #vi /var/www/html/info.php
    --info.php--
     <?
      phpinfo ()
      ?>
   --end---
5. kalo mau install ulang, waktu install pake binary / source atau paket rpm 
?
    #rpm -e  ------- /*erase/
    #rpm -i  -------/*install/
    #man rpm -----/*baca manual rpm/

-dave-

----- Original Message ----- 
From: "Ego Litica" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <tanya-jawab@linux.or.id>
Sent: Thursday, January 13, 2005 4:54 PM
Subject: [tanya-jawab] PHP gak jalan


| Saya install redhat 9.0 base, dengan aplikasi server httpd+php+mysql.
| Setelah selesai instalasi aplikasi tersebut, httpd dapat dijalankan
| akan tetapi php-nya belum bisa jalan.
| apa yang harus saya lakukan?
| install ulang php (rpm -e kemudian rpm -i)? atau yang lain?
|
| thX.
|
| -- 
| Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
| Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
| Tidak bisa posting? Baca:
| http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
| http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis
|
| 


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis

Kirim email ke