dear all,
sebelumnya saya sdh punya php 5.0.3 yg berjalan normal
tanpa dukungan mysql.
dan baru saja saya configure ulang dengan dukungan
mysql.
proses compile, make, dan make install berhasil dengan
baik dengan syntax sbb :
# ./configure --host=i386-redhat-linux 
--build=i386-redhat-linux
--target=i386-redhat-linux-gnu  --program-prefix=
--prefix=/usr --exec-prefix=/usr --bindir=/usr/bin 
--sbindir=/usr/sbin --sysconfdir=/etc
--with-mysql=/usr/bin/mysql
--with-mssql=/usr/local/freetds
# make
# make install

setelah itu saya copy file php.ini-dist ke /etc.
kemudian service apache saya start.
namun ketika saya browse dng command phpinfo() kenapa
msh muncul settingan yg lama yah ?
function mysql juga belum ada.
terimakasih atas bantuan linuxer semua.

regards,
oebay


__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis

Kirim email ke