CB Rasrendra wrote:
Dear all,
saya upgrade 2 mesin linux, FC1 dan FC2, ke FC3.
Saya biasa menggunakan yum untuk update dan merawat versi paket yang
saya install.
Namun, di FC3 ini, yum-nya sangat lambat sekali responsenya bahkan
untuk repository yang sdh saya lokalkan.
Saya sudah mencari informasi tetapi tidak menemukan info yang
menyelesaikan masalah saya tersebut.
Ada beberapa catatan yang saya temukan tentang yum3 untuk FC2->FC3 :
http://www.brandonhutchinson.com/Upgrading_Red_Hat_Linux_with_yum.html
http://www.redhat.com/archives/fedora-test-list/2004-October/msg02697.html
Apakah rekan-rekan ada tips/hints/tricks untuk menyelesaikan permasalahan ini?
Terima kasih.
salam,
CB Rasrendra
YUM ini kan perilaku nya spt APT GET nya debian kan ?
bgm pemakaiannya ? koq aku ga bisa ya ?
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis